Bakal Calon Kepala Desa di Tapanuli Selatan Gunakan Ijazah Palsu, Begini Nasibnya
Merdeka.com - Ulah oknum bakal calon kepala desa di Kabupaten Tapanuli Selatan berinisial KS yang diduga memalsukan ijazah demi bisa maju dalam pemilihan kepala desa ramai menjadi sorotan. Seperti yang dilansir Antara (11/10), perhatian juga datang dari pemerhati sosial Tapanuli Selatan Ahmad Efendi Nasution.
Ia secara tegas meminta agar pihak panitia untuk segera melaporkan KS ke pihak berwajib.
"Terlepas ambisi KS sudah kandas menjadi kades, namun persoalan dugaan ijazah palsu yang diajukan saat menyalon kades tidak salah di laporkan oleh panitia ke penegak hukum," katanya.
-
Apa yang terjadi dengan Pendaftaran calon kepala daerah? Pendaftaran calon kepala daerah telah resmi ditutup. Khusus di Jawa Barat diikuti empat pasangan calon (paslon) yang mendaftar di KPUD Jawa Barat.
-
Siapa yang mendaftar sebagai bacabup Klaten di PKS? Juru Bicara Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Mabruri membenarkan Youtuber Ridwan Hanif ikut penjaringan bakal calon bupati (cabup) atau calon wakil bupati (cawabup) Klaten 2024 yang dibuka PKS.
-
Siapa yang menjadi tersangka kasus korupsi? Harvey Moeis menjadi tersangka dalam kasus korupsi Tata Niaga Komoditas Timah Wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk periode 2015-2022.
-
Siapa yang diduga melakukan korupsi? KPK telah mendapatkan bukti permulaan dari kasus itu. Bahkan sudah ada tersangkanya.
-
Apa syarat bagi figur eksternal yang ingin mendaftar sebagai calon kepala daerah di Pilgub Jateng? Sejumlah figur dari eksternal partainya bisa mendaftarkan diri sebagai kandidat kepala daerah. Bendahara PDIP Jawa Tengah, Agustina Wilujeng mengatakan syarat yang berlaku bagi kader internal justru lebih berat karena partainya ingin mendapatkan sosok figur calon pemimpin yang handal untuk memajukan Pemprov Jateng. 'Kalau dari eksternal tidk perlu KTA. Persyaratan untuk internal justru lebih berat ketimbang eksternal. Kalau internal harus diusung DPC, bawa surat endorsement dari PAC dan ranting tempat domisili. Kita berharap seluruh masyarakat ikut mendaftar sebagai calon pemimpin Jawa Tengah,' kata Agustina Wilujeng, Rabu (22/5).
-
Siapa yang bisa jadi PPPK di Sumut? PPPK adalah kategori pegawai yang dipekerjakan oleh pemerintah dengan kontrak kerja, bukan melalui jalur rekrutmen Pegawai Negeri Sipil (PNS).
Indikasi Adanya Berkas Mencurigakan
Sebelumnya pada tahap seleksi pemeriksaan berkas atau verifikasi faktual, panitia menemukan ijazah SLTP milik KS terindikasi telah dipalsukan.
"Perkuat pernyataan dari Kepala Sekolah MTs NU Batang Toru yang mempertanyakan keaslian ijazah SLTP (stempel tidak sesuai) KS," tegas salah satu Panitia Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Perkebunan Periode 2023-2029.
Selain adanya indikasi ijazah SLTP palsu, catatan sekolah dasar KS diduga telah hilang dan kemudian digantikan dengan surat keterangan lulus sekolah. Setelah dilakukan verifikasi, panitia kembali menemukan ketidaksesuaian tahun lulus dan nama kepala sekolah serta lokasi penandatanganannya.
Akibat ulahnya ini, ambisi KS untuk bisa menjadi kepala desa menemui kegagalan karena dirinya tidak memenuhi syarat administrasi. Ini sebagai bentuk pertanggungjawaban karena aksinya dalam memalsukan ijazah.
Keputusan ini sesuai dengan hasil laporan yang ditandatangani dan distempel oleh Panitia Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Perkebunan Periode 2023-2029. (mdk/adj)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Polisi belum bisa mengambil langkah lebih lanjut dalam penyidikan sebelum ada hasil koordinasi dengan Bareskrim.
Baca SelengkapnyaDiduga promosikan istri jadi Caleg, Kades di Bekasi dilaporkan ke Bawaslu
Baca SelengkapnyaTiga komisioner KPU Palopo jadi tersangka kasus ijazah palsu.
Baca SelengkapnyaSaat ini, kades yang diduga korupsi BLT dana desa ditahan di Rutan Polres Garut.
Baca SelengkapnyaRonny menyebut kecurangan TSM bisa dilihat dari adanya pengerahan atau mobilisasi kepala desa untuk mendukung salah satu paslon di Pilgub Jateng.
Baca SelengkapnyaKomarudin Watubun menyebut Pilkada Jawa Tengah sangat menarik, karena dua pimpinan tertinggi turun tangan.
Baca SelengkapnyaTemuan itu berdasarkan aduan diterima Tim Hukum Nasional AMIN Jatim melalui layanan call center yang dibuka sebelum pencoblosan pada 14 Februari 2024.
Baca SelengkapnyaKejari Depok mencurigai ada dugaan tindak pidana korupsi dalam manipulasi persyaratan administratif.
Baca SelengkapnyaSeorang joki tertangkap pada Seleksi CPNS Kemenkumham di Universitas Islam Makassar (UIN), Minggu (12/11).
Baca SelengkapnyaRonal tak terima lantaran tanda tangannya dicatut untuk mendaftarkan pasangan Masinton Pasaribu-Mahmud.
Baca SelengkapnyaPlh Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Jawa Barat, Ade Afriandi menjelaskan praktik ini dilakukan oleh pihak sekolah. Artinya, siswanya tidak tahu menahu.
Baca SelengkapnyaPolisi menduga pelaku tidak bekerja sendiri dalam menjalankan aksinya.
Baca Selengkapnya