Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Epson Rilis Printer Anyar Seri SureColor untuk Segmen Kantor

Epson Rilis Printer Anyar Seri SureColor untuk Segmen Kantor Produk Terbaru Epson 2020. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Epson Indonesia memperkenalkan printer Epson SureColor T-Series untuk segmen korporasi yang mampu mempertemukan beragam hasil percetakan dengan menarik dan detail.

Produk printer anyar ini memiliki semua keunggulan teknologi Epson seperti PrecisionCore Printheads, tinta Ultrachrome XD2, tahan air, dan kualitas yang luar biasa serta sempurna untuk bisnis.

Printer untuk korporasi dari Epson ini adalah SureColor SC-T5430M dan SureColor SC-T3130X. Printer jenis ini memiliki desain kompak dan mudah digunakan. Tampilan fisiknya memang memiliki desain minimalis. T-Series dari Epson merupakan printer dengan berbagai ukuran cetak dan jenis yang beragam sesuai kebutuhan pengguna.

"Printer jenis T-3130X ini keunggulannya menggunakan sistem ink tank sehingga biaya untuk mencetak menjadi lebih murah. Yang mana pengguna tidak harus sering mengganti tinta. Penggunaan listriknya hanya 22 watt, relatif lebih hemat dan dipastikan ramah lingkungan. Dengan sistem tinta botolan, hemat hingga 40 persen. Sedangkan untuk tipe T-35430M memiliki scanner terintegrasi di dalam printer, memiliki kemampuan scan warna tipis, dan dapat langsung di-print kembali mendekati dokumen asli," kata Lina Mariani, Product Marketing Commercial & Industry Manager Epson, dalam keterangan resminya, Senin (23/3).

Menurutnya, printer ini sangat cocok untuk perkantoran dan digital printing, umumnya cocok untuk urusan kantor. Apalagi printer ini juga mampu melakukan scan warna-warna tipis, seperti water colour. Begitu juga dalam scan warna kalkir dengan hasil yang jelas dan tajam termasuk gambar blueprint.

Printer ini juga sangat cocok untuk mencetak garis gambar, grafik, dan poster. Dilengkapi dengan konektivitas nirkabel, pekerjaan cetak dapat dikirim dengan mudah dari perangkat pintar seperti smartphone.

T-Series dibuat untuk memastikan kecepatan pencetakan yang tinggi sambil memberikan akurasi di setiap cetakan.

Printer T3130X memiliki fungsi auto sheet feeder yang memungkinkan menggunakan kertas sheet (lembaran) tanpa melepas kertas rol yang terpasang, mengurangi kebutuhan printer tambahan untuk pencetakan A3 dan A4.

Teknologi PrecisionCore Printhead memungkinkan kecepatan cetak luar biasa yang akan mencetak cetakan A1 dalam 22 detik. Tercepat di antara jenis printer T-Series. Printer ini juga Menampilkan fitur akses depan untuk semua pengoperasiannya. Anda dapat dengan mudah menempatkan printer ini ke dinding di sudut ruang kerja sehingga menjaga ruang kerja menjadi lebih lapang.

Cocok untuk Perkantoran dan Digital Printing

produk terbaru epson 2020

2020 Merdeka.com

Menurutnya, printer ini sangat cocok untuk perkantoran dan digital printing, umumnya cocok untuk urusan kantor. Apalagi printer ini juga mampu melakukan scan warna-warna tipis, seperti water colour. Begitu juga dalam scan warna kalkir dengan hasil yang jelas dan tajam termasuk gambar blueprint.

Printer ini juga sangat cocok untuk mencetak garis gambar, grafik, dan poster. Dilengkapi dengan konektivitas nirkabel, pekerjaan cetak dapat dikirim dengan mudah dari perangkat pintar seperti smartphone.

T-Series dibuat untuk memastikan kecepatan pencetakan yang tinggi sambil memberikan akurasi di setiap cetakan.

Printer T3130X memiliki fungsi auto sheet feeder yang memungkinkan menggunakan kertas sheet (lembaran) tanpa melepas kertas rol yang terpasang, mengurangi kebutuhan printer tambahan untuk pencetakan A3 dan A4.

Teknologi PrecisionCore Printhead memungkinkan kecepatan cetak luar biasa yang akan mencetak cetakan A1 dalam 22 detik. Tercepat di antara jenis printer T-Series. Printer ini juga Menampilkan fitur akses depan untuk semua pengoperasiannya. Anda dapat dengan mudah menempatkan printer ini ke dinding di sudut ruang kerja sehingga menjaga ruang kerja menjadi lebih lapang. (mdk/sya)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Perkenalkan Maxdecal 9600 Series, Stiker Mobil Anti-Gelembung dengan Material dari Jerman
Perkenalkan Maxdecal 9600 Series, Stiker Mobil Anti-Gelembung dengan Material dari Jerman

Maxdecal merilis produk baru, yaitu 9600 Series di hari pertama OLX Indonesia IMX 2023 di JCC-Senayan, Jakarta. Punya banyak teknologi baru dan keunggulan.

Baca Selengkapnya
Dulunya Perusahaan Software, Kini Menjelma Menjadi Korporasi Besar yang Dikenal dengan Merek Laptopnya
Dulunya Perusahaan Software, Kini Menjelma Menjadi Korporasi Besar yang Dikenal dengan Merek Laptopnya

Perusahaan ini ialah PT Tera Data Indonusa Tbk. Korporasi IT nasional yang berdiri sejak tahun 1991.

Baca Selengkapnya
Jenis-jenis Kertas dan Kegunaannya, Kenali Perbedaannya
Jenis-jenis Kertas dan Kegunaannya, Kenali Perbedaannya

Setiap jenis-jenis kertas punya fungsi yang berbeda.

Baca Selengkapnya
TCL Perkenalkan TV LED QLED PRO Pertama di Indonesia
TCL Perkenalkan TV LED QLED PRO Pertama di Indonesia

TCL C655 ini juga menawarkan pengalaman imersif dan akses yang lebih mudah bagi pengguna.

Baca Selengkapnya
Sasar Korporasi dan Pendidikan, LG Indonesia Rilis Ragam Produk dengan Teknologi Layar Terkini
Sasar Korporasi dan Pendidikan, LG Indonesia Rilis Ragam Produk dengan Teknologi Layar Terkini

LG Indonesia menyasar korporasi dan pendidikan dari produk baru yang diluncurkan dengan beragam teknologi layar terkini.

Baca Selengkapnya
Dukung Industri Tambang, Emiten Alat Berat Ini Kenalkan Ekskavator Irit Bahan Bakar
Dukung Industri Tambang, Emiten Alat Berat Ini Kenalkan Ekskavator Irit Bahan Bakar

Konsumsi bahan bakar pada unit terbaru yaitu ZX350H-7G mengalami penurunan 16 persen (PWR mode).

Baca Selengkapnya
Ini Daftar HP Buatan Indonesia yang Disebut Ganjar Punya Pabrik di Semarang
Ini Daftar HP Buatan Indonesia yang Disebut Ganjar Punya Pabrik di Semarang

Lantas, siapa brand HP lokal yang punya pabrik di Semarang menurut Ganjar?

Baca Selengkapnya
Terapkan SNI, Produk Semen Indonesia Bakal Bersaing di Pasar Global
Terapkan SNI, Produk Semen Indonesia Bakal Bersaing di Pasar Global

SIG memiliki diversifikasi produk yang telah berstandar nasional untuk memberikan keleluasaan bagi para pelanggan dalam memilih produk.

Baca Selengkapnya
SCGP Suntik Dana Rp9,98 Triliun ke Fajar Paper, Buat Apa?
SCGP Suntik Dana Rp9,98 Triliun ke Fajar Paper, Buat Apa?

Tercatat SCGP menambah kepemilikan saham sebanyak 44,4 persen di Fajar Paper dengan nilai transaksi mencapai Rp9,8 triliun.

Baca Selengkapnya
Begini Potret Robot yang Digunakan PT Pos Indonesia buat Sortir Paket
Begini Potret Robot yang Digunakan PT Pos Indonesia buat Sortir Paket

Penggunaan teknologi ini mengurangi kesalahan dalam sortir dan kerusakan kiriman.

Baca Selengkapnya
Genjot Daya Saing, Inovasi Karyawan BUMN Ciptakan Benefit Rp2,5 Triliun
Genjot Daya Saing, Inovasi Karyawan BUMN Ciptakan Benefit Rp2,5 Triliun

Inovasi yang dilakukan peruashaan dalam rangka bisa menjawab customer hidden aspirations.

Baca Selengkapnya
Katros Garage Jajal Cat Nippe Series dari Nippon Paint, Apa Katanya?
Katros Garage Jajal Cat Nippe Series dari Nippon Paint, Apa Katanya?

Nippon Paint memperkenalkan Nippe Series untuk industri karoseri di Indonesia. Selain itu juga menyasar bengkel modifikasi sepeda motor.

Baca Selengkapnya