Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

79 Persen perangkat mobile dikuasai Android di tahun 2013

79 Persen perangkat mobile dikuasai Android di tahun 2013 Android © 2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Tidak dapat dipungkiri bahwa Android menjadi magnet bagi para vendor untuk membuat perangkat berbasis operating system tersebut. Bahkan di tahun 2013 lalu, Android mendominasi pasar.

Menurut data baru yang baru saja dilakukan, seperti yang dilansir oleh Android Community (29/01), sebanyak 79 persen perangkat mobile di seluruh dunia ini pada tahun 2013 lalu menggunakan operating system besutan Google ini.

Orang lain juga bertanya?

Di kuartal keempat tahun 2012 silam, pengapalan perangkat berbasis Android mencapai 217 juta unit dan di kuartal yang sama di tahun 2013 lalu menjadi 290,2 juta unit.

Secara keseluruhan, ada peningkatan yang sungguh mengesankan secara total (dari kuartal 1 sampai ke-4) dari tahun 2012 dan 2013. Di tahun 2013 secara global, perangkat berbasis Android dikapalkan sebanyak 990 juta unit meningkat dari tahun 2012 yang hanya 700,1 juta unit.

Tag pilihan: Motorola | Google | Microsoft

Perangkat dengan operating system lain memang ada namun persentasenya jauh dibandingkan dengan Android. Contohnya saja, iOS hanya mendapatkan market share sebanyak 15 persen secara global dan Windows Phone hanya 4 persen saja.

Hal tersebut bukan suatu yang aneh karena baik iOS dan Windows Phone dapat dikatakan sebagai single fighter dalam ekosistem mobile, sedangkan Android banyak dipakai oleh beberapa vendor dunia.

Akankah Android kembali berjaya di tahun 2014 ini? Waktu dan pasar yang akan menjawabnya.

(mdk/das)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Daftar HP Penguasa Pasar di Indonesia, Siapa Paling Perkasa?
Daftar HP Penguasa Pasar di Indonesia, Siapa Paling Perkasa?

Hasil ini merupakan kajian dari lembaga riset teknologi Counterpoint yang dilakukan pada Q3 2023

Baca Selengkapnya
Daftar HP Paling Banyak Digunakan Manusia di Bumi, Tak Menyangka Merek ini Malah Juaranya
Daftar HP Paling Banyak Digunakan Manusia di Bumi, Tak Menyangka Merek ini Malah Juaranya

Berikut adalah merek-merek HP di dunia yang jadi jawara.

Baca Selengkapnya
Banyak Pengguna Android Berpindah ke iPhone, tapi Belinya Seri Lawas
Banyak Pengguna Android Berpindah ke iPhone, tapi Belinya Seri Lawas

Dikutip dari laman CIRP – Apple Report dan GizChina, Kamis (7/3), banyak pemilik Android yang membeli iPhone yang bukan keluaran terbaru.

Baca Selengkapnya
Ini Tren Terbaru Pasar Smartphone 2024
Ini Tren Terbaru Pasar Smartphone 2024

Jumlah pengiriman smartphone mengalami kenaikan, bila dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu (Q3 2023), hingga 4 persen.

Baca Selengkapnya
Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali  ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia
Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia

Samsung kembali berada di posisi pertama, mengalahkan Apple dalam hal penjualan smartphone di dunia.

Baca Selengkapnya
Studi: Pengguna Android Lebih Pintar Dibanding Apple Soal Kelola Uang
Studi: Pengguna Android Lebih Pintar Dibanding Apple Soal Kelola Uang

Secara kepribadian, pengguna Android cenderung lebih jujur terhadap diri mereka.

Baca Selengkapnya
iPhone Permalukan HP China di Kandang Sendiri, Ini Penyebabnya
iPhone Permalukan HP China di Kandang Sendiri, Ini Penyebabnya

Anomali telah terjadi. Di Amerika Serikat, justru bukan pasar utama iPhone. Mengapa?

Baca Selengkapnya
Daftar HP Idola Orang-orang di Seluruh Dunia, Paling Laku Harga Sultan
Daftar HP Idola Orang-orang di Seluruh Dunia, Paling Laku Harga Sultan

Riset ini membuktikan HP-HP yang digemari khalayak seluruh dunia.

Baca Selengkapnya
Daftar HP yang Paling Laris di Seluruh Dunia, Mereknya Itu-itu Saja
Daftar HP yang Paling Laris di Seluruh Dunia, Mereknya Itu-itu Saja

Berikut daftar HP yang paling disukai manusia di seluruh dunia.

Baca Selengkapnya
Nilai Pasar HP di Indonesia Mencapai Rp 48.9 Triliun, Harga Segini yang Paling Diburu Konsumen
Nilai Pasar HP di Indonesia Mencapai Rp 48.9 Triliun, Harga Segini yang Paling Diburu Konsumen

Ada peningkatan selera orang Indonesia saat mau mengganti HP.

Baca Selengkapnya
DPR Ngamuk Usulkan Apple Diblokir, Seberapa Besar Pengguna iPhone di Indonesia?
DPR Ngamuk Usulkan Apple Diblokir, Seberapa Besar Pengguna iPhone di Indonesia?

DPR usulkan agar iPhone dkk diblokir, lantaran Apple minta syarat agar mereka mau berinvestasi.

Baca Selengkapnya