Fingerprint sensor Samsung Galaxy S8 ada di belakang, kurang mewah?
Merdeka.com - Samsung Galaxy S8 mungkin adalah smartphone paling revolusioner tahun ini. Namun salah satu kekurangan yang cukup dibenci para fans Android adalah fingerprint sensornya yang 'direlokasi' di bagian belakang perangkat, demi layar yang memenuhi bagian depan perangkat.
Dalam hal tata letak sensor sidik jari, tentu keadaan yang paling nyaman adalah terletak di depan, ketimbang di belakang yang membuat agak sulit untuk diakses ketika perangkat sedang diletakkan terlentang. Terlebih lagi, letak sensor yang tepat di sebelah kamera, berpotensi untuk mengotori lensa kamera dengan jari berminyak kita.
Uniknya, dilansir dari Android Authority, tepat setelah kita menyetel sensor sidik jari di Galaxy S8 atau S8+, sebuah pesan khusus akan muncul di aplikasi kamera, yang mengingatkan Anda untuk membersihkan lensa kamera Anda.
-
Dimana posisi kamera belakang Redmi Note 8 Pro? Desain penempatan kamera di Redmi Note 8 Pro disusun secara vertikal dan terletak di bagian tengah atas bodi ponsel, memberikan kesan yang modern dan elegan.
-
Kenapa Google Pixel 8 Pro bersaing dengan Samsung dan Apple? Salah satu pemain utama di kelas ponsel Android adalah seri Google Pixel. Google, sebagai perusahaan yang juga merupakan pengembang utama sistem operasi Android, memiliki seri ponsel Pixel yang dikenal memiliki optimasi kamera dengan yang sangat baik. Oleh karena itu, ponsel terbaru dan tertinggi Pixel, Pixel 8 Pro, juga bersaing ketat dengan Samsung dan Apple dalam pasar ponsel pintar dengan kamera terbaik, setidaknya di Amerika Serikat. Berikut merupakan spesifikasi kameranya: Kamera utama (wide) : 50 MP (f/1,7); Kamera ultra-wide : 48 MP (f/2,0, FoV 126°); Kamera telefoto: 48 MP (f/2,8) 5x zoom optik; Kamera depan : 10,5 MP (f/2,2)
-
Apa itu Samsung Galaxy Ring? Samsung telah meluncurkan cincin pintar Galaxy Ring di Indonesia.
-
Kenapa Oppo Find X8 Pro memiliki tombol kamera khusus? Untuk memenuhi kebutuhan fotografi, Oppo Find X8 Pro dilengkapi dengan tombol khusus untuk kamera. Dengan tombol ini, pengguna dapat langsung memulai pemotretan hanya dengan menekan tombol dua kali. Selain itu, tombol tersebut juga berfungsi untuk melakukan zoom in atau zoom out tanpa perlu menyentuh ikon di layar.
-
Mengapa orang khawatir soal smartphone? Selama bertahun-tahun, masyarakat khawatir bahwa gelombang radio yang dipancarkan oleh smartphone—jenis radiasi non-ionisasi—dapat memicu kanker otak.
-
Apa yang Samsung kembangkan? Samsung dilaporkan sedang mengembangkan smartphone inovatif dengan layar lipat tiga yang sangat canggih.
Pesan tersebut tertulis: "Lensa yang bersih membuat gambar yang lebih baik. Bersihkan lensa kamera Anda untuk mendapat gambar yang lebih baik."
Meski jadi tidak mewah, teknologi sensor sidik jari terpaksa diletakkan di belakang sebenarnya adalah keterpaksaan. Pasalnya, teknologi untuk menyematkan sensor sidik jari di bawah kaca layar masih belum tersedia saat ini.
Meski demikian, soal keamanan dari Samsung Galaxy S8 dan S8+ termasuk yang terdepan dari semua smartphone yang ada. Bagaimana tidak, selain sensor sidik jari, terdapat iris scanner, face recognition, serta smart folder yang dilindungi oleh berbagai akses keamanan tadi.
Bagaimana menurut Anda?
(mdk/idc)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ini baru dugaan. Bisa jadi muncul seperti yang dirumorkan atau berbeda jauh.
Baca SelengkapnyaSamsung meluncurkan Galaxy Z Fold SE dengan desain layar hampir tanpa lipatan, mengatasi masalah yang telah lama dihadapi oleh pengguna ponsel lipat.
Baca SelengkapnyaBerikut kecanggihan cincin pintar Galaxy Ring milik Samsung.
Baca SelengkapnyaGalaxy Ring merupakan perangkat wearable terkecil yang diluncurkan oleh Samsung.
Baca SelengkapnyaBerikut spek Samsung Galaxy Z Fold 6 yang baru dirilis di Paris.
Baca SelengkapnyaSamsung Galaxy S25 Ultra memperkenalkan desain yang lebih bulat, layar penuh yang datar, serta ditenagai oleh chipset Snapdragon 8 Elite.
Baca SelengkapnyaGalaxy A16 hadir dengan desain sudut membulat dan lebih tipis dibanding pendahulunya, disertai susunan tiga kamera di bagian belakang.
Baca SelengkapnyaDua fitur AI ini disebut jadi teknologi yang paling disukai orang Indonesia. Apa saja?
Baca SelengkapnyaSamsung Galaxy Tab S10 FE dipastikan akan diluncurkan tahun depan, berdasarkan informasi promosi dari Goodnotes yang menawarkan gratis.
Baca SelengkapnyaSamsung telah memperkenalkan dan mengembangkan teknologi engsel yang canggih, unik, dan revolusioner di setiap peluncuran seri Galaxy Fold.
Baca SelengkapnyaPihak OPPO menyebut dua HP layar lipatnya ini bebas kompromi.
Baca SelengkapnyaAndroid 15 telah diluncurkan secara resmi. Apa keunggulannya?
Baca Selengkapnya