Flash baru untuk Chrome lebih stabil dan aman
Merdeka.com - Flash dikenal memiliki beberapa masalah stabilitas dan keamanan. Hal tersebut membuat Flash sedikit merepotkan bagi pengguna dan browser. Namun kondisi tersebut akan sedikit berkurang pagi pengguna Chrome di Windows. Flash meluncurkan plug-in terbaru untuk Chrome versi Windows
Tim dari Google dan Adobe bekerjasama untuk untuk membuat plug-in Flash khusus Chrome ini. Plug-in ini juga telah ditingkatkan performanya. Plug-in dapat secara langsung menggunakan GPU Acceleration sehingga lebih stabil dan aman dari crash.
Tambahan lainnya adalah plug-in Flash untuk Chrome juga dapat digunakan pada Windows XP dan Windows 8 mode Metro. Dan dengan kemampuan Flash mengakses GPU maka proses render akan berlangsung lebih cepat dan halus.
-
Mengapa Google Chrome jadi browser favorit? Google Chrome merupakan salah satu jenis web browser yang paling populer dan banyak digunakan oleh pengguna internet. Hampir 60% pengguna internet di dunia menggunakan Chrome sebagai web browser mereka.
-
Kapan Google Chrome menjadi browser populer? Meskipun pada awal rilisnya di tahun 2008, aplikasi ini mengalami kesulitan untuk menyaingi para kompetitornya seperti Internet Explorer, Firefox dan Safari.Akan tetapi pada tahun 2018, Google pun merombak total browser Chrome dengan meluncurkan pembaruan keamanan secara berkala. Hingga di awal tahun 2019, Google Chrome berhasil memperoleh pengguna sebesar 65% dari pangsa pasar browser desktop global menurut Statcounter.
-
Apa itu Mozilla Firefox? Mozilla Firefox adalah salah satu peramban web populer yang dikembangkan oleh Mozilla Corporation.
-
Apa itu bookmark di Chrome? Mengutip dari Android Police pada Senin (21/10), bookmark adalah tautan atau URL yang disimpan dalam browser untuk memudahkan akses ke halaman favorit tanpa perlu mencarinya lagi.
-
Kapan Mozilla Firefox diluncurkan? Firefox pertama kali diluncurkan pada tanggal 9 November 2004.
-
Mengapa Firefox populer? Mozilla Firefox menjadi terkenal karena kecepatan, keamanan, dan komitmen terhadap privasi pengguna. Fitur-fitur seperti tabbed browsing dan kemampuan kustomisasi yang luas menarik pengguna, dan peramban ini dengan cepat mendapatkan pangsa pasar yang signifikan.
bagi Anda yang ingin mencoba Flash terbaru ini, Google Chrome versi terbaru sudah secara internal memilikinya. Bagi Anda pengguna Mac tampaknya masih harus bersabar karena plug-in sedang dalam pengerjaan. Sedangkan Linux dan Chrome OS sudah menggunakan sistem terbaru ini. (mdk/ikh)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Google temukan celah keamanan berbahaya di Chrome dan meminta pengguna memperbarui untuk melindungi data sensitif seperti kata sandi kartu kredit.
Baca SelengkapnyaPengertian browser beserta fungsi dan juga jenis-jenisnya.
Baca SelengkapnyaSejak peluncuran, Firefox telah mengalami banyak pembaruan dan perkembangan yang signifikan.
Baca SelengkapnyaBerikut jenis-jenis browser lengkap dengan fungsi dan cara menggunakannya yang perlu diketahui di era digital saat ini.
Baca SelengkapnyaCara sederhana untuk membuat daftar chat kustom yang memungkinkan mengelompokkan percakapan berdasarkan kategori.
Baca Selengkapnya