Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

LG luncurkan fitur mewah ke smartphone murah terbarunya

LG luncurkan fitur mewah ke smartphone murah terbarunya LG KnockOn. ©2013 Techgenius.it

Merdeka.com - LG berencana akan meluncurkan fitur 'Knock' ke smartphone kelas menengah mereka.

Fitur Knock sendiri akan membuat pengguna smartphone LG bisa menghidupkan layar hanya dengan dua kali ketukan di layar smartphone tanpa perlu menekan tombol power.

Seperti dilansir Softpedia (29/12), fitur 'Knock' ini dikabarkan akan diluncurkan ke smartphone seri L II setelah mendapatkan respon yang cukup positif dari pengguna LG G2, dan G Pad 8.3 yang sudah terlebih dahulu mengusung fitur ini.

Rencananya, fitur 'Knock' ini akan beredar di smartphone L II series mulai Januari 2014 dengan menyasar pasar gadget Korea Selatan terlebih dahulu, dan menyusul ke pasar gadget global secara bertahap melalui sistem Over The Air (OTA).

Ke depannya tidak menutup kemungkinan jika semua smartphone LG nantinya akan dibekali fitur Knock ini ketika diluncurkan ke pasaran.

"Fitur Knock adalah teknologi khas LG yang menjadi contoh bagus dari apa yang terjadi ketika teknologi bisa memenuhi kebutuhan konsumen. Tidak ada yang pernah berpikir bahwa tombol power perlu ditingkatkan, sampai insinyur kami bertanya-tanya mengapa mereka tidak bisa mengubah seluruh layar menjadi tombol power," kata Dr Jong-seok Park, Presiden dan CEO LG Electronics Mobile Communications Company. (mdk/dzm)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sasar Korporasi dan Pendidikan, LG Indonesia Rilis Ragam Produk dengan Teknologi Layar Terkini
Sasar Korporasi dan Pendidikan, LG Indonesia Rilis Ragam Produk dengan Teknologi Layar Terkini

LG Indonesia menyasar korporasi dan pendidikan dari produk baru yang diluncurkan dengan beragam teknologi layar terkini.

Baca Selengkapnya
Microwave Pun Tak Lepas dari Kecanggihan Teknologi Terbaru, Ini Contohnya
Microwave Pun Tak Lepas dari Kecanggihan Teknologi Terbaru, Ini Contohnya

Ada beragam fitur yang bisa digunakan dalam sebuah microwave ini.

Baca Selengkapnya
Tak Mau Kalah dengan Samsung, HP China ini Buat Inovasi Ponsel Tiga Layar Lipat
Tak Mau Kalah dengan Samsung, HP China ini Buat Inovasi Ponsel Tiga Layar Lipat

Berikut keunggulan HP tiga layar lipat buatan produk China ini.

Baca Selengkapnya
LG Perkenalkan Mesin Cuci yang Punya Fitur Steam, Apa Itu?
LG Perkenalkan Mesin Cuci yang Punya Fitur Steam, Apa Itu?

Fitur ini biasanya ada di mesin cuci LG versi premium. Namun kini dihadirkan di perangkat dengan harga Rp 4 jutaan.

Baca Selengkapnya
Ada Kulkas yang Punya Fitur “Alarm” saat Pintu Terbuka Lama
Ada Kulkas yang Punya Fitur “Alarm” saat Pintu Terbuka Lama

Kulkas buatan LG ini punya beragam fitur terbaru. Seperti apa saja?

Baca Selengkapnya
HP 5G Ini Dibanderol Harga Rp 1 Jutaan, Begini Isi Jeroannya
HP 5G Ini Dibanderol Harga Rp 1 Jutaan, Begini Isi Jeroannya

Berikut spek lengkap HP 5G harga sejutaan ini. Berminat?

Baca Selengkapnya
Makin Canggih Bukan Hanya Dilipat, HP Ini Malah Bisa Melar dan Ditarik-tarik
Makin Canggih Bukan Hanya Dilipat, HP Ini Malah Bisa Melar dan Ditarik-tarik

Selain dari sisi kelenturannya yang sangat beda dari yang lain, layar ini tipis, ringan, dan bisa menempel pada permukaan yang melengkung seperti kulit.

Baca Selengkapnya
Huawei Bakal Luncurkan HP Tiga Layar Lipat Pertama di Dunia, Tepat iPhone 16 Dirilis
Huawei Bakal Luncurkan HP Tiga Layar Lipat Pertama di Dunia, Tepat iPhone 16 Dirilis

Namun spesifikasi HP tiga layar lipat ini masih misterius.

Baca Selengkapnya
LG perkenalkan Dua TV Terbaru Berbasis AI, Ini Keunggulannya
LG perkenalkan Dua TV Terbaru Berbasis AI, Ini Keunggulannya

Dilengkapi dengan kinerja AI Processor yang diklaim punya tenaga empat kali lebih cepat.

Baca Selengkapnya
Begini Penampakan Detail Samsung Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 yang Baru Dirilis di Indonesia
Begini Penampakan Detail Samsung Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 yang Baru Dirilis di Indonesia

Samsung Indonesia baru saja merilis duo flagship yang ditunggu-tunggu di tahun ini yakni Galaxy Z Fold5 & Flip5.

Baca Selengkapnya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya
Samsung Rilis Galaxy Z Fold5 dan Z Flip5 di Indonesia, Ini Harga dan Bentuknya

Samsung Electronics Indonesia resmi meluncurkan Galaxy Z Fold5 dan Galaxy Z Flip5, untuk pasar Tanah Air.

Baca Selengkapnya
LG bawa Monitor Cocok Buat Main Game, Segini Harganya
LG bawa Monitor Cocok Buat Main Game, Segini Harganya

Monitor ini punya kecocokan dengan pengguna yang senang bermain game. Terutama bagi pemula.

Baca Selengkapnya