Kalahkan Asus ZenFone 2, ZTE Nubia Z9 diklaim bawa RAM 8GB
Merdeka.com - Berbeda dengan dua 'saudaranya' Nubia Z9 Max dan Nubia Z9 Mini, Nubia Z9 belum dirilis oleh ZTE. Nah, kini kabar baru muncul terkait versi utama Z9 tersebut, yakni kehadiran RAM berkapasitas terbesar di dunia.
Asus ZenFone 2 adalah smartphone dengan kapasitas RAM terbesar saat ini, yaitu 4GB. Berdasarkan data sertifikasi dari TENAA (lembaga sertifikasi gadget China), Nubia Z9 disebut memiliki RAM 8GB!
Tidak hanya itu, smartphone dibekali dengan prosesor berkecepatan 3,5 GHz yang dicurigai adalah Snapdragon 810. Jika benar, maka Nubia Z9 akan mengikuti jejak Nubia Z9 Max yang mempunyai prosesor yang sama.
-
HP ZTE apa yang dirilis di Indonesia? ZTE percaya diri dalam merilis dua produk terbarunya, Nubia Redmagic 8S Pro dan Nubia Neo 5G di Indonesia.
-
Kapan ZTE Blade A35 mulai dijual? Smartphone ini akan tersedia di semua channel online dan offline mulai 4 Oktober 2024.
-
Dimana ZTE merilis HP game barunya? ZTE percaya diri dalam merilis dua produk terbarunya, Nubia Redmagic 8S Pro dan Nubia Neo 5G di Indonesia.
-
Kenapa ZTE percaya diri rilis HP game di Indonesia? 'Indonesia memiliki jumlah gamers terbesar di Asia Tenggara. Spek produk kami sangat bagus, dan harga yang ditawarkan juga wajar,' kata Liu saat peluncuran produk ZTE Nubia di Jakarta.
-
Di mana ZTE Blade A35 dijual? Smartphone ini akan tersedia di semua channel online dan offline mulai 4 Oktober 2024.
-
Apa yang ZTE dan Moratelindo buat? ZTE Corporation (0763.HK/000063.SZ), sebuah perusahaan penyedia solusi teknologi informasi dan komunikasi terkemuka di dunia, dan Moratelindo, salah satu perusahaan terbuka penyedia infrastruktur dan jaringan telekomunikasi terbesar di Indonesia, mengumumkan kerjasama strategis untuk komersialisasi Set-Top Box (STB) B866V2FA yang didukung oleh Android TV™.
Di sisi lain, banyak pihak yang ragu bila Nubia Z9 akan benar-benar dilengkapi dengan RAM 8GB. Penyebabnya adalah tidak adanya keterangan dari Qualcomm bila prosesor mereka sudah mendukung memori RAM hingga kapasitas 8GB.
Di samping RAM, sektor kamera juga mendapat sorotan, sebab lagi-lagi data TENAA mengatakan bila kamera depan dan belakang Nubia Z9 mempunyai kekuatan 8MP saja. Padahal, Nubia Z9 Max dan Mini sudah dibekali dengan kamera utama 16MP.
Untuk menjawab semua misteri Nubia Z9, sepertinya kita harus menunggu rilis resmi smartphone 5,2 inci tersebut yang dijadwalkan tanggal 6 Mei nanti, Phone Arena (30/04).
(mdk/bbo)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dengan peningkatan signifikan dalam desain, seri ROG Phone 8 telah mengalami evolusi yang memukau dari generasi sebelumnya.
Baca SelengkapnyaNubia V60, sebagai penerus V60 Design, menawarkan performa yang lebih kuat dan desain yang lebih menarik.
Baca SelengkapnyaBerikut harga Asus Zenfone 10 yang dirilis di Indonesia.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah bocoran spesifikasi Asus Zenfone 10 yang bakal dirilis nanti.
Baca SelengkapnyaPelan-pelan harga perangkat terbarunya mulai muncul di publik. Lebih mahal atau tidak?
Baca SelengkapnyaArtificial Intelligence (AI) menjadi kekuatan pada smartphone baru ASUS Zenfone 11 Ultra.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah HP-hp yang punya performa dari sisi kecepatan.
Baca SelengkapnyaAda peningkatan selera orang Indonesia saat mau mengganti HP.
Baca SelengkapnyaBerikut spek Samsung Galaxy Z Fold 6 yang baru dirilis di Paris.
Baca SelengkapnyaDua HP layar lipat besutan Samsung akhirnya dirilis. Perangkat lipat yang diklaim tiada tanding.
Baca SelengkapnyaSamsung Galaxy S25 diperkirakan akan dilengkapi dengan RAM sebesar 12GB.
Baca SelengkapnyaSharp memperkenalkan HP terbaru untuk kelas menengah yakni Aquos Sense8.
Baca Selengkapnya