Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di luar Jawa 100 persen pengguna Smartfren pakai layanan 4G

Di luar Jawa 100 persen pengguna Smartfren pakai layanan 4G Ilustrasi operator seluler. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - VP Brand and Communications Smartfren, Derrick Surya mengatakan, saat ini seluruh pelanggan mereka yang berada di luar Pulau Jawa, telah menggunakan layanan 4G LTE. Praktis, pengguna mereka di sana tidak ada yang menggunakan CDMA.

"100 persen di luar Jawa sudah 4G," katanya kepada awak media usai acara konferensi pers di Jakarta, Rabu (25/1).

Namun, hal itu berbeda ketika di Pulau Jawa. Kata dia, masih ada pelanggan Smartfren yang menggunakan CDMA di Pulau Jawa. Sayang, pihaknya tak merincinya secara detail. Hanya saja jumlahnya tak terlalu banyak, masih sekitar 10 persen.

Orang lain juga bertanya?

"Kita masih tetap ada pelanggan CDMA di Pulau Jawa yang di-service. Ini karena mereka masih ingin bertahan," terangnya.

Pihaknya pun tak ingin gegabah buru-buru 'membunuh' pengguna layanan CDMA yang masih tersisa. Dia pun mencontohkan operator selular di luar negeri yang notabene masih ada pelanggannya yang menggunakan CDMA. Namun, bukan berarti seiring perkembangan teknologi baru, pelanggan lama diacuhkan.

"Di luar negeri sama juga. Walaupun mereka sudah beralih ke new technology, tapi masih ada pelanggan yang stay dan mereka masih melayani itu," ujar dia.

Kendati demikian, di tahun ini mereka mengklaim akan berusaha mengajak pengguna CDMA untuk berpaling ke layanan 4G. Maka dari itu, mereka pun gencar menawarkan program-program yang menarik agar para pelanggan mau menjajal layanan 4G. Salah satunya seperti yang dilakukan pihaknya saat ini yakni menawarkan program promo gratis internet setahun (GIS) serta tiga perangkat 4G baru yaitu Andromax L dan Andromax B, serta Andromax MiFi M3S.

"Sekarang kami sedang melakukan program migrasi tahap II untuk pelanggan yang CDMA agar mau beralih ke 4G," tuturnya.

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
XL Axiata Mulai Merangsek Masuk ke Desa-desa Pelosok di Sulawesi yang Belum Terjangkau Internet
XL Axiata Mulai Merangsek Masuk ke Desa-desa Pelosok di Sulawesi yang Belum Terjangkau Internet

Desa-desa pelosok di Sulawesi kini bahagia karena XL Axiata menawarkan internet di wilayahnya.

Baca Selengkapnya
Smartfren Prediksikan Trafik Telekomunikasi Liburan Akhir Tahun Meningkatkan 10 Persen
Smartfren Prediksikan Trafik Telekomunikasi Liburan Akhir Tahun Meningkatkan 10 Persen

Berikut wilayah yang kemungkinan besar dikunjungi saat liburan akhir tahun bagi warga Jakarta.

Baca Selengkapnya
Jaringan 4G XL Axiata Disebut Tersedia sampai Pulau Terpencil di NTT
Jaringan 4G XL Axiata Disebut Tersedia sampai Pulau Terpencil di NTT

XL Axiata gencar membangun jaringan 4G, antara lain penambahan lebih dari 120 BTS 4G di NTT.

Baca Selengkapnya
Di Kepri, Sinyal XL Jangkau 40 Pulau Terpencil
Di Kepri, Sinyal XL Jangkau 40 Pulau Terpencil

Sinyal layanan internet PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) tersedia di puluhan pulau terpencil di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri).

Baca Selengkapnya
Pelanggan Telkomsel yang Pakai HP Ini Bisa Pakai Layanan Internet VoLTE
Pelanggan Telkomsel yang Pakai HP Ini Bisa Pakai Layanan Internet VoLTE

Berikut penjelasan mengenai VoLTE dan harga dari layanan milik Telkomsel ini.

Baca Selengkapnya
Telkomsel Bakal Geber Jaringan 5G di Jabodetabek
Telkomsel Bakal Geber Jaringan 5G di Jabodetabek

Langkah ini sebagai upaya Telkomsel terus meningkatkan keterjangkauan masyarakat dengan teknologi 5G.

Baca Selengkapnya
Akhirnya, Jaringan XL Hadir di Sepanjang Jalur MRT Jakarta
Akhirnya, Jaringan XL Hadir di Sepanjang Jalur MRT Jakarta

Sebelumnya, XL Axiata belum dapat memberikan layanan terbaiknya di sepanjang jalur MRT terutama rute bawah tanah.

Baca Selengkapnya
Segini Kecepatan Internet di Indonesia Versi Terbaru OpenSignal
Segini Kecepatan Internet di Indonesia Versi Terbaru OpenSignal

OpenSignal merilis data terbaru per Oktober 2023 mengenai kondisi kecepatan internet seluler di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Setelah Telkom Grup dan DTP, Kini Giliran Smartfren Tertarik Internet Satelit
Setelah Telkom Grup dan DTP, Kini Giliran Smartfren Tertarik Internet Satelit

Persaingan internet lewat satelit nampaknya semakin memanas.

Baca Selengkapnya
XL Axiata Perkuat Jaringan 4G di Aceh sampai ke Pulau Dekat Samudera Hindia
XL Axiata Perkuat Jaringan 4G di Aceh sampai ke Pulau Dekat Samudera Hindia

Penguatan jaringan juga dilakukan di pulau-pulau sekitar yang berada di Provinsi Aceh.

Baca Selengkapnya
Presdir Smartfren soal BTS Tak Perlu Lagi setelah Ada Starlink: Yakin Kita Udah Enggak Dipakai?
Presdir Smartfren soal BTS Tak Perlu Lagi setelah Ada Starlink: Yakin Kita Udah Enggak Dipakai?

Presiden Direktur Smartfren justru menanyakan balik statement pemerintah soal BTS tak lagi dipakai setelah ada Starlink.

Baca Selengkapnya
XL Axiata Perluas Jaringan Fix Mobile Convergence di Sulawesi
XL Axiata Perluas Jaringan Fix Mobile Convergence di Sulawesi

Morowali menjadi kota/kabupaten ke 3 di Sulawesi Tengah yang telah terjangkau layanan konvergensi ini.

Baca Selengkapnya