Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

FIFA Online 3 pertemukan gamers dengan Bambang Pamungkas

FIFA Online 3 pertemukan gamers dengan Bambang Pamungkas FIFA Online 3. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Tahun ini, FIFA Online 3 mengajak para gamers sepakbola Indonesia untuk hadir dan terlibat dalam kegiatan 'Be Local Hero' persembahan Garena Indonesia.

Acara yang diselenggarakan sejak pagi hingga malam pada 22 Maret 2015 di Cilandak Town Square ini dibuat sebagai ajang berkumpul, sharing, berkomunitas dan berkompetisi, para pecinta sepakbola di Indonesia wajib coba game ini.

Para pecinta sepakbola dapat mengikuti berbagai games, challenge dan mini tournament dengan berbagai hadiah menarik. Tidak hanya itu, para pengunjung juga dapat nonton bareng Manchester United versus Liverpool dan yang tidak kalah menarik adalah kesempatan meet and greet bintang sepak bola Indonesia Bambang Pamungkas.

FIFA ONLINE 3 di develop untuk memberikan pengalaman otentik dalam bermain sepak bola dan ini bisa dilihat dari fitur-fitur yang selalu up-to-date mengikuti perkembangan dunia football internasional.

"Acara ini tidak lain dipersembahkan sebagai ajang berkumpul dan berkomunitas untuk para pecinta sepakbola di Indonesia. FIFA Online 3 telah menjadi game sepak bola online nomor 1 di Indonesia, tentu hal ini tak lepas dari banyaknya pecinta sepakbola di Indonesia yang main FIFA Online 3. Oleh karena itu, kami ingin mengapresiasi para pecinta sepakbola dengan mempersembahkan berbagai kegiatan menarik dalam acara ini. Kami juga sangat senang dan bangga dengan kehadiran Bambang Pamungkas – icon favorit Sepakbola Indonesia – pada hari ini karena kami juga beraspirasi menjadi icon favorit Game sepak bola di Indonesia," jelas Chris Wihananto – Product Manager (perwakilan FIFA Online 3).

Ikon favorit sepakbola Indonesia, Bambang Pamungkas yang hadir pada acara ini juga merupakan salah satu fan FIFA online 3. Sebagai salah satu Icon favorit di Indonesia, Bambang Pamungkas akan mengadakan uji tanding untuk menularkan kecintaannya pada game ini dengan Para penggemar beratnya dan pecinta sepak bola lainnya di Indonesia.

"Sepak bola memang masih menjadi olahraga yang paling digandrungi oleh kebanyakan masyarakat Indonesia. Tidak heran, hal itu tercermin dalam antusiasme mereka pada game FIFA Online 3 ini. Game sepakbola yang lain sih tidak asing bagi saya tapi serunya game ini adalah kita bisa bertemu dengan football manager lain dan asah skills. Kita juga bisa coba manager mode juga di sana." ujar Bambang Pamungkas.

"Acara Be Local Hero yang diadakan FIFA Online 3 benar-benar seru dan mampu membawa euforia lapangan hijau ke dalamnya." tambahnya.

Selain itu, FIFA Online 3 memberikan pengalaman paling otentik bagi para pecinta bola yang lebih menikmati sepak bola melalui console player. ”Melalui acara “Be Local Hero”, FIFA Online 3 mengajak para pecinta sepakbola untuk datang, have fun, coba game ini dan menemukan komunitas pecinta sepak bola yang mempunyai passion yang sama." ungkap Chris Wihananto, Product Manager (perwakilan FO 3).

FIFA ONLINE 3 sendiri bisa di-download dan dimainkan secara gratis. Untuk itu, para pecinta speak bola di Indonesia wajib coba main game yang dilisensi resmi dari FIFA ini. (mdk/dzm)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sahabat Ganjar dan KawanJuang GP Gelar Turnamen e-Sport Mobile Legend Serentak di Tiga Kota
Sahabat Ganjar dan KawanJuang GP Gelar Turnamen e-Sport Mobile Legend Serentak di Tiga Kota

Pemain e-Sport lokal diharapkan dapat bersaing di tingkat nasional.

Baca Selengkapnya
Wadahi Komunitas Gamer, Banyuwangi Gelar Kompetisi E-Sports
Wadahi Komunitas Gamer, Banyuwangi Gelar Kompetisi E-Sports

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani mengatakan, e-sports merupakan industri yang berkembang pesat.

Baca Selengkapnya
Dukung Perkembangan Industri Gaming, Turnamen e-Sport Digelar di Depok
Dukung Perkembangan Industri Gaming, Turnamen e-Sport Digelar di Depok

KawanJuangGP telah mempersiapkan hadiah jutaan rupiah kepada para pemenang dalam kompetisi gaming ini.

Baca Selengkapnya
Gaet Generasi Z di Jabar, Relawan Ganjar Buat Turnamen e-Sport
Gaet Generasi Z di Jabar, Relawan Ganjar Buat Turnamen e-Sport

KawanJuangGP juga menyajikan berbagai hiburan dan kegiatan sampingan, menciptakan pengalaman menyeluruh bagi semua yang hadir.

Baca Selengkapnya
FOTO: Serunya Meet & Greet Bareng Pemain BRI Liga 1, Ada Beckham Putra hingga Evan Dimas
FOTO: Serunya Meet & Greet Bareng Pemain BRI Liga 1, Ada Beckham Putra hingga Evan Dimas

BRI sebagai sponsor utama Liga 1 mengadakan meet and greet bersama lima pemain BRI Liga 1 pada Sabtu (13/07/2024).

Baca Selengkapnya
Gibran Saksikan Sportainment Futsal di GBK Arena, Dimeriahkan Selebriti
Gibran Saksikan Sportainment Futsal di GBK Arena, Dimeriahkan Selebriti

Sejumlah selebriti ikut meramaikan pertandingan futsal ini seperti Raffi Anmad, Baim Wong

Baca Selengkapnya
Indonesia Game Festival 2024 Segera Digelar, Catat Tanggal dan Lokasinya
Indonesia Game Festival 2024 Segera Digelar, Catat Tanggal dan Lokasinya

Indonesia Game Festival 2024 akan diselenggarakan di ICE BSD sebagai ajang gaming terbesar di tanah air, menampilkan bintang tamu seperti Bernadya dan JKT48.

Baca Selengkapnya
Relawan Prabowo Tarik Simpati Masyarakat di Tiga Daerah Lewat Olahraga
Relawan Prabowo Tarik Simpati Masyarakat di Tiga Daerah Lewat Olahraga

Pendukung Prabowo menggelar serangkaian kegiatan di Jawa Barat, Jambi dan Riau.

Baca Selengkapnya
Ayo Ramaikan! Trofi Piala Dunia U-17 2023 Dipamerkan di 4 Kota Penyelenggara
Ayo Ramaikan! Trofi Piala Dunia U-17 2023 Dipamerkan di 4 Kota Penyelenggara

Di tiap kota pun akan menghadirkan bintang-bintang Timnas Indonesia yang menjadi local hero.

Baca Selengkapnya
Nuon Meriahkan Hari Gim Indonesia lewat Acara Main Bareng Paw Rumble
Nuon Meriahkan Hari Gim Indonesia lewat Acara Main Bareng Paw Rumble

Paw Rumble, Gim Binaan Nuon, Dorong Kemajuan Industri Gim Tanah Air.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Bacuya Ajak Masyarakat Semarakan Perhelatan Piala Dunia U-17 2023 di Bundaran HI
FOTO: Aksi Bacuya Ajak Masyarakat Semarakan Perhelatan Piala Dunia U-17 2023 di Bundaran HI

Bacuya merupakan maskot Piala Dunia U-17. Kehadiran di Bundaran HI untuk mempromosikan perhelatan Piala Dunia U-17 yang akan digelar 10 November.

Baca Selengkapnya
Misi Menghilangkan Stigma Negatif Gamers Tak Punya Masa Depan
Misi Menghilangkan Stigma Negatif Gamers Tak Punya Masa Depan

Aldo yang juga youtuber ini mengungkapkan animo dari developer lokal untuk mempublikasikan game buatannya sangat besar.

Baca Selengkapnya