Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Asosiasi rekaman sebut Spotify bantu distribusikan musik legal

Asosiasi rekaman sebut Spotify bantu distribusikan musik legal Spotify hadir di Indonesia. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Belum lama ini, layanan streaming music Spotify hadir di Indonesia. Kehadirannya di Indonesia, bekerja sama dengan Indosat Ooredoo. Masuknya Spotify di negeri ini, disambut baik oleh sejumlah kalangan.

Salah satunya dari Asosiasi Industri Rekaman Indonesia (ASIRI). Menurut Vice Chairman I ASIRI, Yonathan Nugroho, mengatakan, resmi masuknya Spotify di Indonesia seperti mendukung tegaknya hukum soal distribusi musik secara legal.

"Kehadiran Spotify sangat membantu untuk mendistribusikan music secara legal," katanya kepada Merdeka.com melalui pesan singkat, Jumat (01/04).

Orang lain juga bertanya?

Hal tersebut pun tak lepas juga dari royalti bagi sang kreator manakala distribusi yang dilakukan secara legal. Maklum, banyaknya peredaran musik bajakan di negeri ini membuat para kreatornya hanya bisa mengelus dada.

Sederhananya, mereka tak bisa mendapatkan royalty yang setimpal karena adanya peredaran musik bajakan. Adanya layanan streaming musik asal Swedia ini, seperti memberikan kembali harapan legalnya distribusi music di tanah air.

"Untuk benefit terhadap kreatornya selalu ada royalty," singkat Yonathan.

Sementara itu, di sisi lain, menurut Director of Comms Asia Pacific (APAC) Spotify, Jim Butcher, Spotify merupakan sumber penghasilan musik digital bagi para label di Eropa. Pembagian hasil yang didapatkan dari pelanggannya, 70 persen diberikan kepada pihak-pihak terkait dari kreator. Sisanya, 30 persen untuk Spotify.

"Sejak diluncurkan pertama kali di Swedia tahun 2008, Spotify memberikan lebih dari USD 3 miliar kepada para pemilik hak cipta," katanya saat peluncuran Spotify di Jakarta.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
9 Maret Hari Musik Nasional, Pentingnya Hak Cipta Bagi Musisi
9 Maret Hari Musik Nasional, Pentingnya Hak Cipta Bagi Musisi

Penting untuk memberikan perlindungan dan kesejahteraan musisi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ingin Persoalan Hak Cipta Segera Rampung: Bisa Berdampak ke Seniman, Pencipta Lagu
Jokowi Ingin Persoalan Hak Cipta Segera Rampung: Bisa Berdampak ke Seniman, Pencipta Lagu

Jokowi berharap masalah hak cipta yang rampung bisa berdampak baik ke seniman Indonesia.

Baca Selengkapnya
Menkominfo Sudah Teken Aturan Publisher Rights: Tenang, Kita di Pihak Media
Menkominfo Sudah Teken Aturan Publisher Rights: Tenang, Kita di Pihak Media

Regulasi ini akan memberi jaminan kepada media-media lokal maupun nasional.

Baca Selengkapnya
Menkumham Sahkan Aturan Pengelolaan Royalti Hak Cipta Buku, Siap-Siap Jasa Fotocopi Wajib Bayar
Menkumham Sahkan Aturan Pengelolaan Royalti Hak Cipta Buku, Siap-Siap Jasa Fotocopi Wajib Bayar

pihak yang diwajibkan membayar royalti dalam peraturan yang baru disahkan itu, di antaranya, yakni usaha jasa fotokopi

Baca Selengkapnya
Peringati 1 Tahun Terbentuknya AVISI: Bersama Temukan Solusi untuk Melawan Pembajakan Konten Ilegal
Peringati 1 Tahun Terbentuknya AVISI: Bersama Temukan Solusi untuk Melawan Pembajakan Konten Ilegal

AVISI menyelenggarakan kegiatan yang berjudul 'AVISI 2024 Indonesia Video Streaming Conference' dengan tema 'Anticipating Indonesia's Video Streaming Piracy Evo

Baca Selengkapnya
AMSI, AJI, IJTI & IDA Minta Presiden Cari Jalan Terbaik untuk Perpres Publishers Rights
AMSI, AJI, IJTI & IDA Minta Presiden Cari Jalan Terbaik untuk Perpres Publishers Rights

AMSI dan AJI merupakan dua organisasi dari Indonesia yang terlibat dalam perumusan prinsip global tersebut.

Baca Selengkapnya
Bawa Keuntungan Bagi Musisi, Ini Keunikan NFT di Industri Musik
Bawa Keuntungan Bagi Musisi, Ini Keunikan NFT di Industri Musik

NFT dapat digunakan sebagai bukti kepemilikan atas barang-barang digital yang dapat dibeli dengan mata uang kripto.

Baca Selengkapnya
Pengusaha Rokok Elektrik: UU Kesehatan Beri Kepastian untuk Investasi dan Berusaha
Pengusaha Rokok Elektrik: UU Kesehatan Beri Kepastian untuk Investasi dan Berusaha

Dengan disahkannya UU Kesehatan, Indonesia setara dengan negara lain yang juga memiliki payung hukum mengenai vape.

Baca Selengkapnya
Bertemu Dewan Pers, AMSI Pertanyakan Perkembangan Regulasi 'Publisher Rights' di Indonesia
Bertemu Dewan Pers, AMSI Pertanyakan Perkembangan Regulasi 'Publisher Rights' di Indonesia

Tanpa adanya regulasi yang jelas, media siber cenderung tidak mendapatkan insentif dari berita atau konten yang diambil oleh platform digital.

Baca Selengkapnya
AVISI: Perlu Bersama-sama Temukan Solusi Melawan Pembajakan Konten Ilegal
AVISI: Perlu Bersama-sama Temukan Solusi Melawan Pembajakan Konten Ilegal

AVISI: Perlu Bersama-sama Temukan Solusi Melawan Pembajakan Konten Ilegal

Baca Selengkapnya
Pemerintah: Regulasi untuk Mengakomodasi Perkembangan Industri Media Siber
Pemerintah: Regulasi untuk Mengakomodasi Perkembangan Industri Media Siber

Media siber memiliki peran penting bagi masyarakat sebagai sumber akses berita atau informasi yang cepat dan menjangkau masyarakat luas.

Baca Selengkapnya
Begini Sikap DJKI Kemenkumham soal Lagu Halo-Halo Bandung Diduga Dijiplak Malaysia
Begini Sikap DJKI Kemenkumham soal Lagu Halo-Halo Bandung Diduga Dijiplak Malaysia

DJKI sebagai focal point kekayaan intelektual Indonesia dapat mengambil peran menjadi pihak netral yang menjembatani penyelesaian sengketa tersebut.

Baca Selengkapnya