PSSI punya tunggakan Rp 1,4 miliar
Merdeka.com - PSSI tengah dituntut menyelesaikan tanggung jawab besar kepada pelatih tim nasional Indonesia. Tidak tanggung-tanggung, Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Tony Apriliani, mengatakan jika PSSI memiliki kewajiban membayarkan tunggakan gaji sebesar Rp 1,4 miliar.
Jumlah tersebut, diterangkan Tonny, tidak hanya kepada tim pelatih Timnas senior, melainkan di segala usia. Sayangnya, Tonny tidak memaparkan secara rinci tunggakan tersebut dan kepada siapa saja harus memberikannya.
"Sebagai federasi, kami akan melunasinya karena sudah menjadi tanggung jawab. Namun, semua akan kembali dipastikan di dalam rapat Exco," ujarnya.
-
Apa yang ingin dilakukan PSSI? PSSI terus melanjutkan program naturalisasi mereka, dengan fokus mencari pemain-pemain keturunan Indonesia yang berpotensi membela Skuad Garuda.
-
Siapa pendiri PSSI? PSSI didirikan oleh seorang insinyur bernama Soeratin Sosrosegondo.
-
Apa yang terjadi di PSSI? PSSI telah melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) secara besar-besaran. Diketahui, jumlah karyawan yang diberhentikan mencapai 43 orang, termasuk dari divisi media.
-
Siapa pelatih Timnas Indonesia saat ini? Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, telah mengumumkan bahwa Asnawi Mangkualam tidak termasuk dalam daftar pemain yang akan bertanding di kualifikasi Grup C Piala Dunia 2026 karena mengalami cedera.
-
Siapa pelatih Timnas Indonesia? Di bawah asuhan Shin Tae-yong, Timnas Indonesia berhasil meraih satu poin dari Australia.
Dilanjutkannya, rapat tersebut baru bisa digelar pada pertengahan bulan April mendatang. Padahal semula, rapat diagendakan pada 5 April. Hal tersebut, akibat Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin tengah memiliki kesibukan di luar negeri. (esa/dzi) (mdk/)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pemeriksaan sejumlah pihak telah dilakukan. Rekomendasi dari Inspektorat juga sudah keluar.
Baca SelengkapnyaPT PP menjamin gugatan PKPU tersebut tidak mengganggu operasional perusahaan.
Baca SelengkapnyaBeberapa netizen sempat mengungkapkan seruan agar Shin Tae-yong mundur dari posisi pelatih Timnas Indonesia.
Baca SelengkapnyaPSSI berencana melayangkan surat protes kepada Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) buntut kepemimpinan wasit Ahmed Al Kaf yang merugikan Timnas Indonesia.
Baca SelengkapnyaAgenda 'bersih-bersih' ini dilakukan setelah Erick melakukan pembenahan sepak bola Indonesia secara bertahap. Mulai dari timnas Indonesia, liga, dan kini PSSI.
Baca SelengkapnyaFederasi Sepak Bola Malaysia (FAM) termasuk Timnas Malaysia mendapatkan dana segar dari Pemerintah Malaysia.
Baca SelengkapnyaMantan Direktur PT Sriwijaya Mandiri Sumsel (SMS) Sarimuda dituntut 4 tahun 6 bulan penjara karena diduga melakukan tindak pindana korupsi senilai Rp18 miliar.
Baca SelengkapnyaKetum PSSI Erick Thohir menemui Menpora Dito Ariotedjo untuk membahas persiapan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17 2023, termasuk soal anggaran.
Baca SelengkapnyaNasib miris dialami ratusan pemain sepak bola klub Liga 2 Indonesia. Mereka belum menerima gaji dengan nilai mencapai Rp5,4 miliar.
Baca SelengkapnyaPelatih PSM Makassar Bernardo Tavares rela lelang jersey dan trofi penghargaanya demi membayar gaji para pemainnya.
Baca SelengkapnyaKaesang telah memerintahkan untuk melakukan revisi agar dapat selesai sebelum Jumat pekan ini.
Baca SelengkapnyaPSSI melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) besar-besaran. Kabarnya, karyawan yang diberhentikan jumlahnya mencapai 43 orang, termasuk dari divisi media.
Baca Selengkapnya