Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Grab Luncurkan Thinkubator, Mencari Decacorn Masa Depan

Grab Luncurkan Thinkubator, Mencari Decacorn Masa Depan Grab Thinkubator. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Grab meluncurkan Thinkubator Conference dan Startup Competition. Kegiatan ini bertujuan untuk mencari startup decacorn masa depan di Indonesia. Hadir dalam acara itu Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut B Pandjaitan, Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf), Triawan Munaf, beserta tim manajemen Grab.

"Grab ini langkah bagus untuk kompetisi startup sama seperti dulu tahun 2015 ada hackington. Hackington itu ternyata sekarang jualan di sana sudah buat perusahaan Haruna yang nilainya mungkin billion dollars company, karena sudah masukin hampir berapa belasan provinsi yang menyangkut masalah ikan. Jadi ikan itu sekarang oleh anak-anak muda ini, nelayannya bisa dapat harga lebih bagus tanpa melalui pengkulak," kata Luhut saat acara pembukaan Grab Thinkubator di Jakarta, Kamis (28/3).

Dilanjutkannya, acara Thinkubator ini pertama kali digagas berdasarkan diskusi pendiri Grab Anthony Tan dengan dirinya. Awalnya ingin membuat kompetisi bukan hanya di Indonesia saja. Tetapi di Asia Tenggara dan Asian. Dengan cara ini, karya-karya Indonesia bisa lebih banyak dikenal.

Sementara itu menurut President of Grab Indonesia, Ridzki Kramadibrata, ide Grab Thinkubator ini merupakan ide yang luar biasa. Bekerja sama dengan 5 Kementerian dan lembaga. Kata Ridzki, kompetisi ini telah dibuka sejak tanggal 5 sampai dengan 21 Maret 2019. Dari pendaftaran itu, terkumpul 1.169 startup.

"Dari jumlah tersebut, kami lakukan penyaringan yang dilakukan panel. Setelah dilakukan seleksi, muncul 150 startup. Menariknya, dari 150 startup itu, 75 startup di antaranya dari luar Jabodetabek. Kemudian 17 startup bahkan dari Indonesia Timur. Kemudian, yang lebih menggembirakan adalah adanya kemajuan bahwa 35 startup itu co-foundernya perempuan," ungkapnya.

Lebih lanjut, Ridzki menyampaikan bahwa dari 150 startup itu akan diseleksi menjadi 6 finalis yang besok rencananya akan diumumkan pemenangnya. Dari sisi kriteria, ada banyak yang harus masuk dalam startup tersebut.

"Kriteria pertama kreativitas. Kemudian, dampak sosial kepada masyarakat. Setelah itu, mendorong perekonomian Indonesia. Dan juga pendirinya yang memiliki kualitas serta potensi bisnisnya," terangnya.

Para finalis Thinkubator akan memiliki kesempatan untuk mendapatkan pendanaan dengan total Rp 3 Miliar, termasuk akses ke Mircosoft Azure untuk mengembangkan bisnisnya.

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Grab Undang Startup Lokal untuk Akselerasi Bisnis dan Ekonomi Digital di Indonesia
Grab Undang Startup Lokal untuk Akselerasi Bisnis dan Ekonomi Digital di Indonesia

Program akselerator ini akan berfokus untuk menjaring startup dengan model bisnis Direct-to-Consumer (D2C) terutama bidang retail dan kecantikan (beauty).

Baca Selengkapnya
Grabulous Gifts, Kolaborasi Grab dengan TikTok Live, Apa Itu?
Grabulous Gifts, Kolaborasi Grab dengan TikTok Live, Apa Itu?

Kolaborasi ini juga menjadikan Grab sebagai brand pertama di Indonesia yang memiliki LIVE Gifts.

Baca Selengkapnya
Grab Indonesia Bagikan Dana Abadi Senilai Rp16 Miliar untuk Pengemudi Ojol hingga Pemilik Merchant Grab
Grab Indonesia Bagikan Dana Abadi Senilai Rp16 Miliar untuk Pengemudi Ojol hingga Pemilik Merchant Grab

Dana abadi tersebut akan disalurkan oleh Benih Baik melalui berbagai program sampai akhir tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Grab Indonesia Jadi Perusahaan Teknologi Pertama Terima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPPU
Grab Indonesia Jadi Perusahaan Teknologi Pertama Terima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPPU

Grab Indonesia pun menjadi salah satu perusahaan yang pertama yang mengikuti program yang diselenggarakan KPPU.

Baca Selengkapnya
Grab Salurkan 1 Juta Dolar untuk Lebih dari 33.000 Pelaku Sektor Transportasi dan Pelaku UMKM
Grab Salurkan 1 Juta Dolar untuk Lebih dari 33.000 Pelaku Sektor Transportasi dan Pelaku UMKM

Lebih dari 33.000 orang telah menerima manfaat dari program Apresiasi Dana Abadi yang diberikan dalam berbagai bentuk.

Baca Selengkapnya
Grab Tambah Lebih dari 1.000 Armada Mobil Listrik
Grab Tambah Lebih dari 1.000 Armada Mobil Listrik

Grab mengklaim telah berhasil mengurangi 26.000 ton emisi karbon, setara dengan penghematan lebih dari 11 juta liter BBM.

Baca Selengkapnya
Ini Tokoh-Tokoh yang Memoles Gibran untuk Debat Cawapres 2024
Ini Tokoh-Tokoh yang Memoles Gibran untuk Debat Cawapres 2024

Di balik tema ekonomi ini, Gibran sudah memiliki tim pakar untuk menghadapi debat Cawapres.

Baca Selengkapnya
Buka Rekening Superbank, Nasabah Bisa Dapat Diskon 75 Persen Layanan Grabfood dan Grab Bike
Buka Rekening Superbank, Nasabah Bisa Dapat Diskon 75 Persen Layanan Grabfood dan Grab Bike

kehadiran Superbank juga dapat turut mendorong inklusi keuangan di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Grab Berikan Apresiasi Dana Abadi Rp 16 Miliar untuk Mitra
Grab Berikan Apresiasi Dana Abadi Rp 16 Miliar untuk Mitra

Sebagai bentuk penghormatan dan apresiasi perusahaan terhadap Mitra Pengemudi dan Mitra Merchant atas loyalitas dan dedikasinya.

Baca Selengkapnya
Di GrabMart Ada Kategori Baru “Beauty Store”
Di GrabMart Ada Kategori Baru “Beauty Store”

Menghadirkan jutaan produk kecantikan dan perawatan tubuh, mulai dari brand lokal hingga brand internasional.

Baca Selengkapnya
Dukung Gaya Hidup Serba Online, Saatnya #JadiDiriGue bareng Kartu Kredit Danamon Grab!
Dukung Gaya Hidup Serba Online, Saatnya #JadiDiriGue bareng Kartu Kredit Danamon Grab!

Kartu Kredit Danamon Grab hadirkan banyak promo yang sayang banget kalau dilewatkan!

Baca Selengkapnya
Demi Kurangi Polusi, Grab Tambah 1.000 Unit Mobil Listrik di 2024
Demi Kurangi Polusi, Grab Tambah 1.000 Unit Mobil Listrik di 2024

Penambahan 1.000 mobil listrik ini akan terealisasi sepenuhnya di akhir tahun 2024.

Baca Selengkapnya