Gratis ongkir masih jadi senjata utama Shopee
Merdeka.com - Shopee, pemain e-commerce multinasional mengatakan masih akan terus memberikan gratis ongkos kirim (ongkir) kepada para penggunanya. Menurut Head of Operations Shopee, Handika Jahja, pemberian gratis ongkir ini dilakukan menyesuaikan dengan kebutuhan dari para penggunanya.
“Ini dilihat dari kebutuhan pengguna di mana ongkir masih menjadi perhitungan barang online maupun offline,” katanya saat acara ulang tahun Shopee ke-2 di Jakarta, Rabu (27/11).
-
Apa yang ditawarkan Shopee kepada para penggunanya? Menawarkan pengalaman yang mudah, aman, dan menarik untuk dinikmati oleh jutaan penggunanya. Juga mendukung keberlangsungan bisnis para pelaku usaha (seller) terutama brand lokal di Tanah Air. Itulah misi Shopee sebagai platform e-commerce terkemuka di Asia Tenggara dan Taiwan yang selalu menghadirkan ekosistem digital yang inklusif dan berkelanjutan.
-
Kapan promo free ongkir di online shop ini? Dapatkan free ongkir hanya untuk pembeli di toko kami!
-
Bagaimana Shopee membantu para pelaku usaha? Fitur-fitur ini merupakan akses mudah yang dihadirkan untuk memberikan ruang kolaborasi untuk terus maju dan meningkatkan potensi bisnis.
-
Bagaimana Shopee unggul dalam e-commerce? 'Melalui data ini, terlihat bahwa Shopee menjadi e-commerce yang dipilih oleh pelaku usaha untuk berjualan khususnya dengan keunggulan seperti penawaran berbagai layanan dan program yang dapat memenuhi kebutuhan mereka,' tambah Helena.
-
Bagaimana Shopee membantu pengguna dalam mencapai tujuan mereka? 'Adanya program Garansi Tepat Waktu dari Shopee juga menjadi poin plus bagi kami. Di tengah kesibukan pekerjaan, kami semakin merasa aman saat berbelanja di Shopee karena barang yang dipesan terjamin akan tiba tepat waktu,' tambah Member JKT48.
-
Apa yang diberikan oleh Shopee kepada para pelaku usaha? Shopee Super Awards 2023 adalah ajang penghargaan untuk memberikan apresiasi kepada pihak dan figur yang telah berkontribusi bagi perkembangan ekonomi digital bersama teknologi Shopee dalam satu tahun terakhir.
Lebih jauh Handika mengatakan, gratis ongkir ini juga merupakan strateginya untuk bisa berkompetisi dengan kompetitor lain. Sekaligus, memberikan kesempatan kepada masyarakat yang ingin mencoba berbelanja di Shopee.
“Sejauh ini kami bakal masih ada gratis ongkir. Ini juga jadi bagian strategi utama kami. Kami ingin terus memberikan pengguna kesempatan untuk mencoba Shopee,” jelas dia.
Sebelumnya pada kesempatan lain, Handika pernah mengatakan, ada negara di mana Shopee berada yang sudah tidak lagi menerapkan gratis ongkir untuk belanja di platform miliknya.
“Beberapa negara ada yang masih kami berikan gratis ongkir dan ada juga tidak lagi kami kenakan gratis biaya pengiriman. Seperti contohnya, di Taiwan. Di Taiwan kita tidak lagi berikan biaya pengiriman secara gratis,” terangnya.
Di Indonesia sendiri, Shopee telah memiliki 100 juta listings aktif dan lebih dari 1 juta penjual serta brand. Di bulan Oktober 2017 misalnya, telah lebih dari 50 juta barang terjual. Kemudian, sejauh ini sebanyak 25 juta kali aplikasi Shopee telah didownload.
(mdk/idc)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sejumlah inovasi yang dihadirkan oleh e-commerce telah membantu brand lokal dan UMKM mengembangkan bisnis mereka dengan efisien.
Baca SelengkapnyaUntuk memenangkan hati konsumen dalam peta persaingan yang ketat, pemain e-commerce perlu fokus pada aktivitas belanja & perjalanan konsumen dari hulu ke hilir.
Baca SelengkapnyaSelama delapan tahun Shopee terus meraih berbagai pencapaian dengan melahirkan berbagai peluang baru.
Baca SelengkapnyaIPSOS melakukan riset dengan tajuk Pengalaman dan Kepuasan Belanja Online di E-commerce.
Baca SelengkapnyaTingkatkan pengalaman belanja online, Shopee luncurkan inovasi Garansi Bebas Pengembalian.
Baca SelengkapnyaSepanjang kampanye 12.12 berlangsung, pengguna dapat menikmati promo dan menemukan berbagai pilihan produk favorit melalui fitur Shopee Video.
Baca SelengkapnyaRiset itu menyoroti keberhasilan e-commerce dalam menempati posisi teratas dalam tingkat kepuasan belanja online konsumen.
Baca SelengkapnyaLantas, platform e-commerce seperti apakah yang menjadi pilihan masyarakat?
Baca SelengkapnyaSeiring dengan perkembangan teknologi yang begitu cepat, hal itu pun selaras dengan perubahan gaya belanja sebagian orang.
Baca SelengkapnyaShopee menghadirkan kampanye 2.2 Shopee Live & Video Mega Sale.
Baca Selengkapnya