Tersandung Kasus Narkoba, Begini Kondisi Terkini Reza Artamevia di Ruang Rehabilitasi
Merdeka.com - Beberapa bulan lalu, Penyanyi Reza Artamevia tersandung kasus narkoba. Saat ini Reza tengah menjalani proses rehabilitasi ketergantungan obat di Balai Besar Rehabilitasi BNN Lido, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Pelantun lagu Berharap Tak berpisah itu mulai menjalani rehabilitasi sejak 10 September 2020 lalu.
Pada Kamis (29/4) kuasa hukum Reza Artamevia, Leidermen Ujiawan mengungkapkan bahwa berdasarkan hitungan dari BNN Provinsi DKI Jakarta, seharusnya Reza sudah keluar dari tempat rehabilitasi tersebut.
"Seharusnya sih udah selesai, kan sudah lewat dari 6 bulan terus juga kondisinya baik dan sehat," kata Leidermen Ujiawan dilansir dari KapanLagi.com
-
Bagaimana perjalanan karier Reza Artamevia? Seiring berjalannya waktu, muncul pula dengan single yang dikeluarkan bertajuk Pertama. Sontak saja single tersebut membuat nama Reza mendulang popularitas dan juga kesuksesan. Bahkan, Reza meraih banyak penghargaan.
-
Kapan Reza Artamevia debut di industri musik? Ya, ia adalah Reza Artamevia. Ia resmi debut di industri musik pada tahun 1995 dengan album debutnya saat itu yang berjudul Keajaiban.
-
Siapa yang direhabilitasi? Jadi proses asesmen, dan juga rekomendasi asesmen ini tidak datang dari penyidik Polres Metro Jakarta Barat. Tetapi berdasarkan dari rekomendasi asesmen terpadu BNNP DKI Jakarta,' kata Syahduddi saat jumpa pers, Selasa (25/6/2024).
-
Siapa artis yang cerai setelah suaminya terjerat narkoba? Selanjutnya ada pasangan Irish Bella dan Ammar Zoni. Usai suaminya kembali mendekam di penjara karena kasus narkoba, Irish Bella memutuskan untuk menggugat cerai sang suami.
-
Siapa yang bahas tentang rehabilitasi pecandu narkoba di talkshow? Martha Widiana Mayangsari S.Psi, ahli narkoba dari BNN Kota Malang, dan Dr. Frilya Rahma Putri, Sp.Kj dari Departemen Psikiatri FKUB/RSSA.
-
Bagaimana Ammar Zoni menjalani masa rehabilitasi? 'Ini bebas murni 100 persen Ammar sudah bebas. Tidak ada wajib lapor, tidak ada lain-lain. Ammar sudah jalani rehab Maret tanggal 13 sampai empat bulan setengah. Kemarin putusan kurungan dan itu sudah dijalani semua,' lanjut sang kuasa hukum.
Perkara Ringan
©2020 Liputan6.com/Herman Zakharia
Menurut Leidermen Ujiawan, kasus yang menjerat penyanyi Reza Artamevia merupakan perkara ringan. Mengingat barang bukti narkotika yang dipermasalahkan itu masih berada di bawah standar, yakni 0,66 gram.
"Ini kasus, kasus sederhana apalagi barang buktinya di bawah standar 0,66 gram. Seharusnya sudah bisa bebas," ungkap Leidermen Ujiawan.
Baik-baik Saja
©2020 Liputan6.com/Herman Zakharia
Sejak menjalani rehabilitasi ketergantungan obat-obatan terlarang di Balai Besar Rehabilitasi BNN Lido Jawa Barat, tampaknya keadaan Reza Artamevia terlihat baik-baik saja. Reza juga terlihat semakin bugar
"Baik-baik aja, sehat-sehat aja. Yang pasti makin segar makin sehat," tutup Leidermen Ujiawan.
Sidang Ditunda
©2020 Liputan6.com/Herman Zakharia
Mestinya, Kamis (29/04) Reza mengikuti sidang dengan agenda mendengarkan tuntunan dari Jaksa Penuntut Umum (JPU). Karena berkas dan data yang belum siap, sidang pun kembali ditunda hingga Kamis (06/05) pekan depan. (mdk/frd)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Keputusan rehab terhadap ketiga tersangka dilakukan setelah mendapatkan persetujuan asesmen dari BNNP DKI Jakarta.
Baca SelengkapnyaVirgoun akan segera jalani rehabilitasi usai diamankan bersama rekan wanitanya karena narkoba?
Baca SelengkapnyaPolisi masih menyembunyikan inisial dari bandar yang sudah masuk dalam DPO.
Baca SelengkapnyaDia mengatakan, adiknya Virgoun sudah sepatutnya menjalani rehabilitasi narkoba.
Baca SelengkapnyaAmmar Zoni mengaku lega setelah mendengarkan pembacaan putusan yang telah dibacakan oleh Majelis Hakim PN Jakarta Selatan, karena sudah berkekuatan hukum.
Baca SelengkapnyaPolisi Buru Sosok B Terduga Pemasok Narkoba ke Artis Rio
Baca SelengkapnyaHal itu berdasarkan hasil assessment yang dilakukan Tim Asesmen Terpadu (TAT) BNNP Jakarta.
Baca SelengkapnyaPolisi masih melakukan koordinasi dengan BNNP, apakah asesmen rehabilitasi akan dikabulkan atau tidak.
Baca SelengkapnyaVirgoun terjerat kasus penyalahgunaan narkotika, Inara Rusli tulis pesan
Baca SelengkapnyaDirektur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Brigadir Jenderal Polisi Mukti Juharsa menegaskan, pecandu narkoba wajib direhabilitasi.
Baca SelengkapnyaBaru-baru ini, seorang artis yang dikenal dengan inisial AA ditangkap oleh pihak kepolisian terkait kasus narkoba.
Baca SelengkapnyaRio Reifan sudah lima kali terjerat kasus narkoba.
Baca Selengkapnya