Cool Dual smartphone besutan Coolpad unjuk gigi dual kamera
Merdeka.com - Coolpad meluncurkan produk pertama mereka yakni seri Cool. Seri ini diberikan nama Cool Dual. Seri ini diklaim memiliki keunggulan sebagai ponsel dengan dua buah kamera. Masing-masing memiliki kamera beresolusi 13 MP. Coolpad meyakini seri ini bakal mengubah peta permainan industri ponsel selanjutnya. Alias tren dual kamera bakal berkibar.
Teknologi dual kamera ini terdiri dari beberapa fitur seperti kombinasi optikal dan digital zoom, lensa pengambilan gambar ultra wide, selfie yang dapat memuat lebih banyak orang dan memaksimalkan efek bokeh. Kecepatan kameranya pun auto fokus 0.1 detik.
Meskipun memiliki kamera yang sama, namun punya fungsi yang berbeda. Kamera yang satu menghasilkan warna sesuai dengan gambar atau biasa disebut dengan Red Green Blue (RGB) dan satunya lagi menghasilkan gambar hitam putih atau monokrom.
-
Bagaimana persaingan chip smartphone? Hal ini menunjukkan bahwa pasar chip smartphone semakin kompetitif, dan ini merupakan kabar baik.
-
Apa yang menjadi tren di pasar HP di Indonesia? 'Peningkatan ini terutama terlihat dari segmen harga HP kurang dari Rp 3 jutaan,'
-
Mengapa Ponsel Lipat populer? Dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih, ponsel lipat telah menjadi tren yang semakin populer, dengan penjualan ponsel lipat mencapai nilai tertinggi sepanjang sejarah pada kuartal ketiga tahun 2023.
-
Apa itu perkembangan teknologi? Perkembangan teknologi adalah fenomena yang tidak dapat dielakkan dalam kehidupan manusia.
-
Apa itu Ponsel Lipat? Seperti namanya, ponsel lipat dapat diartikan sebagai ponsel cerdas yang memiliki layar yang dapat dilipat menjadi dua.
-
Smartphone apa saja yang akan diluncurkan pada November 2023? Merek-merek ini akan menghiasi pasar HP, termasuk di Indonesia? Bulan November tampaknya akan menjadi bulan yang ramai di pasar HP. Telah banyak kabar, baik yang dikonfirmasi maupun masih simpang siur, mengenai brand-brand HP yang diduga akan meluncurkan produk barunya pada November ini.
Teknologi dual kamera generasi keduanya ini diklaim juga memiliki keunggulan lain. Keunggulan yang pertama adalah meningkatkan kejelasan pada gambar sebesar 20 persen, membantu mengurangi noise sekitar 8 persen, serta meningkatkan kecerahan 20 persen.
"Kami berharap, dual kamera yang nyata akan membawa kita ke arah smart framing dan lensa 6Pnya memberikan pengguna kualitas terbaik dari gambar," ujar Coolpad Group CEO, Jeff Liu saat acara konferensi pers peluncuran Cool Dual di Jakarta, Kamis (27/4).
Cool Dual smartphone ©2017 Merdeka.com/fauzanKeunggulan smartphone baru Coolpad ini tak sekadar moncer di kamera saja. Melainkan pula dapur pacunya. Untuk spesifikasinya, Cool Dual diperkuat dengan prosesor Snapdragon 652 1.8 GHz Octa-core serta grafis Adreno 510. Kemudian didukung RAM 3GB serta Android Marshmallow.
Segenap keunggulan di kelasnya itu didukung pula dengan baterai yang kapasitasnya 4.000 mAh. Besarnya kapasitas baterai dipujinya mampu menjadi power bank untuk menyelematkan hidup ponsel lainnya.
"Harapan kami masyarakat Indonesia dapat merasakan pengalaman menggunakan teknologi dual kamera layaknya fotografer profesional," ungkap dia. (mdk/war)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berikut adalah merek-merek HP China yang akan dirilis Oktober 2024. Ada yang ditunggu-tunggu?
Baca SelengkapnyaSamsung dikabarkan sedang mempersiapkan ponsel tri-fold yang dapat dilipat dua kali. Produk ini diharapkan rilis tahun depan, bersaing dengan Huawei Mate XT.
Baca Selengkapnya3 HP Ini Punya Kamera Mantap, Hasil Fotonya selalu Terbaik
Baca SelengkapnyaMerek-merek ini akan menghiasi pasar HP, termasuk di Indonesia?
Baca SelengkapnyaJumlah pengiriman smartphone mengalami kenaikan, bila dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu (Q3 2023), hingga 4 persen.
Baca SelengkapnyaBerikut HP-HP yang masih ditunggu dirilis. Apa saja ya?
Baca SelengkapnyaBerikut adalah daftar HP yang harganya bisa menyaingi iPhone dan Samsung.
Baca SelengkapnyaBerikut harga dan spesifikasi HP layar lipat Vivo.
Baca SelengkapnyaSamsung Galaxy S25 Ultra memperkenalkan desain yang lebih bulat, layar penuh yang datar, serta ditenagai oleh chipset Snapdragon 8 Elite.
Baca SelengkapnyaNamun spesifikasi HP tiga layar lipat ini masih misterius.
Baca SelengkapnyaHP baru Realme ini bakal diperkenalkan pada 29 Februari mendatang.
Baca SelengkapnyaHuawei dikabarkan akan merilis HP layar lipat. Langkah ini seperti tak ingin kalah dari kompetitornya.
Baca Selengkapnya