Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Internet Doomsday tak akan lumpuhkan IPv6?

Internet Doomsday tak akan lumpuhkan IPv6? Ilustrasi Internet Doomsday (© Broadbandguide.com.au)

Merdeka.com - Beberapa hari terakhir ini, banyak forum, situs lokal bahkan situs luar negeri juga sedang hangat membahas masalah 'pembunuhan' internet pada tanggal 9 Juli mendatang yang disebut dengan istilah <a title="Internet Doomsday" href="http://www.merdeka.com/teknologi/9-hari-terakhir-sebelum-internet-doomsday.html">Internet Doomsday</a>.

Jauh sebelum kabar mengenai Internet Doomsday ini menyeruak, ternyata 'bapak internet dunia' yang juga menjabat sebagai Google Chief Internet Evangelist, Vint Cerf yang juga dikenal sebagai pencipta web protocol IPv4 tidak mengira bahwa ciptaannya yang mulai dia kembangkan pada tahun 1977 tersebut akan musnah.

Namun, seperti yang dituliskan di Broadbandguide.com.au, pada tanggal 6 Juni kemarin, IPv4 secara perlahan mulai digeser dengan keberadaan <a title="IPv6" href="http://www.merdeka.com/teknologi/tidak-ada-yang-menyadari-kalau-internet-telah-berubah.html">IPv6</a>. Menurut beberapa pakar, pengguna IPv6 akan terbebas dari ancaman Internet Doomsday karena protokol yang digunakan oleh IPv4 dan IPv6 sangat berbeda. Tidak hanya itu saja, menurut beberapa pakar tingkat keamanan IPv6 lebih menjanjikan daripada IPv4.

Orang lain juga bertanya?

Internet Doomsday merupakan istilah yang digunakan untuk menandai 'kematian' internet pada tanggal 9 Juli mendatang. Dikabarkan bahwa sebuah malware bernama DNSChanger Trojan akan beraksi di hari tersebut. Trojan yang berukuran kecil tersebut merupakan ciptaan dari cybercriminal Estonia.

Banyak yang mengatakan bahwa Internet Doomsday hanyalah sebuah hoax atau berita bohong, namun tidak sedikit pula yang merasa was-was apabila ternyata pada tanggal 9 Juli tersebut benar-benar menjadi hari kiamat internet.

Tidak hanya itu saja, kebanyakan pemerhati teknologi sekaligus pengguna internet mencoba menghubungkan berita Internet Doomsday ini dengan pro kontra SOPA. Mari kita sedikit berjalan mundur ke tahun 2000, pada tahun 2000 lalu dunia sempat gempar karena Y2K. Namun, setelah tahun 2000 berganti menjadi 2001, tidak ada tanda-tanda seperti yang ditakutkan. Apakah Internet Doomsday juga akan bernasib sama dengan berita Y2K tersebut? (mdk/das)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Viral NASA Prediksi Kiamat Internet pada 2025, Simak Faktanya
Viral NASA Prediksi Kiamat Internet pada 2025, Simak Faktanya

NASA memprediksi bakal terjadi kiamat internet pada tahun 2025, simak penelusuran lengkapnya

Baca Selengkapnya
Cek Fakta: Amerika Cabut Internet di Indonesia per Tanggal 1 Desember 2023
Cek Fakta: Amerika Cabut Internet di Indonesia per Tanggal 1 Desember 2023

Cek Fakta: Amerika Cabut Internet di Indonesia per Tanggal 1 Desember 2023

Baca Selengkapnya
Benarkah Google Bakal Berhenti Beroperasi di Indonesia Buntut Boikot Israel? Cek Faktanya
Benarkah Google Bakal Berhenti Beroperasi di Indonesia Buntut Boikot Israel? Cek Faktanya

Google akan berhenti beroperasi di Indonesia imbas boikot? Simak penelusurannya

Baca Selengkapnya
Viral Video Sesar Besar Sumatera Bakal Timbulkan Tsunami di 2024, BMKG Angkat Bicara
Viral Video Sesar Besar Sumatera Bakal Timbulkan Tsunami di 2024, BMKG Angkat Bicara

Informasi tentang sesar besar Sumatera yang akan menimbulkan tsunami itu beredar luas melalui video berdurasi pendek.

Baca Selengkapnya
CEK FAKTA: Hoaks Imbauan Pakai Masker Akibat Muncul Virus Amoeba
CEK FAKTA: Hoaks Imbauan Pakai Masker Akibat Muncul Virus Amoeba

Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan.

Baca Selengkapnya
Viral Bumi Gelap Total Selama Tiga Hari Mulai 8 April, Cek Faktanya
Viral Bumi Gelap Total Selama Tiga Hari Mulai 8 April, Cek Faktanya

Viral bumi akan gelap total selama tiga hari, begini fakta sebenarnya

Baca Selengkapnya
CEK FAKTA: DJP Bisa Akses Mutasi Rekening Imbas CoreTax Mulai 2025?
CEK FAKTA: DJP Bisa Akses Mutasi Rekening Imbas CoreTax Mulai 2025?

Sebuah surat yang menarasikan imbauan perpajakan viral di media sosial.

Baca Selengkapnya
Deteksi Konten-Konten Hoaks, Polres Inhil Patroli Siber Tiap Hari
Deteksi Konten-Konten Hoaks, Polres Inhil Patroli Siber Tiap Hari

Polisi memantau dan mendeteksi konten-konten hoaks yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat.

Baca Selengkapnya
BSSN Jelaskan Soal Dugaan Kebocoran data INAFIS Polri
BSSN Jelaskan Soal Dugaan Kebocoran data INAFIS Polri

BSSN masih berkoordinasi dengan Polri terkait dugaan kebocoran data INAFIS tersebut.

Baca Selengkapnya
Menkominfo soal Warga Takut Dikriminalisasi di Revisi UU ITE: Takut sama Bayangan Sendiri
Menkominfo soal Warga Takut Dikriminalisasi di Revisi UU ITE: Takut sama Bayangan Sendiri

Menkominfo meyakinkan revisi UU jilid II, bukan untuk mengkriminalisasi masyarakat yang menyampaikan kritik dan pendapat.

Baca Selengkapnya
Daftar Negara yang Pernah Putuskan Akses Internet, Ada yang Pusing Karena Banyak Hoaks
Daftar Negara yang Pernah Putuskan Akses Internet, Ada yang Pusing Karena Banyak Hoaks

Berikut adalah daftar negara yang pernah putuskan internet.

Baca Selengkapnya
Gunung Tangkuban Perahu Dikabarkan Erupsi, Begini Faktanya
Gunung Tangkuban Perahu Dikabarkan Erupsi, Begini Faktanya

Beredar sebuah video di media sosial Facebook yang menyebut Gunung Tangkuban Perahu erupsi.

Baca Selengkapnya