Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Analisis baru seputar air di Mars

Analisis baru seputar air di Mars Permukaan planet Mars © Mars.JPL.Nasa.gov

Merdeka.com - Menurut analisa terbaru, air yang ada di planet Mars tersimpan rapi di dasar tanah.

Sejak ditemukannya bukti bahwa pada zaman dahulu Mars dialiri air berdasarkan foto dari Curiosity, perdebatan seputar hal itu terus berlanjut.

Kajian dan penelitian baru berdasarkan laporan foto tersebut juga terus bermunculan. Salah satunya adalah analisa bahwa memang di planet merah tersebut mengandung air, namun kini tidak lagi berada di permukaan.

Orang lain juga bertanya?

Sebuah penelitian yang dipublikasikan di jurnal Nature Geoscience menjelaskan bahwa sekitar di sekitar McLaughin Crater dengan kedalaman sekitar 1,4 mil di bawah tanah terdapat kandungan air.

Joseph Michalski, seorang analis dari National History Museum berpendapat bahwa untuk membuktikannya dibutuhkan pengeboran ke dalam tanah.

Dia beserta timnya juga menganalisa bahwa di bawah permukaan batu di Mars terdapat banyak sekali material seperti tanah liat dan karbonat yang terbentuk karena adanya unsur cair di sekitarnya.

Selama ini, banyak peneliti yang mengatakan bahwa sulfat yang terdapat di permukaan planet tersebut adalah salah satu bukti dari keberadaan air, namun Michalski beranggapan berbeda.

Dia beropini bahwa sulfat di permukaan justru bukan sebagai indikasi tempat yang berair dan layak huni. Selain itu, permukaan Mars sangat berdebu dan kering, tentunya dengan permukaan seperti itu, tidak ada kehidupan.

Namun, apabila dapat mengebor lebih ke dalam lagi dan menemukan air, tidak menutup kemungkinan bahwa memang ada kehidupan di planet merah tersebut.

Pendapat dari Michalski tersebut juga mendapat dukungan dari Norman Pace, seorang biochemist dari University of Colorado. "Alasan yang masuk akal, namun masih diperlukan bukti untuk mendukung alasan tersebut," jelasnya.

LA Times (21/01) melansir bahwa apabila di Mars terdapat kandungan air, molekul organik seperti karbon, nitrogen, hidrogen dan oksigen, maka ada kemungkinan planet tersebut juga layak dihuni manusia. (mdk/das)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ilmuwan Temukan Bukti Cadangan Air di Bawah Permukaan Mars, tapi Sulit Digali
Ilmuwan Temukan Bukti Cadangan Air di Bawah Permukaan Mars, tapi Sulit Digali

Peneliti menemukan bukti cadangan air di bawah permukaan Mars, memberikan wawasan penting tentang evolusi iklim dan geologi planet merah.

Baca Selengkapnya
Ada Peluang Kehidupan, Ilmuwan Temukan Air di Bawah Permukaan Planet Mars, Elon Musk Jangan Girang Dulu
Ada Peluang Kehidupan, Ilmuwan Temukan Air di Bawah Permukaan Planet Mars, Elon Musk Jangan Girang Dulu

Ilmuwan akhirnya menemukan cadangan air dalam bentuk cair di bawah permukaan Planet Mars

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Temukan Air Sebanyak Laut di Bawah Tanah Planet Mars, Tanda-tanda Kehidupan?
Ilmuwan Temukan Air Sebanyak Laut di Bawah Tanah Planet Mars, Tanda-tanda Kehidupan?

Temuan air sebanyak laut di bawah tanah Planet Mars bisa jadi peluang planet ini dihuni manusia.

Baca Selengkapnya
Ada Air Ditemukan di Planet Mars, Tanda-tanda Kehidupan Mulai Terkuak
Ada Air Ditemukan di Planet Mars, Tanda-tanda Kehidupan Mulai Terkuak

Apakah ada kehidupan di Mars? Sangat mungkin, menurut para ilmuwan.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan China Bongkar Misteri Hilangnya Air di Planet Mars, Ini yang Mereka Temukan
Ilmuwan China Bongkar Misteri Hilangnya Air di Planet Mars, Ini yang Mereka Temukan

Ilmuwan luar angkasa asal Tiongkok menemukan struktur poligon di bawah tanah planet Mars.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Temukan 'Anjing' Misterius di Bawah Laut Purba dan Gunung Terbesar Planet Mars
Ilmuwan Temukan 'Anjing' Misterius di Bawah Laut Purba dan Gunung Terbesar Planet Mars

Sedimen yang diendapkan pada masa planet Mars memiliki struktur penutup lautan luas yang kepadatannya tinggi telah terdeteksi.

Baca Selengkapnya
NASA Temukan Danau Purba di Mars, Bukti Baru Kehidupan di Planet Merah
NASA Temukan Danau Purba di Mars, Bukti Baru Kehidupan di Planet Merah

NASA Konfirmasi Ada Danau Purba di Mars, Bisa Jadi Bukti Tanda Kehidupan

Baca Selengkapnya
Misteri Hilangnya Air di Mars Terungkap
Misteri Hilangnya Air di Mars Terungkap

Perubahan musim di Mars mempengaruhi hilangnya air ke luar angkasa, menurut studi Hubble dan MAVEN.

Baca Selengkapnya
Temuan Baru Ini Ungkap Bukti di Planet Mars Pernah Ada Kehidupan
Temuan Baru Ini Ungkap Bukti di Planet Mars Pernah Ada Kehidupan

Berikut adalah fakta-fakta tentang temuan baru ini.

Baca Selengkapnya
Akhirnya NASA Temukan Lokasi Layak Huni di Planet Mars, di Sini Tempatnya
Akhirnya NASA Temukan Lokasi Layak Huni di Planet Mars, di Sini Tempatnya

Peneliti NASA menemukan lokasi di planet Mars yang dimungkinkan makhuk hidup tinggal.

Baca Selengkapnya
Saat Teliti Sampel Batuan dari Mars, Ilmuwan Menemukan Ada Kejanggalan dalam Temuannya
Saat Teliti Sampel Batuan dari Mars, Ilmuwan Menemukan Ada Kejanggalan dalam Temuannya

Ini kejanggalan yang ditemukan ilmuwan saat proses meneliti batuan Mars.

Baca Selengkapnya
Mars Berputar Lebih Cepat Buat Ilmuwan Kebingungan dan Belum Yakin Jawabannya
Mars Berputar Lebih Cepat Buat Ilmuwan Kebingungan dan Belum Yakin Jawabannya

Ilmuwan masih berspekulasi dan belum ada yang meyakini kenapa bisa begini.

Baca Selengkapnya