Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Manusia purba ternyata juga berbicara seperti kita!

Manusia purba ternyata juga berbicara seperti kita! neanderthal. © CBC.ca

Merdeka.com - Banyak benang merah yang bisa dikaitkan antara manusia modern, homo sapiens, dengan manusia purba, neanderthal, yang hidup jutaan tahun lalu. Dari cara berbicara misalnya, diyakini kedua makhluk beda generasi ini sama.

Seperti yang dilansir oleh Guardian Liberty Voice (20/12), hal ini diketahui dalam sebuah penelitian yang dilakukan oleh University of New England dan ditulis dalam jurnal ilmiah PLOS One. Disebutkan, baik antara manusia modern dan manusia purba memiliki bentuk komunikasi yang sama.

Hal ini dikarenakan neanderthal memiliki struktur tulang kerongkongan yang sama dengan homo sapiens, disebut hyboid. Struktur tulang inilah yang membuat neandhertal bisa mengucapkan beberapa kata yang hingga kini akhirnya tetap digunakan.

Hyboid ini sendiri disebut oleh para peneliti sangat mirip. Bahkan, dari cara geraknya dan fungsinya pun sama meski kedua makhluk ini telah berevolusi selama jutaan tahun.

"Kami berpendapat bahwa ini adalah penemuan yang sangat signifikan. Jika orang kebanyakan berpikir bahwa manusia adalah mereka yang mampu berbicara dan menggunakan bahasa, maka neanderthal boleh dibilang juga bagian dari manusia," kata Stephen Wroe, peneliti dari University of New England.

Penemuan terbaru ini merupakan lanjutan dari temuan menarik seputar neanderthal yang baru saja terungkap beberapa waktu lalu. Kala itu, disebutkan bahwa beberapa kebiasaan kita ternyata sudah diterapkan pada zaman batu, termasuk cara berbicara. (mdk/nvl)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Benarkah Neanderthal Adalah Leluhur Kita? Ketahui Perbedaannya dengan Homo Sapiens
Benarkah Neanderthal Adalah Leluhur Kita? Ketahui Perbedaannya dengan Homo Sapiens

Neanderthal dan homo sapiens kerap disebut memiliki banyak kesamaan. Benarkah mereka nenek moyang kita?

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Jelaskan Perbedaan Homo Sapiens dengan Neanderthal, Siapa yang Paling Mirip Manusia Modern?
Ilmuwan Jelaskan Perbedaan Homo Sapiens dengan Neanderthal, Siapa yang Paling Mirip Manusia Modern?

Homo sapiens dan Neanderthal adalah kerabat dekat manusia modern.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Ungkap Bahasa yang Diucapkan Neanderthal 600.000 Tahun Lalu, Begini Perbedaannya dengan Bahasa Manusia Modern
Ilmuwan Ungkap Bahasa yang Diucapkan Neanderthal 600.000 Tahun Lalu, Begini Perbedaannya dengan Bahasa Manusia Modern

Kita memiliki nenek moyang yang sama dengan Neanderthal sekitar 600.000 tahun yang lalu.

Baca Selengkapnya
Homo Sapiens Adalah Spesies Manusia Purba, Simak Ciri-cirinya
Homo Sapiens Adalah Spesies Manusia Purba, Simak Ciri-cirinya

Proses evolusi Homo Sapiens dimulai sekitar lebih dari 200.000 tahun yang lalu.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Ungkap Temuan: Kapan Manusia Purba Mulai Berbicara!
Arkeolog Ungkap Temuan: Kapan Manusia Purba Mulai Berbicara!

Kemampuan berbicara manusia purba pertama kali tercatat di wilayah Afrika timur dan selatan.

Baca Selengkapnya
Temuan DNA Kuno Ungkap Proses Kawin Silang Antar Manusia Purba
Temuan DNA Kuno Ungkap Proses Kawin Silang Antar Manusia Purba

Setelah Homo Sapiens muncul di Afrika sekitar 300.000 tahun yang lalu, para ilmuwan memahami para manusia purba hidup bersama dengan hominin lainnya.

Baca Selengkapnya
Studi Terbaru Buktikan Manusia Purba Neanderthal Berburu Singa 48.000 Tahun Lalu
Studi Terbaru Buktikan Manusia Purba Neanderthal Berburu Singa 48.000 Tahun Lalu

Temuan ini mengungkap keterampilan berburu dan kompleksitas interaksi manusia dengan lingkungan prasejarah.

Baca Selengkapnya
Neanderthal dan Manusia Pernah Kawin Silang 47.000 Tahun Lalu, Peneliti Ungkap Lokasi Pertemuan Pertama Mereka
Neanderthal dan Manusia Pernah Kawin Silang 47.000 Tahun Lalu, Peneliti Ungkap Lokasi Pertemuan Pertama Mereka

Genom populasi manusia modern di luar Afrika mengandung sekitar 1 persen hingga 2 persen DNA Neanderthal.

Baca Selengkapnya
Fosil Bayi Manusia Purba Berusia 45.000 Tahun Ditemukan dalam Gua, Nenek Moyangnya Misterius
Fosil Bayi Manusia Purba Berusia 45.000 Tahun Ditemukan dalam Gua, Nenek Moyangnya Misterius

Fosil tulang panggul bayi purba ini ditemukan di antara tulang belulang manusia Neanderthal.

Baca Selengkapnya
Peneliti Temukan Tulang Pinggang Manusia Purba, Jenis Spesies dan Asal Usulnya Masih Misterius
Peneliti Temukan Tulang Pinggang Manusia Purba, Jenis Spesies dan Asal Usulnya Masih Misterius

Tulang ini ditemukan di situs Paleolitikum terluas, yang ada di Prancis.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Temukan Virus Manusia Tertua Pada Fosil Nenek Moyang Berusia 50.000 Tahun, Muncul Juga Pada Manusia Modern
Arkeolog Temukan Virus Manusia Tertua Pada Fosil Nenek Moyang Berusia 50.000 Tahun, Muncul Juga Pada Manusia Modern

Kepunahan spesies di Bumi puluhan ribu tahun lalu diduga disebabkan virus, virus yang masih ada di zaman modern ini.

Baca Selengkapnya
Ukiran Tertua Manusia Neanderthal Ditemukan di Gua Prancis, Maknanya Masih Misterius
Ukiran Tertua Manusia Neanderthal Ditemukan di Gua Prancis, Maknanya Masih Misterius

Ukiran ini dipastikan hasil buatan tangan manusia Neanderthal, 57.000 tahun lalu.

Baca Selengkapnya