Google Clips: kamera yang gunakan kecerdasan buatan untuk memotret
Merdeka.com - Google memberi sedikit kejutan untuk acara Google Pixel semalam. Kejutan itu berupa rilisnya sebuah kamera berbasis AI, yang secara cerdas bisa mengabadikan momen-momen berharga kita tanpa perlu utak-atik lagi.
Google mendesain kamera cerdas ini untuk pengguna smartphone papan atas seperti Pixel, Samsung Galaxy serta iPhone, untuk sekedar meletakkan kamera ini dan membiarkannya mengambil gambar sendiri, tanpa perlu repot-repot kita operasikan. Kamera ini bisa mengambil gambar-gambar dengan hasil yang bersifat spontan, momen sekilas, serta candid dengan pose menarik.
Perangkat kamera ini cukup kecil, sehingga cukup untuk sekedar digenggam dan dibawa ke mana-mana. Bahkan, kamera ini bisa diklip kan (sesuai namanya) ke berbagai tempat. Sehingga kita bisa mengambil foto dengan angle terbaik.
-
Kenapa Google Photos memiliki fitur AI baru? Google menyatakan dalam sebuah artikel di situs dukungan Photos bahwa AI menjadi fokus utama dalam pembaruan ini. Perusahaan berupaya menjadikan Google Photos sebagai tempat utama untuk mengelola semua foto dan video pengguna.
-
Apa fitur AI terbaru di Google Photos? Alat tersebut mencakup preset video yang dapat memotong video, mengatur pencahayaan, mengontrol kecepatan, serta menerapkan efek seperti pelacakan dinamis dan slow motion.
-
Apa fungsi Google Lens yang baru? Google Lens baru saja meluncurkan pembaruan yang menarik, yang membuat pencarian informasi menjadi lebih mudah tanpa harus mengetik di perangkat saat menggunakan Google. Sekarang, kamu dapat merekam video pendek sambil mengajukan pertanyaan tentang objek di sekitarmu.
-
Kapan fitur Google Lens ini diluncurkan? Menurut laporan dari Android Police pada Kamis (3/10), fitur ini pertama kali diperkenalkan di konferensi pengembang I/O tahun ini dan kini telah resmi diluncurkan setelah beberapa bulan dalam tahap pengembangan.
-
Dimana AI Google digunakan? Teknologi ini dirancang agar dapat digunakan di ponsel pintar, terutama di wilayah pedesaan yang memiliki akses terbatas terhadap layanan kesehatan.
-
Kapan fitur baru Google Photos diluncurkan? Pembaruan baru untuk Google Photos akan diluncurkan secara bertahap mulai sekarang. Jadi, pastikan untuk memeriksa pembaruan dalam beberapa hari ke depan, terutama menjelang rilis Android 15.
Google pun memberi Google Clips lensa yang sangat wide, yakni lensa yang bisa mengambil 130 derajat objek yang ada di depannya.
Nantinya, gambar-bambar yang dijepret oleh Google Clips tersimpan langsung di dalam storage kamera Google Clips, atau langsung terunduh di smartphone Anda.
Tertarik? Nanti dulu. Karena produk unggulan Google ini masih bersifat "Coming soon."
(mdk/idc)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Google berusaha menjadikan Google Photos sebagai pusat untuk mengelola semua foto dan video.
Baca SelengkapnyaSony Electronics bersama The Associated Press (AP) kini sedang menguji teknologi keaslian dalam kamera.
Baca SelengkapnyaTujuan utama produk ini salah satunya mengurangi adiksi pada layar seperti pada umumnya HP.
Baca SelengkapnyaMakin canggih, Google Lens sekarang bisa lakukan tanya jawab pertanyaan lewat video, simak caranya di sini.
Baca SelengkapnyaTerobosan ini bisa jadi pertama di dunia. Sebuah kamera tanpa lensa. Berikut cara kerjanya.
Baca SelengkapnyaKacamata pintar dapat memiliki berbagai fungsi dan fitur, tergantung pada merek dan modelnya.
Baca Selengkapnya1 Oktober 2024 bakal jadi hari yang ditunggu-tunggu Xiaomi Fans untuk melihat lebih dekat Xiaomi 14T di Indonesia.
Baca SelengkapnyaGoogle tak ingin ketinggalan dengan Microsoft melalui Bing soal AI.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah lima fitur baru terbaik yang nantinya dapat digunakan.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah 10 fitur Galaxy AI yang menarik dan perlu dicoba bagi pengguna Samsung.
Baca SelengkapnyaHari ini Realme GT 6 bakal dirilis, simak spek lengkapnya.
Baca SelengkapnyaAndroid 15 telah diluncurkan secara resmi. Apa keunggulannya?
Baca Selengkapnya