Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dampak Corona, Karyawan Apple di Seluruh Dunia Diimbau Untuk Kerja Dari Rumah

Dampak Corona, Karyawan Apple di Seluruh Dunia Diimbau Untuk Kerja Dari Rumah Logo Apple. ©2020 Reuters

Merdeka.com - CEO Apple Tim Cook mengimbau para karyawannya di seluruh dunia untuk bekerja dari rumah.

Melansir The Verge, hal ini diputuskan karena dampak penyebaran dari virus corona yang kini makin meluas. Tim Cook bahkan menyebut fenomena ini sebagai "peristiwa yang belum pernah terjadi sebelumnya."

"Silakan bekerja dari jarak jauh jika pekerjaan Anda memungkinkan," tulis Cook dalam memo perusahaan. Kerja jarak jauh ini berlaku dalam minggu ini, yakni 9 hingga 13 Maret.

Sebelumnya, Cook mengirim memo untuk mengimbau karyawan Apple bekerja dari rumah, hanya untuk beberapa wilayah di California, dan juga Seattle yang dilaporkan mengalami penyebaran virus secara cepat.

Dalam memo tersebut, Cook menyebut bahwa upayanya adalah untuk mengurangi kepadatan manusia, sehingga persebaran virus makin minimal.

Apple sendiri memang memiliki banyak kantor, tak cuma di Amerika Serikat, namun di seluruh dunia. Kantor di California yang mengalami penutupan adalah Santa Clara Valley, serta Elk Groove. Sementara secara global, memo ini mempengaruhi kantor di Prancis, Jerman, Italia, Jepang, Korea Selatan, Swiss, serta Inggris.

Meski kerja jarak jauh dan seakan mendapatkan libur, pekerja harian di Apple akan "tetap menerima pembayaran sesuai dengan operasi bisnis seperti biasa," ungkap memo tersebut.

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mark Zuckerberg Tak Segan Pecat Karyawan kalau Tak Patuhi Aturan Gampang Ini
Mark Zuckerberg Tak Segan Pecat Karyawan kalau Tak Patuhi Aturan Gampang Ini

Pendiri Facebook mulai memaksa karyawannya untuk taat pada aturan barunya.

Baca Selengkapnya
Hentikan WFH, Karyawan Amazon Wajib Kerja dari Kantor
Hentikan WFH, Karyawan Amazon Wajib Kerja dari Kantor

Kebijakan ini kemudian menuai protes dari karyawan.

Baca Selengkapnya
Potret Sepinya Balai Kota DKI di Hari Pertama WFH 50 Persen
Potret Sepinya Balai Kota DKI di Hari Pertama WFH 50 Persen

Melalui pemberlakuan kebijakan WFH ini, Adam berharap jumlah mobilitas orang yang keluar rumah bisa berkurang.

Baca Selengkapnya
Miliarder Ini Sebut Banyak Pekerja Tak Kerja Keras Selama Pandemi, Kok Bisa?
Miliarder Ini Sebut Banyak Pekerja Tak Kerja Keras Selama Pandemi, Kok Bisa?

Kerja jarak jauh membuat pekerja tak bisa bekerja secara maksimal.

Baca Selengkapnya
Polusi Udara, PNS Jakarta WFH Kembali Mulai September 2023
Polusi Udara, PNS Jakarta WFH Kembali Mulai September 2023

Pasalnya, dalam beberapa waktu terakhir kualitas udara di Jakarta sempat menduduki rangking satu terburuk dari seluruh kota di dunia.

Baca Selengkapnya
Didesak Ikut WFH Gara-Gara Polusi Udara, Apindo: Pabrik, Hotel Mana Bisa
Didesak Ikut WFH Gara-Gara Polusi Udara, Apindo: Pabrik, Hotel Mana Bisa

Apindo menyebut tidak semua pekerjaan bisa dilakukan dari rumah.

Baca Selengkapnya
Begini Cara Pemprov DKI Jakarta Awasi ASN Kerja dari Rumah
Begini Cara Pemprov DKI Jakarta Awasi ASN Kerja dari Rumah

Pekerjaan bagi ASN yang WFO akan diperbanyak. Sehingga pengawasan tetap harus dilakukan pimpinan.

Baca Selengkapnya
Mantan Bos Kritik Keras Sampai Kapanpun Google Sulit Menang Lawan OpenAI, Ini Alasannya
Mantan Bos Kritik Keras Sampai Kapanpun Google Sulit Menang Lawan OpenAI, Ini Alasannya

Eric Schmidt, mantan CEO Google, menyatakan bekas perusahaan yang ia pimpin tidak serius dalam menghadapi persaingan AI.

Baca Selengkapnya
Tak Disangka, Karyawan Australia Ternyata yang Paling Lelah Sedunia
Tak Disangka, Karyawan Australia Ternyata yang Paling Lelah Sedunia

Ada relasi kuat tingkat stres pekerja dengan kemajuan pesat teknologi.

Baca Selengkapnya
Sebagian PNS Mulai WFH Hari Ini, Jakarta Masih Masuk 10 Besar Kota Terpolusi
Sebagian PNS Mulai WFH Hari Ini, Jakarta Masih Masuk 10 Besar Kota Terpolusi

Jakarta masih masuk kategori kota dengan tingkat polisi udara buruk pada Senin (21/8) pagi ini.

Baca Selengkapnya
Pemprov DKI Prioritaskan WFH Bagi ASN yang Mudik Pada 16-17 April 2024, Ini Syaratnya
Pemprov DKI Prioritaskan WFH Bagi ASN yang Mudik Pada 16-17 April 2024, Ini Syaratnya

WFH diberikan secara selektif, khususnya bagi ASN yang melakukan perjalanan mudik ke kampung halaman.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Minta Perusahaan Swasta Terapkan WFH Selama KTT ASEAN di Jakarta
Pemerintah Minta Perusahaan Swasta Terapkan WFH Selama KTT ASEAN di Jakarta

KTT ke-43 ASEAN diselenggarakan dalam format plenary maupun retreat akan diselenggarakan pada 5 September 2023.

Baca Selengkapnya