Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Benarkah hantu bisa menggerakkan benda nyata?

Benarkah hantu bisa menggerakkan benda nyata? ilustrasi poltergeist. ©2013 Zurichmansion.org

Merdeka.com - Poltergeist adalah istilah dalam dunia paranormal untuk suatu benda yang melayang yang biasanya dikaitkan dengan kekuatan hantu untuk membuat benda itu melayang.

Poltergeist dari segi bahasa sebenarnya merupakan bahasa Jerman yang mana berasal dari kata Poltem yang berarti kegaduhan, dan Geist yang berarti hantu, arwah atau penjelmaan).

Jika dirunut dari sejarahnya, peristiwa Poltergeist atau bergeraknya benda yang disebabkan oleh kekuatan makhluk astral ini pertama kali terekam kejadiannya di negara-negara barat seperti Eropa dan Amerika Serikat. Sedangkan untuk di Indonesia sendiri, istilah poltergeist ini sampai saat ini masih jarang digunakan.

Fenomena poltergeist mungkin disebabkan oleh psychokinetic atau kemampuan seseorang untuk mempengaruhi gerak benda mati, suatu daya yang timbul selama usia pancaroba, yang mana terdapat kemampuan mental yang dapat menundukkan benda/materi. Namun sebagian lain berpendapat bahwa fenomena poltergeist merupakan satu fenomena ghaib yang tidak dapat dijelaskan secara sains.

Kasus poltergeist yang pertama tercatat terjadi di negara Jerman pada tahun 335, orang-orang di salah satu wilayah di Jerman bernama Bingen-am-Rhein dikabarkan diseret dari tempat tidurnya oleh tangan-tangan yang tak nampak, kemudian mereka menjadi sasaran serangan dengan lemparan batu disertai dengan suara-suara yang ganjil.

Dari berbagai sumber (mdk/dzm)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Penjelasan Sains Orang Sering Merasa Melihat Penampakan
Penjelasan Sains Orang Sering Merasa Melihat Penampakan

Ada beragam alasan yang menurut sains manusia disebut kerap melihat penampakan.

Baca Selengkapnya
Adakah Hubungan antara Tingginya Kasus Skizofrenia di Indonesia dengan Kepercayaan Masyarakat Terhadap Hantu?
Adakah Hubungan antara Tingginya Kasus Skizofrenia di Indonesia dengan Kepercayaan Masyarakat Terhadap Hantu?

Tingginya kepercayaan masyarakat terhadap hantu bisa menjadi salah satu petunjuk terkait hubungan tingginya tingkat skizofrenia.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Sains di Balik Orang Bisa Melihat Hantu
Penjelasan Sains di Balik Orang Bisa Melihat Hantu

Sains punya jawaban untuk menjelaskan peristiwa ini.

Baca Selengkapnya
Sains Jelaskan Mengapa Manusia Begitu Percaya Adanya Hantu
Sains Jelaskan Mengapa Manusia Begitu Percaya Adanya Hantu

Sebagian besar orang-orang percaya hantu. Namun ada pendapat secara ilmiah yang bisa menjelaskan perkara ini.

Baca Selengkapnya
Apakah Hantu Benar-Benar Ada? Begini Kata Sains
Apakah Hantu Benar-Benar Ada? Begini Kata Sains

Hantu adalah topik yang cukup populer dan banyak orang menganggapnya menarik, kendati menyeramkan.

Baca Selengkapnya
8 Mitos Burung Hantu, Salah Satunya Diyakini Jadi Perantara Dunia yang Tak Terlihat
8 Mitos Burung Hantu, Salah Satunya Diyakini Jadi Perantara Dunia yang Tak Terlihat

Mitos burung hantu telah lama menghiasi budaya dan kepercayaan masyarakat di berbagai belahan dunia, termasuk di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Mengapa Manusia Takut Hantu
Ini Alasan Mengapa Manusia Takut Hantu

Hal ini yang menurut ilmuwan menjadi alasan manusia takut hantu.

Baca Selengkapnya
Tak Selalu Mistis, Kesurupan juga Bisa Dijelaskan dari Sudut Pandang Kesehatan
Tak Selalu Mistis, Kesurupan juga Bisa Dijelaskan dari Sudut Pandang Kesehatan

Kesurupan adalah kondisi ketika seseorang kehilangan identitas pribadinya dan berperilaku seperti orang lain atau makhluk lain.

Baca Selengkapnya
Banyak Sudut yang Gelap, Berikut 11 Potret Rumah Jessica Iskandar yang Disorot karena Penampakan Sosok Mengerikan
Banyak Sudut yang Gelap, Berikut 11 Potret Rumah Jessica Iskandar yang Disorot karena Penampakan Sosok Mengerikan

Jessica Iskandar ungkap kondisi rumahnya yang sempat ramai disorot karena ada penampakan.

Baca Selengkapnya
Penyebab Halusinasi, Menyelusuri Dunia Pikiran yang Terdistorsi
Penyebab Halusinasi, Menyelusuri Dunia Pikiran yang Terdistorsi

Meski tak terlihat atau terdengar oleh orang lain, bagi penderita halusinasi, pengalaman tersebut terasa sungguh nyata.

Baca Selengkapnya