Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sempat Viral, Begini Nasib Begal Sadis di Lampu Merah Medan

Sempat Viral, Begini Nasib Begal Sadis di Lampu Merah Medan Viral Aksi Begal Tusuk Pengendara Motor di Lampu Merah, Begini Kondisi Terkini Korban. Instagram/@medanzone ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Beberapa waktu lalu, viral di media sosial aksi begal yang menusuk seorang pengendara motor di lampu merah di Jalan Asrama Gaperta, Kota Medan. Kejadian tersebut terjadi pada Rabu (26/5).

Aksi sadis pelaku ini terekam oleh kamera CCTV di persimpangan tersebut. Dalam video yang beredar, pelaku nekat menusuk seorang pengendara motor yang tengah berhenti di lampu merah dan berhasil membawa kabur motor korban.

Akibat kejadian ini, korban sampai harus dirawat di rumah sakit karena mengalami luka tusukan di beberapa bagian tubuh.

Setelah sempat menjadi kejaran polisi, akhirnya pelaku beserta penadah sepeda motor tersebut berhasil ditangkap oleh tim gabungan Polrestabes Medan dan Polda Sumut.

Melansir dari unggahan di akun Instagram @humaspolrestabesmedan pada Rabu (2/6), berikut informasi selengkapnya.

Pelaku Sudah Incar Korban

sempat viral begini nasib begal sadis di lampu merah medan

Instagram/@poldasumaterautara ©2021 Merdeka.com

Polisi berhasil menangkap tersangka utama, yakni pelaku ALT (40) beserta penadahnya, yakni NS (31) warga Kecamatan Helvetia, RBC (29) dan MN (47) warga Sunggal, MF (51) warga Langkat dan MS (35) warga Aceh.

Setelah berhasil membawa kabur motor korban, pelaku menjual motor tersebut ke NS. Kemudian NS menjual hingga ke penadah keenam yang berada di Aceh.

“Lalu tersangka NS menjual kepada RBC, sampai ke penadah keenam yang berada di Aceh,” ujar Dirreskrimum Polda Sumut, Kombes Pol Tatan Dirsan Atmaja pada Rabu (2/6).

Tatan menjelaskan, pelaku juga sudah mengintai korban sejak Rabu (26/5) sekitar pukul 03.00 WIB.

"Pelaku sudah ada di lokasi tiga sampai empat jam, mondar-mandir dari persimpangan ada rumah sakit paru. Kemudian sempat jalan menyeberang lampu merah sempat membeli air mineral gelas, sempat mutar kembali dan menyeberang kembali," jelasnya.

Pelaku Merupakan Residivis Kasus Pembunuhan

viral aksi begal tusuk pengendara motor di lampu merah begini kondisi terkini korban

Instagram/@medanzone ©2021 Merdeka.com

Tatan mengatakan, pelaku ini ternyata merupakan residivis yang sudah tiga kali keluar masuk penjara. Sebelumnya, Ia pernah ditangkap karena membunuh kakak kandungnya. Pelaku juga merupakan pecandu narkoba jenis sabu-sabu. "Dia residivis, perbuatannya sudah berulang, baru keluar kasus 338, membunuh abang kandungnya sendiri, asimilasi 2020 karena Covid-19," kata Tatan.Saat penangkapan, pelaku terpaksa ditembak di bagian kedua kakinya oleh polisi karena berusaha melawan saat akan diamankan petugas.

(mdk/far)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menegangkan! Begal dan Polisi Saling Todong Pistol, Berujung Satu Tewas
Menegangkan! Begal dan Polisi Saling Todong Pistol, Berujung Satu Tewas

AG tercatat sudah sembilan kali melakukan perampasan sepeda motor dan melukai korbannya.

Baca Selengkapnya
Picu Keresahan Masyarakat, DPRD Sumut Dukung Polisi Basmi Begal Sadis di Medan
Picu Keresahan Masyarakat, DPRD Sumut Dukung Polisi Basmi Begal Sadis di Medan

Picu keresahan masyarakat, DPRD Sumut dukung penuh tindakan tegas kepolisian dalam membasmi begal sadis di Kota Medan.

Baca Selengkapnya
Todong Senpi ke Petugas, Alasan Polisi Tembak Pelaku Curanmor di BSD hingga Tewas
Todong Senpi ke Petugas, Alasan Polisi Tembak Pelaku Curanmor di BSD hingga Tewas

satu pelaku berinisial I alias Gawong diberikan tindakan tegas terukur hingga tewas

Baca Selengkapnya
Eksekutor Begal Casis Polri Ditembak Mati Usai Melawan saat Ditangkap
Eksekutor Begal Casis Polri Ditembak Mati Usai Melawan saat Ditangkap

Tersangka ditembak karena melawan ketika diminta menunjukkan lokasi pelaku lain.

Baca Selengkapnya
Begal Sadis Rampas Motor Bapak-Bapak, Korban Dibacok Pakai Celurit dan Golok
Begal Sadis Rampas Motor Bapak-Bapak, Korban Dibacok Pakai Celurit dan Golok

Korban mengalami luka-luka di tangan akibat diserang kawanan begal.

Baca Selengkapnya
Bak di Film, Polisi Lawan Begal Kejar-kejaran sambil Tembak-tembakan
Bak di Film, Polisi Lawan Begal Kejar-kejaran sambil Tembak-tembakan

Baku tembak antara pelaku dan polisi terus terjadi saat kejar-kejaran.

Baca Selengkapnya
Tekan Kasus Kejahatan Jalanan, Tim Anti Begal Polrestabes Medan Fokuskan Patroli Malam
Tekan Kasus Kejahatan Jalanan, Tim Anti Begal Polrestabes Medan Fokuskan Patroli Malam

Demi menekan kasus kejahatan jalanan, Polrestabes Kota Medan fokuskan patroli malam di beberapa titik

Baca Selengkapnya
Viral Aksi Pengamen di Medan Tusuk Ban Mobil karena Tak Diberi Uang, Aksinya Bikin Geram Warganet
Viral Aksi Pengamen di Medan Tusuk Ban Mobil karena Tak Diberi Uang, Aksinya Bikin Geram Warganet

Pengamen di Medan ini mengeluarkan pisau lalu menusuk bagian ban depan mobil.

Baca Selengkapnya
Kawanan Penjambret yang Viral Gunakan Jalur Transjakarta di Kelapa Gading Digulung Polisi
Kawanan Penjambret yang Viral Gunakan Jalur Transjakarta di Kelapa Gading Digulung Polisi

Kawanan penjambret bersenjata tajam yang sempat viral diringkus anggota Polsek Kelapa Gading.

Baca Selengkapnya
Jalan Lagi Sepi, Pemotor di Duren Sawit Jaktim Kena Begal Diancam Pelaku Pakai Sajam
Jalan Lagi Sepi, Pemotor di Duren Sawit Jaktim Kena Begal Diancam Pelaku Pakai Sajam

Video aksi begal di jalan sepi itu viral di media sosial

Baca Selengkapnya
Aksi Personel Polrestabes Medan Amankan Terduga Pelaku Pencurian Pagar Besi, Curi Perhatian Warganet
Aksi Personel Polrestabes Medan Amankan Terduga Pelaku Pencurian Pagar Besi, Curi Perhatian Warganet

Para pelaku tampak dikawal hingga tiba di kantor polisi.

Baca Selengkapnya
Viral Aksi Maling di Medan Berhasil Curi 2 Motor Sekaligus, Bikin Geram Warganet
Viral Aksi Maling di Medan Berhasil Curi 2 Motor Sekaligus, Bikin Geram Warganet

Diketahui, aksi pencurian tersebut dilakukan oleh tiga orang.

Baca Selengkapnya