Alasan iPhone 6 Plus hanya butuh RAM 'mungil' 1 GB terungkap!
Merdeka.com - Pernahkah Anda bertanya-tanya mengapa smartphone Android seperti Galaxy Note 4 membutuhkan memori RAM (Random Access Memory) hingga 3 GB untuk berfungsi optimal, sementara iPhone 6 Plus hanya butuh RAM 1 GB saja?
Dikutip dari Phone Arena (16/11), sebuah situs bernama Quora berhasil menjawab teka-teki tersebut. Quora menyatakan bila perbedaan kapasitas RAM Galaxy Note 4 dan iPhone 6 Plus muncul karena Android menggunakan aplikasi-aplikasi berbasiskan Java.
Java adalah sebuah bahasa pemrograman yang bersifat umum yang didesain untuk memanfaatkan ketergantungan implementasi seminimal mungkin. Java sendiri biasa dipakai untuk mengembangkan aplikasi biasa atau yang berbasis web dan digunakan di berbagai perangkat, seperti komputer dan smartphone.
-
Siapa yang pakai iPhone 6S Plus? Orang-orang masih menggunakan ponsel-ponsel tersebut, salah satu alasannya, karena merasa performanya yang masih baik, seperti pada iPhone 6S Plus yang kondisinya masih bagus.
-
Fitur apa yang membuat iPhone SE4 berbeda dari SE3? Desain Layar dan Kamera yang Lebih BaikMenurut laporan dari Phone Arena pada Senin (28/10/2024), iPhone SE 4 akan memiliki tampilan yang berbeda dengan adanya layar OLED berukuran 6,06 inci, yang lebih besar dan lebih canggih dibandingkan layar LCD 4,7 inci pada SE 3.
-
Bagaimana Apple meningkatkan performa iPhone SE4? iPhone SE 4 akan dilengkapi dengan Chipset A18 yang juga digunakan pada iPhone 16 dan 16 Plus. Selain itu, RAM juga meningkat menjadi 8GB, menggandakan kapasitas dari model sebelumnya.
-
Kenapa iPhone SE4 memiliki harga yang lebih tinggi? Berdasarkan bocoran yang beredar, harga iPhone SE 4 akan mengalami kenaikan dari harga sebelumnya yang berada di angka USD 429 atau sekitar Rp 6,7 juta. Kisaran harga baru akan berkisar antara USD 499 atau setara dengan Rp 7,8 juta hingga USD 549 yang setara dengan Rp 8,6 juta.
-
Apa alasan utama upgrade iPhone 16? Hasil survei menunjukkan 44% responden memilih untuk meng-upgrade karena ponsel lama mereka sudah dianggap 'usang'. Beberapa model, seperti iPhone 8 dan iPhone SE generasi pertama, tidak lagi mendukung iOS 18, yang membuat banyak pemiliknya beralih ke iPhone 16.
-
Mengapa iPhone menjadi sasaran? Selain itu, reputasi merek Apple yang kuat membuat pengguna lebih rentan untuk mempercayai komunikasi menipu yang tampaknya berasal dari Apple, semakin meningkatkan daya tarik target ini bagi para penjahat dunia maya.
Sayangnya, penggunaan Java juga membuat sistem pemrosesan data menghasilkan sebuah proses tambahan bernama 'garbage collection' setelah sebuah aplikasi Android ditutup. Masalah muncul karena 'garbage collection' membutuhkan sekitar empat hingga delapan kali memori pemrosesan data lewat RAM lebih banyak. Apabila RAM smartphone Android kecil, maka bisa dipastikan bila proses 'garbage collection' bisa membuat smartphone lemot.
Nah, dari sisi inilah iPhone 6 Plus lebih unggul dari Galaxy Note 4. Dengan menggunakan sistem operasi buatan Apple sendiri atau iOS, iPhone 6 Plus tidak perlu menjalankan proses 'garbage collection'. Oleh sebab itu, iPhone 6 Plus dan iPhone 6 tidak membutuhkan kapasitas RAM yang besar, hanya 1 GB saja cukup untuk menjalankan semuanya.
Apakah dengan ini berarti iPhone lebih unggul dari smartphone-smartphone Android di luar sana? Bagaimana menurut Anda? (mdk/bbo)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Memori memang memiliki andil dalam performa HP. Tapi ini yang mungkin perlu Anda simak sebelum membeli HP.
Baca SelengkapnyaiPhone 17 kabarnya akan hadir dengan hanya tiga tombol fisik, menghadirkan desain yang lebih sederhana dan fungsional.
Baca SelengkapnyaBagi Anda yang sedang mencari smartphona Android Rp 1 jutaan, berikut 7 rekomendasi pilihan redaksi.
Baca SelengkapnyaSamsung Galaxy A16 5G hadir dengan kejutan. Sebab, Samsung memastikan perangkat ini akan mendapatkan update Android hingga 6 kali.
Baca SelengkapnyaiPhone 15 direncanakan malam ini akan dirilis. Pakar teknologi memberi nasihat bijak.
Baca SelengkapnyaApple memperkenalkan iPhone 16 dengan desain minimalis dalam kotak yang berisi perangkat, kabel USB-C, dan stiker Apple, tanpa charger atau aksesori tambahan.
Baca SelengkapnyaDengan peningkatan signifikan dalam desain, seri ROG Phone 8 telah mengalami evolusi yang memukau dari generasi sebelumnya.
Baca SelengkapnyaBocoran harga dan spesifikasi iPhone SE 4 mulai beredar.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah daftar HP yang harganya bisa menyaingi iPhone dan Samsung.
Baca SelengkapnyaAda banyak merek HP Android berkualitas, sehingga menghadirkan lebih banyak opsi dalam memilih HP yang sesuai kebutuhan.
Baca SelengkapnyaKetika baru pertama kali dijual di Indonesia, harga iPhone 11 64 GB adalah Rp12.999.000,00.
Baca SelengkapnyaDikutip dari laman CIRP – Apple Report dan GizChina, Kamis (7/3), banyak pemilik Android yang membeli iPhone yang bukan keluaran terbaru.
Baca Selengkapnya