Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dilarang mati di Norwegia!

Dilarang mati di Norwegia! Longyearbyen, Norwegia © Wikipedia.org

Merdeka.com - Sebuah undang-undang unik, lucu sekaligus aneh digulirkan di suatu tempat di Norwegia. Di daerah itu ada ketetapan bahwa siapapun yang meninggal dunia dianggap melanggar hukum.

Suatu kota terpencil yang berada di kepulauan Arctic di Svalbard bernama Longyearbyen, Norwegia, mempunyai satu undang-undang yang akan dianggap aneh apabila tidak tahu penyebabnya.

Di tempat tersebut, ada hukum yang melarang siapa saja meninggal dunia. Bagi yang 'melanggar' dikategorikan melanggar hukum. Tentunya menjadi satu pertanyaan besar, kenapa tidak boleh meninggal dunia di Longyearbyen?

Ternyata, menurut tulisan di Wikipedia dan BBC (2008), tanah di Longyearbyen merupakan tanah permafost. Dalam ilmu geologi, permafost adalah suatu jenis tanah yang terletak di lintang tinggi atau yang berada di sekitar kutub utara dan selatan. Tanah jenis ini berada di titik beku pada suhu 0 derajat Celcius.

Tanah-tanah jenis permafost akan muncul atau terbentuk ketika suhu sekitar mencapai rata-rata -2 derajat Celcius. Tanah permafost biasa ditemui di sebagian besar Siberia, Kanada, Alaska dan Greenland.

Kembali ke masalah undang-undang tidak boleh meninggal dunia di Longyearbyen itu, pemerintah yang berkepentingan di daerah tersebut memiliki alasan kenapa siapa saja dilarang mati dan dikubur di sana.

Hal tersebut dikarenakan mayat yang dikuburkan di Longyearbyen tidak dapat hancur atau melebur seperti halnya mayat-mayat yang dikuburkan di daerah lain pada umumnya.

Sebagai solusinya, bagi siapa saja yang meninggal baik yang karena sakit, kecelakaan atau lainnya, mayat yang bersangkutan akan diangkut dengan menggunakan kapal atau helikopter dan dibawa ke pulau utama Norwegia. (mdk/das)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ilmuwan Temukan Pulau Seluas Islandia di Bawah Laut, Tenggelam 45 Juta Tahun Lalu
Ilmuwan Temukan Pulau Seluas Islandia di Bawah Laut, Tenggelam 45 Juta Tahun Lalu

Islandia, negara di antara Greenland dan Norwegia, memiliki luas 103.000 kilometer persegi.

Baca Selengkapnya
Intip Keseruan Pasangan Kekasih Rachel Vennya dan Salim Nauderer Liburan di Norwegia Demi Berburu Aurora
Intip Keseruan Pasangan Kekasih Rachel Vennya dan Salim Nauderer Liburan di Norwegia Demi Berburu Aurora

Rachel Vennya dan Salim Nauderer sedang berpetualang di Tromso, Norwegia. Meskipun baru saja menempuh perjalanan udara yang melelahkan selama 23 jam

Baca Selengkapnya
Viral Surat Suara Tercoblos Ganjar-Mahfud di Taiwan, Ini Penjelasan Penjelasan Tim Hukum 03
Viral Surat Suara Tercoblos Ganjar-Mahfud di Taiwan, Ini Penjelasan Penjelasan Tim Hukum 03

Menurut Todung, di luar negeri ada 3 metode pencoblosan pemilihan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Momen Perempuan Indonesia Masak Bakwan buat Buka Puasa, Mertua Asal Norwegia Doyan Banget
Momen Perempuan Indonesia Masak Bakwan buat Buka Puasa, Mertua Asal Norwegia Doyan Banget

Ibu mertua asal Norwegia suka dengan masakan bakwan goreng krispi buatan sang menantu Indonesia.

Baca Selengkapnya
Berlayar dengan Replika Kapal Viking, Arkeolog Muda Ini Tewas Karena Kapalnya Tenggelam Dihantam Cuaca Buruk
Berlayar dengan Replika Kapal Viking, Arkeolog Muda Ini Tewas Karena Kapalnya Tenggelam Dihantam Cuaca Buruk

Kapal itu berlayar dari Kepulauan Faroe menuju Norwegia.

Baca Selengkapnya
67 Nama Mitologi Nordik & Skandinavia dari Masa Lampau, Bisa jadi Inspirasi Nama Anak
67 Nama Mitologi Nordik & Skandinavia dari Masa Lampau, Bisa jadi Inspirasi Nama Anak

Nama mitologi Nordik dan Skandinavia bisa menjadi inspirasi Anda memberi identitas bagi si kecil.

Baca Selengkapnya
Bangsa Viking Punya Perawatan Gigi yang Rumit Tanpa Teknologi Mutakhir, Ini Faktanya
Bangsa Viking Punya Perawatan Gigi yang Rumit Tanpa Teknologi Mutakhir, Ini Faktanya

Bangsa Viking dikenal sebagai salah satu bagian dari peradaban besar di Eropa yang tinggal di Skandinavia.

Baca Selengkapnya
Liburan ke Norwegia, 8 Foto Rachel Vennya Pakai Swimsuit di Tengah Salju
Liburan ke Norwegia, 8 Foto Rachel Vennya Pakai Swimsuit di Tengah Salju

Kali ini Rachel Vennya menikmati keindahan Norwegia dengan mencari aurora. Liburan kali ini berada di tengah salju, simak potretnya pakai swimsuit!

Baca Selengkapnya
8 Negara yang Tidak Terkena Sinar Matahari, Ketahui Penyebab dan Dampaknya
8 Negara yang Tidak Terkena Sinar Matahari, Ketahui Penyebab dan Dampaknya

Terdapat beberapa negara yang tidak terkena sinar matahari karena fenomena polar night.

Baca Selengkapnya