Geekbench: iPhone telak tinggalkan Android
Merdeka.com - Dalam beberapa tahun terakhir, Apple tak bisa dipungkiri telah menciptakan 'gap' performa dengan berbagai perangkat berbasis Android. Hal ini dilakukan dengan membuat prosesor paling bertenaga yang jadi motor dari iPhone.
Tahun ini tak berbeda, Apple iPhone 8, iPhone 8 Plus, serta iPhone X, mengusung chipset terbaru yakni A11 Bionic, yang kini telah dinobatkan jadi prosesor mobile paling bertenaga saat ini.
Melansir Phone Arena, John Poole, founder dari Primate Labs, perusahaan yang membuat Geekbench website benchmark performa smartphone, telah membuktikan sendiri bahwa iPhone terbarumencetak nilai 50 persen lebih baik ketimbang semua perangkat Android terbaik yang ada.
-
Apa yang membuat iPhone sukses? Berkat inovasi tersebut, penjualan iPhone mulai mengalami peningkatan tajam.
-
Kapan puncak perpindahan pengguna Android ke iPhone terjadi? Peningkatan perpindahan tertinggi terjadi di tahun 2022, sebelum pembelian menurun di tahun 2023.
-
Kapan Apple mengalahkan Samsung? Apple disebut-sebut telah mendominasi pengiriman ponsel pintar di seluruh dunia pada tahun 2023.
-
Mengapa pengguna Android lebih memilih iPhone seri lama? Terdapat beberapa alasan yang mungkin menyebabkan tren tersebut. Salah satu alasan yang paling masuk akal adalah mengenai kekuatan ekonomi atau bujet yang dipunyai oleh pengguna Android.
-
Fitur apa yang menarik pengguna Android beralih ke iPhone? Selain harga yang lebih murah, banyak pengguna Android yang membeli iPhone untuk mendapat fitur-fitur eksklusif ponsel tersebut, seperti iMessage, FaceTime, AirPods, hingga bahkan kemampuan videografi ponsel iPhone yang baik.
-
Kenapa Google Pixel 8 Pro bersaing dengan Samsung dan Apple? Salah satu pemain utama di kelas ponsel Android adalah seri Google Pixel. Google, sebagai perusahaan yang juga merupakan pengembang utama sistem operasi Android, memiliki seri ponsel Pixel yang dikenal memiliki optimasi kamera dengan yang sangat baik. Oleh karena itu, ponsel terbaru dan tertinggi Pixel, Pixel 8 Pro, juga bersaing ketat dengan Samsung dan Apple dalam pasar ponsel pintar dengan kamera terbaik, setidaknya di Amerika Serikat. Berikut merupakan spesifikasi kameranya: Kamera utama (wide) : 50 MP (f/1,7); Kamera ultra-wide : 48 MP (f/2,0, FoV 126°); Kamera telefoto: 48 MP (f/2,8) 5x zoom optik; Kamera depan : 10,5 MP (f/2,2)
Uniknya, pasca Samsung S8 dan S8+ mengusung performa lebih baik dari iPhone 7 dan 7 Plus pasca kedua flagship Samsung itu rilis, iPhone 8 dan 8 Plus membuat gap yang jauh lebih lebar lagi, yang diperkirakan sulit dikejar Samsung meski tahun depan mereka mengusung chipset yang dibagun dengan teknologi 7 nanometer.
Poole sendiri merasa bingung mengapa pelesatan performa ini hanya terjadi di Apple, meski beberapa Android papan atas seperti Samsung S8 juga mengaplikasikan prosesor tercanggih?
"Hal yang tidak sepenuhnya saya mengerti adalah mengapa dari sisi kinerja, Android stagnan. Anda tidak melihat lompatan besar ke depan (dari sisi Android). Saya tidak mengerti apa yang terjadi di sana," ungkap John Poole.
Diprediksi, keputusan Apple untuk mendesain dan mengembangkan prosesornya sendiri, adalah langkah yang tepat untuk memahami apa yang paling dibutuhkan dan paling mengerti arah kinerja iPhone.
Meski Samsung memiliki lini Exynos dan Huawei memiliki Kirini, perangkat Android seringkali mengusung chipset yang diproduksi perusahaan lain. Samsung dan Huawei sendiri sebagian besar mengusung chipset produksi perusahaan lain pada sebagiann besar smartphone mereka. Hal ini tentu membuat perangkat Android jadi cukup sulit untuk kejar-kejaran lagi dengan Apple.
(mdk/idc)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berikut adalah merek-merek HP di dunia yang jadi jawara.
Baca SelengkapnyaDikutip dari laman CIRP – Apple Report dan GizChina, Kamis (7/3), banyak pemilik Android yang membeli iPhone yang bukan keluaran terbaru.
Baca SelengkapnyaBerikut daftar HP yang paling disukai manusia di seluruh dunia.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah HP-hp yang punya performa dari sisi kecepatan.
Baca SelengkapnyaAda dua alasan mengapa orang-orang di China enggan pakai Apple.
Baca SelengkapnyaSamsung kembali berada di posisi pertama, mengalahkan Apple dalam hal penjualan smartphone di dunia.
Baca SelengkapnyaAnomali telah terjadi. Di Amerika Serikat, justru bukan pasar utama iPhone. Mengapa?
Baca SelengkapnyaYang jelas, ada perbedaan yang mendasar di antara keduanya, mulai implementasi dan fitur-fiturnya.
Baca SelengkapnyaProduk iPhone pertama yang dirilis pada 2007 silam tidak disambut baik oleh pasar.
Baca SelengkapnyaApple memperkenalkan chipset A18 dan A18 Pro di iPhone 16 dengan peningkatan performa AI, efisiensi daya, dan kemampuan grafis lebih baik dari sebelumnya.
Baca SelengkapnyaApple menghentikan produksi iPhone 13, 15 Pro, dan Pro Max setelah peluncuran iPhone 16 untuk mendorong penjualan model baru.
Baca SelengkapnyaiPhone XR sudah menjadi handphone incaran para pecinta gadget.
Baca Selengkapnya