Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Apakah robot akan perlakukan manusia bak hewan piaraan atau raja?

Apakah robot akan perlakukan manusia bak hewan piaraan atau raja? Robot. © Brisbanetimes.com.au

Merdeka.com - Perkembangan teknologi memang beberapa di antaranya di ambang batas nalar manusia. Umat manusia berbondong-bondong menciptakan terobosan baru yang tak ingin dipandang sebelah mata.

Robot misalnya. Sebagaimana diketahui di belahan Bumi manapun, para insinyur robot 'berlomba' menciptakan robot yang lebih cerdas dibandingkan manusia. Apakah hal itu berdampak positif bagi manusia? Sebaliknya, ada beberapa tokoh dunia yang berpendapat itu mengerikan.

Salah satunya adalah Steve Wozniak, pendiri Apple. Pria tambun itu pernah melontarkan ramalan buruk jika robot lebih pintar dari manusia. Jika itu benar terjadi, Wozniak berujar eksistensi manusia bisa terancam.

Orang lain juga bertanya?

Dilansir dari The Guardian, lontaran pernyataan itu keluar saat dirinya berada sebuah forum teknologi Freescale di Austin, Texas, Amerika Serikat. Ia mengatakan bahwa manusia akan seperti hewan kesayangan bagi robot.

"Mereka akan muncul menjadi lebih pintar dari kita, kemudian mereka akan menyadari mereka perlu kita. Kita akan berubah menjadi hewan kesayangan bagi robot dan akan diperhatikan sepanjang waktu," kata Wozniak.

Kendati begitu, lanjutnya, robot perlu ratusan tahun untuk mengambil alih semua yang dilakukan manusia. Dan saat itu terjadi, juga terdapat kemungkinan robot justru akan menyadari manusia adalah hal yang harus dilindungi dan dibantu. Hal yang berbanding terbalik dari apa yang Wozniak ungkapkan sebelumnya.

"Mereka akan menjadi begitu pintar dan kemudian akan mengetahui harus menjaga alam. Dan manusia adalah bagian dari alam. Mereka akan membantu kita," kata dia.

Lalu, di antara dua pilihan itu, mana yang akhirnya diambil oleh robot? Kita lihat saja perkembangan robot selanjutnya!

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Ketika Deretan Robot AI Angkat Bicara, Ada yang Bersumpah Tak Akan Memberontak
FOTO: Ketika Deretan Robot AI Angkat Bicara, Ada yang Bersumpah Tak Akan Memberontak

Deretan robot AI ini memberikan tanggapan yang beragam tentang apakah mereka harus tunduk pada regulasi yang lebih ketat. Jawabannya sungguh mengejutkan!

Baca Selengkapnya
Tim Cook Akui Apple Tak Sanggup Lawan ChatGPT dan Gemini
Tim Cook Akui Apple Tak Sanggup Lawan ChatGPT dan Gemini

CEO Tim Cook optimis bahwa walau Apple bukan yang pertama, mereka fokus menjadi yang terbaik.

Baca Selengkapnya
Ditanya soal Kepemimpinan, Robot AI Ini Jawab Dapat Menjalankan Dunia Lebih Baik Dibandingkan Manusia
Ditanya soal Kepemimpinan, Robot AI Ini Jawab Dapat Menjalankan Dunia Lebih Baik Dibandingkan Manusia

Sebuah robot berbasis AI bernama Sophia betul-betul bikin geger. Apa penyebabnya?

Baca Selengkapnya
Robot Ini Diklaim dapat Memperpanjang Usia, Jadikan Tubuh Manusia Kebal Penyakit
Robot Ini Diklaim dapat Memperpanjang Usia, Jadikan Tubuh Manusia Kebal Penyakit

Teknologi diklaim mantan engineer Google dapat memperlama hidup manusia.

Baca Selengkapnya
Pesan Penting Paus Fransiskus soal Pengembangan AI
Pesan Penting Paus Fransiskus soal Pengembangan AI

Paus Fransiskus mengingatkan bahwa kemajuan teknologi tidak boleh mengabaikan nilai-nilai kemanusiaan dan harus selalu digunakan untuk kepentingan semua orang.

Baca Selengkapnya
8 Robot Canggih Ini Bisa Bikin Pengangguran Makin Banyak
8 Robot Canggih Ini Bisa Bikin Pengangguran Makin Banyak

Berikut adalah proyeksi robot yang bisa menggerus lapangan pekerjaan umat manusia.

Baca Selengkapnya
Begini AI Prediksi Wajah Manusia 1000 Tahun Lagi, Hasilnya di Luar Nalar
Begini AI Prediksi Wajah Manusia 1000 Tahun Lagi, Hasilnya di Luar Nalar

Teknologi artificial intelligence (AI) memprediksikan bagaimana wajah manusia 1000 tahun lagi.

Baca Selengkapnya
Adanya AI, Menguntungkan atau Membahayakan Manusia?
Adanya AI, Menguntungkan atau Membahayakan Manusia?

Teknologi Artificial Intelligence (AI) semakin berkembang, ada dua pertanyaan besar. Membahayakan atau menguntungkan?

Baca Selengkapnya
Apple Siap Luncurkan iOS 18.1 dengan AI, Tertinggal dari ChatGPT dan Gemini
Apple Siap Luncurkan iOS 18.1 dengan AI, Tertinggal dari ChatGPT dan Gemini

Apple akan meluncurkan iOS 18.1 dengan teknologi AI, meski tertinggal dua tahun dari ChatGPT dan Gemini.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Semua Negara Takut dengan AI, Regulasinya Belum Ada
Jokowi: Semua Negara Takut dengan AI, Regulasinya Belum Ada

Jokowi mengakui semua negara merasa takut terhadap kemunculan AI.

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Akademisi Tak Alergi AI: Teknologi Tidak akan Bisa Kalahkan Manusia
Jokowi Minta Akademisi Tak Alergi AI: Teknologi Tidak akan Bisa Kalahkan Manusia

Jokowi percaya bahwa teknologi tidak akan bisa mengalahkan manusia.

Baca Selengkapnya
Meski Kritikannya Pedas, Pendiri Microsoft Bill Gates Iri dengan “Kesaktian” Steve Jobs Apple “Menyihir” Jutaan Orang
Meski Kritikannya Pedas, Pendiri Microsoft Bill Gates Iri dengan “Kesaktian” Steve Jobs Apple “Menyihir” Jutaan Orang

Bill Gates pendiri Microsoft iri dengan kemampuan Steve Jobs memengaruhi orang.

Baca Selengkapnya