Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hiu purba 80 juta tahun ini tak sengaja terpancing, punya 300 gigi!

Hiu purba 80 juta tahun ini tak sengaja terpancing, punya 300 gigi! Hiu purba berumur 80 juta tahun. © SETFA

Merdeka.com - Bagi banyak orang, kegiatan memancing dapat menurunkan stres dan menjernihkan pikiran. Tetapi, apa yang terjadi bila saat asyik memancing yang ditangkap justru seekor hiu purba 'buruk rupa' yang mempunyai deretan gigi tajam nan menakutkan?

Hal itulah yang baru saja terjadi pada sekelompok pemancing dari Australia. Mereka secara tidak sengaja menangkap seekor hiu purba berwarna coklat tua sepanjang dua meter dari perairan Lakes Entrance, sebuah selat buatan kecil di daerah Victoria.

hiu purba berumur 80 juta tahun

Apabila dilihat dari luar, hiu purba tersebut terlihat sangat menakutkan dan mirip belut raksasa. Namun, layaknya ikan pemangsa lainnya, hiu purba ini memiliki enam pasang sirip di tubuhnya. Terlebih hiu itu mempunyai deretan gigi tajam berjumlah 300 buah yang terpasang pada rahangnya yang lentur.

hiu purba berumur 80 juta tahun

"Dengan 300 gigi, sekali Anda tertelan, maka tidak ada jalan keluar. Hiu itu juga terlihat menakutkan, bukan hewan yang akan Anda tunjukkan pada anak-anak sebelum mereka tidur," ungkap Simon Borg, pimpinan kelompok pemancing itu, Daily Mail (21/01).

Dari data yang ada, hiu itu hidup di kedalaman 700 meter di bawah air laut. Menurut situs pemancing South East Trawl Fishing Association (SETFA), spesies hiu yang tergolong fosil hidup ini biasanya hidup di perairan dalam dengan kedalaman 1500 sampai 1.200 meter.

Dari penelitian awal, hiu purba yang tertangkap itu diklaim sebagai hiu berumur 80 juta tahun, atau hidup saat dinosaurus masih menguasai bumi. Lebih lanjut, hiu itu juga dianggap sebagai yang pertama terlihat oleh umat manusia.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ilmuwan Temukan Fosil Hiu Berusia 93 Juta Tahun, Giginya Bukan Untuk Mencabik Mangsa
Ilmuwan Temukan Fosil Hiu Berusia 93 Juta Tahun, Giginya Bukan Untuk Mencabik Mangsa

Gigi hiu purba ini idak seperti gigi hiu modern yang digunakan untuk mencabik mangsa.

Baca Selengkapnya
Fosil Gigi Hiu Raksasa Berusia 290 Juta Tahun Ditemukan, Bentuknya Unik Seperti Kelopak Bunga
Fosil Gigi Hiu Raksasa Berusia 290 Juta Tahun Ditemukan, Bentuknya Unik Seperti Kelopak Bunga

Hiu pemilik gigi ini dianggap sebagai raksasa zaman purba karena panjangnya sampai belasan meter.

Baca Selengkapnya
Penemuan Gigi Berusia 300 Juta Tahun Ungkap Spesies Baru Hiu Purba
Penemuan Gigi Berusia 300 Juta Tahun Ungkap Spesies Baru Hiu Purba

Spesies baru hiu purba terungkap setelah ilmuwan meneliti gigi berusia 300 juta tahun.

Baca Selengkapnya
10 Hiu Purba Prasejarah yang Luar Biasa dan Bentuknya Sangat Aneh
10 Hiu Purba Prasejarah yang Luar Biasa dan Bentuknya Sangat Aneh

Hiu purba yang memilki bentuk aneh dan menyeramkan.

Baca Selengkapnya
Peneliti Temukan 2 Spesies Hiu Baru dari Fosil di Taman Nasional Gua Mammoth
Peneliti Temukan 2 Spesies Hiu Baru dari Fosil di Taman Nasional Gua Mammoth

Para ahli paleontologi telah menemukan dua spesies hiu baru dari fosil di Taman Nasional Gua Mammoth. Yuk, simak!

Baca Selengkapnya
Heboh Penemuan Fosil Gigi Megalodon 10.000 Kaki di Bawah Laut
Heboh Penemuan Fosil Gigi Megalodon 10.000 Kaki di Bawah Laut

Heboh Penemuan Fosil Gigi Megalodon 10.000 Kaki di Bawah Laut

Baca Selengkapnya
Heboh Penemuan Monster Laut di Zaman Dinosaurus, Ukurannya Sebesar Paus Orca
Heboh Penemuan Monster Laut di Zaman Dinosaurus, Ukurannya Sebesar Paus Orca

Penampakan monster laut di zaman dinosaurus yang ukurannya sebesar paus orca.

Baca Selengkapnya
Temuan Fosil Terbaru Ungkap Asal Usul Hiu Purba yang Hidup di Zaman Dinosaurus, Panjangnya Hampir 10 Meter
Temuan Fosil Terbaru Ungkap Asal Usul Hiu Purba yang Hidup di Zaman Dinosaurus, Panjangnya Hampir 10 Meter

Misteri selama ratusan tahun terkait bentuk predator laut purba ini akhirnya terpecahkan.

Baca Selengkapnya
Ikan Predator Berusia 380 Juta Tahun Ini Punya Taring, Ditemukan di Sungai Tertua di Dunia
Ikan Predator Berusia 380 Juta Tahun Ini Punya Taring, Ditemukan di Sungai Tertua di Dunia

Spesies baru ini ditemukan di Sungai Finke (Larapinta), Australia.

Baca Selengkapnya
9 Hewan Laut Tertua di Dunia yang Masih Hidup Hingga Sekarang
9 Hewan Laut Tertua di Dunia yang Masih Hidup Hingga Sekarang

Laporan dari Oldest.com, kehidupan di lautan telah memulai perjalanan panjangnya miliaran tahun lalu. Mari kita telusuri 9 hewan laut tertua yang masih bertahan

Baca Selengkapnya
Hiu Ekor Panjang Paling Langka di Dunia Ditemukan Terdampar di Pantai
Hiu Ekor Panjang Paling Langka di Dunia Ditemukan Terdampar di Pantai

Penemuan hiu langka dengan ekor yang sangat besar di Sunset Beach, Cape Town, Afrika Selatan memicu kehebohan di kalangan para peneliti dan pecinta satwa liar.

Baca Selengkapnya
2 Spesies Lamprey Berusia Ratusan Juta Tahun Akhirnya Ditemukan
2 Spesies Lamprey Berusia Ratusan Juta Tahun Akhirnya Ditemukan

Trio ahli paleontologi temukan fosil lamprey Jurassic di Tiongkok timur laut.

Baca Selengkapnya