Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

iPad Pro 2018 sah terbukti jadi gadget mobile tercepat, lebih cepat dari laptop!

iPad Pro 2018 sah terbukti jadi gadget mobile tercepat, lebih cepat dari laptop! iPad Pro 2018. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Di acara peluncuran iPad Pro minggu lalu, banyak sekali klaim yang dimunculkan Apple terhadap tablet high-end tersebut. Mulai dari klaimnya bahwa iPad Pro lebih cepat dari 92 persen portable PC yang ada saat ini, serta grafis yang setara Xbox One S dengan bodi 94 persen lebih kecil.

Belum lagi ketika iPad Pro ini dicoba untuk mengoperasikan Adobe Photoshop dan juga main game Assasin's Creed yang berjalan di 120fps.

Semua ini ada berkat prosesor terbaik besutan Apple yakni A12X Bionic yang tersemat dalam iPad Pro. Kami sudah mengulas soal prosesor yang digadang-gadang sebagai prosesor mobil terbaik tersebut di artikel " A12X dari Apple jadi prosesor mobile paling bertenaga saat ini" yang bisa Anda kunjungi hanya dengan mengklik tautannya.

Akhirnya klaim ini semua terbukti dengan uji benchmark di Geekbench, seperti yang dikuti Phone Arena. Dalam uji tersebut, angka benchmark dari iPad Pro nampaknya cukup jauh dari smartphone yang ada. Bahkan, laptop Anda mungkin tak secepat iPad Pro terbaru ini.

Berikut hasilnya.

benchmark ipad pro 2018

Benchmark iPad Pro 2018 ©2018 Geekbench via Phone Arena

iPad Pro dengan varian RAM 6GB mencetak nilai lebih dari 18.000 di uji multi-core, dan lebih dari 5.000 di uji single-core. Untuk perbandingan, iPad Pro mendapatkan nilai yang sama dengan Intel Core i7 7th Gen quad-core yang clocknya lebih tinggi yakni 4,2GHz.

Angka ini juga lebih tinggi dari iPhone XS Max terbaru yang nilai multi-corenya di atas 11.000. Angka ini saja sudah mengalahkan semua smartphone yang ada saat ini.

Perbandingan selanjutnya dengan produk non Apple dan setara, adalah dengan Huawei Mate 20 Pro yang mengusung prosesor 7nm serupa yakni Kirin 980. Berikut hasilnya.

benchmark ipad pro 2018

Benchmark iPad Pro 2018 ©2018 Geekbench via Phone Arena

Mate 20 Pro ternyata masih kalah jauh. Meski demikian, Mate 20 Pro jadi salah satu produk smartphone papan atas yang paling bertenaga saat ini.

Jadi, iPad Pro terbukti jadi gadget paling bertenaga saat ini. Tertarik? (mdk/idc)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Apple Bakal Beri Kejutan Produk Baru Akhir Oktober Ini, Rilis Mac?
Apple Bakal Beri Kejutan Produk Baru Akhir Oktober Ini, Rilis Mac?

Hal itu diketahui dari undangan yang tersebar akan ada acara pada akhir bulan ini.

Baca Selengkapnya
Apple Luncurkan iMac M4 Lompatan Jauh Dari M1
Apple Luncurkan iMac M4 Lompatan Jauh Dari M1

Lewati prosesor m2 dan m3, apple luncurkan seri iMac langsung menggunakan prosesor M4

Baca Selengkapnya
Mengenal Chipset A18 dan A18 Pro yang Dipakai iPhone 16, Apa Keunggulannya?
Mengenal Chipset A18 dan A18 Pro yang Dipakai iPhone 16, Apa Keunggulannya?

Apple memperkenalkan chipset A18 dan A18 Pro di iPhone 16 dengan peningkatan performa AI, efisiensi daya, dan kemampuan grafis lebih baik dari sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Daftar Harga iPad Air 2024 yang Baru Dirilis
Daftar Harga iPad Air 2024 yang Baru Dirilis

Berikut daftar harga dan spesifikasi iPad Air 2024.

Baca Selengkapnya
Laptop Macbook Air Terbaru Pakai Chip M3, Ini Keunggulannya
Laptop Macbook Air Terbaru Pakai Chip M3, Ini Keunggulannya

Apple telah mengumumkan peluncuran produk terbaru dari lini MacBook Air terbaru.

Baca Selengkapnya
iOS 18 Disebut Mampu Bikin Awet Baterai, Tapi Hanya di iPhone Jenis ini
iOS 18 Disebut Mampu Bikin Awet Baterai, Tapi Hanya di iPhone Jenis ini

Update iOS 18 membuat masa pakai baterai iPhone lebih panjang dibanding saat menggunakan iOS 17.

Baca Selengkapnya
Apple Bakal Setop Produksi Beberapa Produk, Ini Daftarnya
Apple Bakal Setop Produksi Beberapa Produk, Ini Daftarnya

Acara Apple mendatang akan fokus pada pembaruan Mac dan iPad dengan chip M4 dan A18. Serta disebut mengumumkan produk yang akan dihentikan produksinya.

Baca Selengkapnya
10 HP yang Punya Performa Mantap, Kebanyakan Buatan China
10 HP yang Punya Performa Mantap, Kebanyakan Buatan China

Berikut adalah HP-hp yang punya performa dari sisi kecepatan.

Baca Selengkapnya
Perangkat Lipat Mana yang Bakal Dirilis Apple Lebih Dulu, iPad atau iPhone?
Perangkat Lipat Mana yang Bakal Dirilis Apple Lebih Dulu, iPad atau iPhone?

Apple disebut tengah mempersiapkan dua perangkat layar lipatnya pada 2026.

Baca Selengkapnya
iPhone 16 Resmi Dirilis, Intip Pergerakan Saham Apple di Sini
iPhone 16 Resmi Dirilis, Intip Pergerakan Saham Apple di Sini

Tak hanya ukuran layar, iPhone 16 Pro dan iPhone 16 Pro Max ini merupakan seri ponsel tertipis yang dirilis Apple.

Baca Selengkapnya
Huawei Perkenalkan MateBook X Pro dan 14, Ini Spek dan Harganya
Huawei Perkenalkan MateBook X Pro dan 14, Ini Spek dan Harganya

Berikut adalah spesifikasi dan harga MateBook terbaru Huawei.

Baca Selengkapnya
Daftar Keunggulan dan Harga Huawei MatePad Air yang Baru Dirilis di Indonesia
Daftar Keunggulan dan Harga Huawei MatePad Air yang Baru Dirilis di Indonesia

Perangkat terbaru Huawei ini punya banyak keunggulan.

Baca Selengkapnya