Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Begini kata mantan bos XL soal tarif murah 4G

Begini kata mantan bos XL soal tarif murah 4G Pakar telekomunikasi, Hasnul Suhaimi. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Sudah menjadi hal yang lumrah manakala operator selular berlomba-lomba memberikan iming-iming harga murah dan keuntungan lain untuk menjajal layanan 4G. Namun, yang perlu diketahui, cara itu diharapkan jangan terlalu lama.

Pasalnya, operator selular melakukan investasi di 4G bukan suatu yang murah. Butuh dana besar melakukan investasi di 4G ini.

"Gak masuk ke 4G speednya nanti gak cukup. Tapi masuk ke 4G, device yang mendukung kan masih sedikit. Karena masih sedikit, sementara jaringan sudah dibangun, akibatnya untuk mengisi jaringan, ya dimurahkan terlebih dahulu. Karena nantinya, saat orang sudah terbiasa dengan 4G, lupa 3G," jelas pakar telekomunikasi, Hasnul Suhaimi, saat ditemui usai acara pemaparan riset Advan dengan lembaga riset Mars di Jakarta, Senin (06/06).

Meski begitu, mantan CEO XL Axiata ini, berujar, jika operator selular juga tak boleh terperdaya bermain di harga murah secara terus menerus. Harga murah sebagai strategi inti operator selular, bukanlah suatu yang baik dari sisi investasi yang telah dilakukannya untuk infrastruktur 4G.

"Untuk saat ini sih oke-oke saja untuk orang masuk dulu asal harganya jangan sampai di bawah harga cost. Tapi juga jangan terus menerus saja. Ini kan istilahnya jalan tol. Jalan tolnya itu sudah dibangun, tapi gak ada kendaraan yang masuk. Nah, agar kendaraan pada masuk, ya caranya seperti itu," terangnya.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
3 Hal Ini Jadi ‘Benalu’ Industri Telekomunikasi di Indonesia
3 Hal Ini Jadi ‘Benalu’ Industri Telekomunikasi di Indonesia

Kondisi operator seluler di Indonesia saat ini sedang tidak baik-baik saja.

Baca Selengkapnya
XL Axiata Minta Pemerintahan Baru Perhatikan Keberlanjutan Operator Seluler
XL Axiata Minta Pemerintahan Baru Perhatikan Keberlanjutan Operator Seluler

Tak mudah bagi industri telekomunikasi untuk menatap masa depan. Butuh bantuan pemerintah agar bisnis mereka terus berkelanjutan.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut sebut Starlink Bakal Lebih Murah Dibandingkan Internet Lokal, Begini Kata Pengusaha
Menko Luhut sebut Starlink Bakal Lebih Murah Dibandingkan Internet Lokal, Begini Kata Pengusaha

Respons pengusaha internet mendengar statment pejabat pemerintah soal harga murah Starlink.

Baca Selengkapnya
Kondisi Operator Seluler di Indonesia sedang Tidak Baik-baik Saja, Ini Penyebabnya
Kondisi Operator Seluler di Indonesia sedang Tidak Baik-baik Saja, Ini Penyebabnya

Pemerintah terlalu memberatkan keuangan perusahaan telekomunikasi dengan biaya penggunaan frekuensi yang semakin naik.

Baca Selengkapnya
Presdir Smartfren soal BTS Tak Perlu Lagi setelah Ada Starlink: Yakin Kita Udah Enggak Dipakai?
Presdir Smartfren soal BTS Tak Perlu Lagi setelah Ada Starlink: Yakin Kita Udah Enggak Dipakai?

Presiden Direktur Smartfren justru menanyakan balik statement pemerintah soal BTS tak lagi dipakai setelah ada Starlink.

Baca Selengkapnya
Ini Beban yang Harus Ditanggung Operator Seluler di Indonesia, Pemerintah Diminta Bantu
Ini Beban yang Harus Ditanggung Operator Seluler di Indonesia, Pemerintah Diminta Bantu

Beban operator seluler selama ini sungguh berat. Tidak hanya bisnisnya saja, namun 'upeti' yang mesti dibayarkan ke pemerintah pun makin bengkak.

Baca Selengkapnya
Jaringan 4G XL Axiata Disebut Tersedia sampai Pulau Terpencil di NTT
Jaringan 4G XL Axiata Disebut Tersedia sampai Pulau Terpencil di NTT

XL Axiata gencar membangun jaringan 4G, antara lain penambahan lebih dari 120 BTS 4G di NTT.

Baca Selengkapnya
Rencana Merger XL Axiata dan Smartfren, Menkominfo: Kami Dukung!
Rencana Merger XL Axiata dan Smartfren, Menkominfo: Kami Dukung!

XL Axiata dan Smartfren dirumorkan akan merger. Kominfo memberi restu.

Baca Selengkapnya
XL Axiata Perluas Jaringan Fix Mobile Convergence di Sulawesi
XL Axiata Perluas Jaringan Fix Mobile Convergence di Sulawesi

Morowali menjadi kota/kabupaten ke 3 di Sulawesi Tengah yang telah terjangkau layanan konvergensi ini.

Baca Selengkapnya
Penyesalan Eks Anggota BPK Achsanul Qosasih Terlibat Kasus BTS: Dunia Runtuh Saya Kehilangan Semuanya
Penyesalan Eks Anggota BPK Achsanul Qosasih Terlibat Kasus BTS: Dunia Runtuh Saya Kehilangan Semuanya

Dia kemudian mengutarakan keresahannya selama menjadi tahanan kasus korupsi.

Baca Selengkapnya
Ini Hal Memberatkan Mantan Dirut BAKTI Kominfo Anang Achmad Latif Divonis 18 Tahun Penjara
Ini Hal Memberatkan Mantan Dirut BAKTI Kominfo Anang Achmad Latif Divonis 18 Tahun Penjara

Anang divonis usai terbukti secara sah dan meyakinkan korupsi proyek BTS 4G.

Baca Selengkapnya
Seberapa Besar Kerugian ISP Akibat RT RW Net Ilegal? Ini Hitung-hitungan APJII
Seberapa Besar Kerugian ISP Akibat RT RW Net Ilegal? Ini Hitung-hitungan APJII

RT RW net ilegal berpotensi merugikan ISP legal karena banyak faktor.

Baca Selengkapnya