Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Fakta mengejutkan dibalik serangan cyber ke perusahaan dunia

4 Fakta mengejutkan dibalik serangan cyber ke perusahaan dunia Hacker. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Berdasarkan laporan tahunan Cisco di 2015, ancaman cyber terhadap organisasi dan perusahaan semakin canggih. Bahkan peningkatan serangan malvertising meningkat hingga 250 persen di tahun lalu. Tidak salah bila Cisco mengumumkan perluasan solusi keamanannya dengan model terbaru dari Cisco® ASA with FirePOWER Services.

Sementara itu, menurut penelitian PwD, organisasi kelas menengah menjadi lebih sering terkena serangan cyber akibat mengandalkan platform keamanan yang ketinggalan zaman.

Untuk lebih jelasnya, berikut fakta-fakta mencengangkan lain yang muncul akibat serangan cyber ke organisasi dan perusahaan di dunia.

Orang lain juga bertanya?

Satu serangan cyber menimbulkan kerugian miliaran rupiah

Berdasarkan data Cisco Annual Report 2015, kerugian rata-rata yang diderita organisasi atau perusahaan untuk satu serangan cyber di tahun 2014 adalah Rp 76 miliar!

Industri yang paling banyak menerima serangan di 2014 adalah industri ritel dengan kerugian Rp 3 triliun. Sementara itu perusahaan layanan keuangan menduduki tempat kedua dengan kerugian Rp 1 triliun.

80 Persen dari korban mengatakan bila serangan malware berdampak signifikan bagi bisnis mereka.

Serangan cyber makan waktu satu bulan lebih

Di tahun 2013, satu serangan cyber bisa memakan waktu satu bulan, tepatnya 32 hari. Namun tahun lalu, serangan cyber menjadi lebih lama dengan rata-rata waktu serangan 45 hari ini.

Ironisnya, 55 persen organisasi atau perusahaan tidak bisa menemukan penyebab serangan cyber. Bahkan, 33 persen mengaku membutuhkan waktu 2 tahun lebih untuk menemukan celah serangan. Ini tentu berbeda terbalik dengan tingginya jumlah serangan yang mengintai perusahaan.

Hacking masih jadi serangan cyber favorit

Mengalahkan malware (virus) dan jejaring sosial, serangan cyber masih didominasi oleh hacking dengan prosentase 52 persen. Di posisi kedua dan ketiga baru malware dan jejaring sosial.

Lebih lanjut, serangan cyber masih menggunakan 3 perantara utama, yakni web, jaringan, dan email.

Hampir 100 persen serangan cyber menarget Android

Laporan Cisco mengungkap hal yang sangat mengejutkan, sekitar 99 persen mobile malware yang muncul di tahun 2013 menyasar platform Android. Jumlah menakutkan itu membuat Android menjadi rumah baru bagi pelaku kejahatan cyber.

Ada tiga malware yang paling sering menyerang gadget Android, yaitu Qdplugin-A, NewyearL-B, dan SmsSpy-J.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
3 Serangan Siber Ini Paling Disukai Hacker
3 Serangan Siber Ini Paling Disukai Hacker

Laporan Microsoft ini menyoroti tiga perubahan signifikan dalam karakteristik ancaman dan serangan siber yang terjadi di berbagai negara.

Baca Selengkapnya
10 Jenis Kejahatan Siber yang Penting Diwaspadai, Baca Selengkapnya
10 Jenis Kejahatan Siber yang Penting Diwaspadai, Baca Selengkapnya

Dunia digital yang semakin terkoneksi telah membuka pintu bagi kejahatan siber yang berkembang pesat.

Baca Selengkapnya
Data Organisasi di Asia Pasifik Banyak yang Bocor, AI Jadi Ancaman Berbahaya
Data Organisasi di Asia Pasifik Banyak yang Bocor, AI Jadi Ancaman Berbahaya

Pelanggaran data dan ransomware merajalela, AI jadi senjata baru. Bagaimana Indonesia?

Baca Selengkapnya
Serangan Siber Ransomware Makin Buas, Awas Jadi Korban
Serangan Siber Ransomware Makin Buas, Awas Jadi Korban

Hampir sepertiga insiden serangan siber didominasi oleh ransomware.

Baca Selengkapnya
Ini 10 Negara dengan Hacker Paling Berbahaya di Dunia
Ini 10 Negara dengan Hacker Paling Berbahaya di Dunia

Banyak situs web yang berhasil diretas oleh hacker meski sudah diberi keamanan paling canggih.

Baca Selengkapnya
Mengenal Ransomware yang Bikin Geger Media Sosial
Mengenal Ransomware yang Bikin Geger Media Sosial

Lagi banyak dibahas di media sosial, sebenarnya apa sih ransomware itu?

Baca Selengkapnya
Deretan Kasus Peretasan Hacker Bikin Heboh Indonesia, Para Politisi Ini Pernah jadi Sasaran
Deretan Kasus Peretasan Hacker Bikin Heboh Indonesia, Para Politisi Ini Pernah jadi Sasaran

Serangan hacker Indonesia ke situs-situs pemerintahan Israel sedang jadi perbincangan.

Baca Selengkapnya
AI Disebut Bisa Bantu Perkuat Sistem Keamanan Siber
AI Disebut Bisa Bantu Perkuat Sistem Keamanan Siber

Bagi perusahaan, serangan siber akan berdampak terhadap operasional organisasi.

Baca Selengkapnya
BSSN: Potensi Serangan Siber 2023 Makin Marak, Sektor Keuangan Harus Hati-Hati
BSSN: Potensi Serangan Siber 2023 Makin Marak, Sektor Keuangan Harus Hati-Hati

BSSN mencatat, dari 160 juta anomali malware, sebanyak 966.533 terindikasi ransomware menyerang sektor keuangan.

Baca Selengkapnya
Tahun Pemilu Disebut Paling Disukai Hacker, Ini Buktinya
Tahun Pemilu Disebut Paling Disukai Hacker, Ini Buktinya

Berikut fakta mengenai jelang tahun pemilu yang disukai hacker.

Baca Selengkapnya
Menkominfo: Seluruh Negara Terkena Serangan Ransomware, Dampak ke Indonesia 0,67 Persen
Menkominfo: Seluruh Negara Terkena Serangan Ransomware, Dampak ke Indonesia 0,67 Persen

Menkominfo Budi Arie Setiadi menyebut, bahwa tidak ada negara di seluruh dunia yang tidak terkena serangan Ransomware.

Baca Selengkapnya
Daftar Negara yang Paling Banyak Diserang Ransomware
Daftar Negara yang Paling Banyak Diserang Ransomware

Berikut adalah daftar negara yang paling banyak diserang ransomware

Baca Selengkapnya