Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ketika partikel Tuhan justru mengancam keberadaan manusia

Ketika partikel Tuhan justru mengancam keberadaan manusia Partikel Tuhan. ©Reuters

Merdeka.com - Penemuan partikel subatomik yang dikenal juga dengan partikel Higgs-boson sepertinya malah membawa bencana bagi kita. Para ilmuwan memperkirakan bahwa partikel ini bisa menyebabkan kiamat bagi umat manusia.

Seperti yang dilansir oleh FOX (19/2), massa dari partikel yang tersimpan di akselerator partikel terbesar dunia, Large Hadron Collider (LHC), di Jenewa, Swiss merupakan kunci dalam perhitungan masa depan.

"Dalam perhitungan ini diketahui bahwa dalam 10 miliar tahun dari sekarang bisa saja terjadi sebuah bencana besar. Mungkin saja dunia yang kita tinggali ini tidak stabil dan dalam miliaran tahun tersebut kehidupan tersebut akan tersapu bersih semuanya," kata Joseph Lykken, fisikawan dari Fermi National Accelerator Laboratory.

Orang lain juga bertanya?

Partikel Higgs-boson atau yang dikenal juga dengan partikel Tuhan sendiri merupakan manifestasi dari suatu medan energi yang berada di alam semesta. Dari sinilah diduga bahwa sebuah partikel juga memiliki massa. Untuk menemukan bukti tersebut, para ilmuwan bekerja hampir satu dasawarsa lamanya untuk mengonfirmasi kebenarannya.

Akhirnya, pada Juli 2012, para ilmuwan ini berhasil menemukan sebuah partikel yang kelengkapannya persis dengan yang ada di teori Higgs-boson. Penemuan ini tidak hanya menjelaskan bagaimana sebuah partikel mampu menyimpan massa, namun juga memperbolehkan para ilmuwan melakukan kalkulasi berdasarkan partikel ini.

Sebagai contoh, sebuah partikel baru memiliki massa 126 miliar elektron volt, atau 126 kali beratnya jika dibandingkan dengan massa proton. Jika partikel tersebut benar-benar Higgs, maka massanya akan berubah menjadi partikel yang mampu mengubah dunia menjadi tidak stabil. Sehingga, dengan kata lain, partikel tersebut mampu memicu kehancuran dunia. (mdk/nvl)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Begini Ragam Skenario Menyeramkan Bila Bumi Hancur Lebur
Begini Ragam Skenario Menyeramkan Bila Bumi Hancur Lebur

Ada ragam cara Bumi hancur menurut beberapa sumber.

Baca Selengkapnya
Apa Yang Terjadi jika Sebuah Bintang Meledak Dekat Bumi?
Apa Yang Terjadi jika Sebuah Bintang Meledak Dekat Bumi?

Ledakan bintang dalam radius 30 tahun cahaya dapat membahayakan Bumi, menghancurkan lapisan ozon, dan meningkatkan radiasi.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Ungkap Magnet Bumi Hampir Terbalik, Begini Dampaknya Bagi Kehidupan
Ilmuwan Ungkap Magnet Bumi Hampir Terbalik, Begini Dampaknya Bagi Kehidupan

Jika poros Bumi bergeser, lebih berbahaya lagi apabila magnet Bumi yang terbalik.

Baca Selengkapnya
Sebelum Meninggal, Stephen Hawking Beri Peringatan Keras Fenomena ini ke Umat Manusia
Sebelum Meninggal, Stephen Hawking Beri Peringatan Keras Fenomena ini ke Umat Manusia

Apa yang dikatakannya ternyata benar-benar terjadi saat ini.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya di Bumi Polusi juga Terjadi di Luar Angkasa, Benda Ini Jadi Penyebabnya
Tak Hanya di Bumi Polusi juga Terjadi di Luar Angkasa, Benda Ini Jadi Penyebabnya

Satelit yang terbakar menjadi polusi di luar angkasa.

Baca Selengkapnya
Boeing Bikin Gara-gara Lagi Buat Sampah Luar Angkasa Makin Banyak
Boeing Bikin Gara-gara Lagi Buat Sampah Luar Angkasa Makin Banyak

Angkatan Antariksa Amerika Serikat (US Space Force) saat ini sedang memantau 20 serpihan dari satelit yang telah hancur.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Ini Bocorkan Ada Orang-orang yang Berencana Gantikan Manusia dengan AI
Ilmuwan Ini Bocorkan Ada Orang-orang yang Berencana Gantikan Manusia dengan AI

Siapa yang bisa mengendalikan AI, maka ia akan berkuasa, kata seorang ilmuwan komputer.

Baca Selengkapnya
Ini yang akan Terjadi jika Manusia Bergerak seperti Kecepatan Cahaya
Ini yang akan Terjadi jika Manusia Bergerak seperti Kecepatan Cahaya

Akan ada anomali pada tubuh manusia jika ini terjadi dengan kecepatan cahaya.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Temukan Mikroplastik di Jaringan Otak Manusia di Atas Hidung, Ini Bahayanya
Ilmuwan Temukan Mikroplastik di Jaringan Otak Manusia di Atas Hidung, Ini Bahayanya

Ilmuwan mengatakan mikroplastik kini sudah banyak ditemukan di mana-mana, termasuk di dalam tubuh manusia.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Masih Khawatir Adanya Potensi Tabrakan Asteroid Apophis God of Chaos dengan Bumi
Ilmuwan Masih Khawatir Adanya Potensi Tabrakan Asteroid Apophis God of Chaos dengan Bumi

Asteroid Apophis tidak diperkirakan menabrak Bumi pada 2029, namun potensi ancamannya di masa depan tetap menjadi perhatian para ahli.

Baca Selengkapnya
Megawati Usul Ada Hukum Internasional Atur Penggunaan Artifial Intelligence
Megawati Usul Ada Hukum Internasional Atur Penggunaan Artifial Intelligence

Menurut Megawati, dunia kini dihadapkan pada persoalan yang lebih kompleks, volatile dan penuh ketidakpastian.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Kaget Ada Partikel Misterius Berenergi Besar Jatuh dari Luar Angkasa
Ilmuwan Kaget Ada Partikel Misterius Berenergi Besar Jatuh dari Luar Angkasa

Asal usulnya masih belum diketahui namun para ahli percaya hanya peristiwa langit yang paling kuat ini bisa terjadi.

Baca Selengkapnya