Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Gadget Seru, Bisa Tingkatkan Mood

4 Gadget Seru, Bisa Tingkatkan Mood Ilustrasi mendengarkan dengan headphones. Shutterstock/Saovadee

Merdeka.com - Mood atau suasana hati adalah sesuatu yang sulit ditebak. Bisa good mood bisa juga bad mood. Karena seunik itulah manusia. Saat mengalami momen menyenangkan, kamu mood-mu bisa saja bagus. Namun saat ketemu orang yang menyebalkan, suasana hatimu bisa mendadak gak enak.

Tapi bukan berarti bad mood nggak bisa diatasi. Kamu berhak dan bisa mengontrol suasana hatimu, kok. Suasana hati yang bagus juga bisa membuatmu produktif dan aktif melakukan banyak hal. Berikut 4 gadget yang bisa bikin kamu good mood sepanjang hari. Yuk, disimak!

Headphone JBL JR300BT

jbl jr300bt

"Satu hal yang menyenangkan tentang musik. Saat ia menghantammu, kamu tidak merasakan sakit," ujar Bob Marley. Musik emang jadi obat ampuh buat mengubah suasana hati. Saat sedang bad mood, dengerin musik pakai headphone jadi solusi yang juara, deh!

Lebih asik lagi kalau dengerinnya pakai JBL JR300BT, nih! JR300BT dirancang untuk meningkatkan mood kamu lewat musik dengan sistem nirkabel. Meskipun dibuat dengan sistem bluetooth, headphone JR300BT ini juga tahan 12 jam pemakaian. Jadinya kalau lagi bosen nungguin kereta mau berangkat kerja, tinggal dengerin lagu atau podcast dengan JR300BT ini.

Harman Kardon Onyx Studio 4

harman kardon onyx studio 4

Saat santai di rumah, paling enak emang dengerin lagu pakai bluetooth speaker, sob. Biar feel musik yang kita play serasa musisi yang main di depan kita langsung, bisa, nih, pakai Harman Kardon Onyx Studio 4. Seri Harman Kardon Onyx Studio memiliki desain yang ikonik yang selalu dipertahankan sampai seri yang keempat ini.

Harman Kardon Onyx Studio 4 bisa dibilang memiliki volume suara di atas rata-rata jika dibandingkan dengan speaker bluetooth lain yang ada di pasaran. Fitur HK Connect+ yang tersemat dalam bluetooth speaker ini akan membantu banget. Cek varian speaker Harman Karbon di Erafone.com.

Sony Headphone Sport In-Ear Bluetooth Sp500

sp500

Butuh earphone kalung leher dengan harga terjangkau? Beli Sony Headphone Sport In-Ear Bluetooth Sp500, deh! Headphone olahraga in-ear nirkabel ini dirancang untuk memberikan waktu mendengarkan yang lebih lama dan kenyamanan gaya hidup buat sport enthusiast, pecinta musik, traveler, atau kamu yang suka menghabiskan waktu di luar ruangan.

Desain belakang-leher nggak akan mengganggu kenyamanan atau dan peringkat tahan air hingga IPX4 berarti keringat dan curah hujan nggak jadi masalah untuk earphone bluetooth ini. Bluetooth earphone yang kece ini bisa kamu banderol dengan harga 999 ribu rupiah. Cek ragam e keluaran Sony di Erafone.com.

Smart Lamp Philips Hue

Menurut penelitian psikologi, cahaya dapat mempengaruhi mood, lho. Nah, untuk menaikkan mood yang sedang buruk, pakai Philips Hue! Dengan Philips Hue, nikmati sensasi permainan 16 juta kombinasi warna yang bisa kamu mainkan dari ponsel pintarmu. Philips Hue dapat mempercantik dan menyempurnakan mood-mu hingga 20000 jam lebih.

Kamu juga bisa mengendalikan Philips Hue lewat 700 aplikasi, contohnya Hue Disco yang membuat lampu bisa memberikan warna cahaya yang disesuaikan irama musik. Dengan mengandalkan koneksi internet, lampu cerdas Philips ini bisa dihubungkan ke berbagai aplikasi yang ada di ponsel pintarmu.

Saat malas bergerak, kamu tetap bisa memainkan warna dari Philips Hue dengan fitur perintah suara lewat Google Home dan alat perintah suara lainnya. Bahkan kamu bisa memerintah Philips Hue untuk menghidupkan atau mengnonaktifkannya lewat suara. (mdk/hrs)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
45 Tebak-tebakan yang Lucu, Kocak dan Bikin Ngakak
45 Tebak-tebakan yang Lucu, Kocak dan Bikin Ngakak

Bermain tebak-tebakan yang lucu bisa membuat suasana menjadi lebih seru dan menyenangkan.

Baca Selengkapnya
Pantun Motivasi Lucu, Menghibur dan Bikin Semangat
Pantun Motivasi Lucu, Menghibur dan Bikin Semangat

Bermain pantun motivasi lucu memiliki relevansi yang signifikan dalam konteks memberikan semangat dan keceriaan kepada orang-orang di sekitar.

Baca Selengkapnya
75 Kata-kata Lucu yang Menghibur dan Menggelitik, Kocak Bikin Ngakak
75 Kata-kata Lucu yang Menghibur dan Menggelitik, Kocak Bikin Ngakak

Kata-kata lucu ini bisa menghibur dan mengembalikan mood.

Baca Selengkapnya
5 Fakta Psikologi dan Penjelasannya, Jarang Diketahui
5 Fakta Psikologi dan Penjelasannya, Jarang Diketahui

Terdapat berbagai fakta psikologi yang menarik untuk disimak.

Baca Selengkapnya
Hujan dan Kenangan, Penyebab Cuaca Bikin Galau
Hujan dan Kenangan, Penyebab Cuaca Bikin Galau

Pernahkah Anda merasa galau ketika langit gelap & turun hujan? Lalu istilah yang tertinggal dari hujan adalah genangan & kenangan? Jika ya, Anda tidak sendiri.

Baca Selengkapnya
Tebak-tebakan Lucu bikin Ngakak Plus Mikir, Jadi Hiburan di Kala Stres
Tebak-tebakan Lucu bikin Ngakak Plus Mikir, Jadi Hiburan di Kala Stres

Dengan kecerdasan humor yang mengundang tawa, tebak-tebakan tidak hanya menjadi hiburan ringan, tetapi juga merangsang pikiran kita.

Baca Selengkapnya
50 Tebak-tebakan Sulit dengan Jawaban Menjebak, Dijamin Bikin Ngakak
50 Tebak-tebakan Sulit dengan Jawaban Menjebak, Dijamin Bikin Ngakak

Tebak-tebakan adalah jenis permainan kata-kata atau pertanyaan yang dirancang untuk menguji kecerdasan, kreativitas, atau keterampilan pemikiran kritis.

Baca Selengkapnya
4 Jenis Hormon Kebahagiaan dan Cara Memunculkannya dengan Mudah dalam Kehidupan Sehari-hari
4 Jenis Hormon Kebahagiaan dan Cara Memunculkannya dengan Mudah dalam Kehidupan Sehari-hari

Kebahagiaan kita bisa sangat ditentukan dari produksi hormon di dalam diri.

Baca Selengkapnya
Ini Bukti Emosi Seseorang Mampu Pengaruhi Kesehatan
Ini Bukti Emosi Seseorang Mampu Pengaruhi Kesehatan

Emosi dapat mempengaruhi pikiran dan tubuh seseorang. Yuk, simak bagaimana emosi dapat mempengaruhi kesehatan!

Baca Selengkapnya
40 Tebak-Tebakan Lucu Bikin Ngakak, Kocak dan Menghibur
40 Tebak-Tebakan Lucu Bikin Ngakak, Kocak dan Menghibur

Bermain tebak-tebakan lucu penting untuk meningkatkan kesejahteraan emosional dan sosial seseorang.

Baca Selengkapnya