Ini smartphone dengan kapasitas baterai terbesar di dunia
Merdeka.com - Elephone P5000 merupakan smartphone terbaru buatan China yang hadir dengan mengusung baterai berkapasitas terbesar yang pernah meluncur di pasaran.
Smartphone dengan desain mirip varian Samsung Galaxy ini dirilis ke pasaran dengan mengusung baterai berkapasitas 5350 mAh, yang menjadi rekor baru di pasar smartphone. Sebelumnya, smartphone dengan baterai berkapasitas terbesar di pasaran dipegang oleh Phillips W6618 yang hadir di pasaran dengan baterai 5300 mAh.
-
Smartphone apa yang punya baterai paling awet? Oppo Find X7 Ultra muncul sebagai salah satu smartphone dengan ketahanan baterai terbaik menurut DxOMark, dengan skor 160 poin dan kapasitas baterai 5.000 mAh.
-
Apa handphone termahal di dunia? HP termahal di dunia itu apa sih? Pada tahun 2014, sebuah pencapaian luar biasa dicatat dalam dunia ponsel, yakni kehadiran Falcon Supernova iPhone 6 Pink Diamond yang berhasil memegang gelar sebagai perangkat ponsel termahal yang pernah dijual.
-
Bagaimana cara Powerbank Vivan mengisi daya smartphone? Powerbank masa kini dilengkapi teknologi fast charging yang memungkinkan Anda mengisi daya dengan cepat. Selain itu, ketersediaan lebih dari satu port memungkinkan Anda dapat mengisi ulang daya lebih dari satu perangkat secara bersamaan.
-
Mengapa powerbank Vivan penting untuk smartphone? Kehabisan daya baterai dapat mengganggu aktivitas sehari-hari dan menyebabkan ketidaknyamanan.
-
Gimana cara OMODA E5 mengisi baterainya? Durabilitas baterai ini juga didukung dengan kecepatan mengisi ulang yang dalam 28 menit saja dapat terisi 30-80 persen.
-
Siapa yang merilis Nokia E51? Ponsel ini memiliki postur yang ringkas namun bertenaga. Menariknya, Nokia E51 sudah memiliki konektivitas Wi-Fi.
Seperti informasi yang dilansir di situs Elephone, baterai 5350 mAh diklaim bisa membuat smartphone Elephone P5000 bertahan sampai empat hari tanpa di-charge. Untuk menyiasati kapasitas baterai yang besar ini, pihak Elephone juga telah membekali smartphone P5000 dengan fitur fast-charging yang dapat mengisi hingga 70 persen dalam waktu satu jam. Tak hanya itu saja, smartphone ini juga bisa berfungsi sebagai powerbank untuk handset lainnya.
Selain itu, smartphone P5000 ini hadir dengan mengusung layar 5 inci 1080p, prosesor octa-core 1.7 GHz MediaTek MT6592, RAM 2GB, kamera depan 8MP, kamera belakang 16MP, dan fitur seperti NFC serta fingerprint scanner.
Untuk waktu perilisannya sendiri, Elephone P5000 ini akan hadir di pasaran pada Januari 2015 mendatang. Sayangnya, masih belum diketahui berapa harga smartphone ini kala sudah beredar di pasaran nantinya.
Sumber: PhoneArena
(mdk/dzm)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
DxOMark mengungkap deretan smartphone di tahun 2024 yang memiliki ketahanan baterai paling tahan lama di tahun ini, apa saja?
Baca SelengkapnyaBerikut spek lengkap HP 5G harga sejutaan ini. Berminat?
Baca SelengkapnyaHarga baterai sebuah mobil listrik dapat mencapai Rp500 jutaan. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaBerikut harga dan spesifikasi dari HP TECHNO POVA 6.
Baca SelengkapnyaIlmuwan ini berhasil membuat terobosan baterai sekali ngecas bisa 1000 km.
Baca SelengkapnyaVivan mendukung mobilitas Anda dengan menyediakan produk powerbank berkualitas yang mudah digunakan dan dibawa bepergian.
Baca SelengkapnyaPOCO baru saja meluncurkan seri terbaru POCO X7 Pro 5G dan POCO X7 5G secara global. Apa keunggulannya?
Baca Selengkapnya