Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mengapa produk Apple harus berawalan huruf 'i'?

Mengapa produk Apple harus berawalan huruf 'i'? Apple. ©2013 Merdeka.com

Merdeka.com - Mungkin beberapa dari Anda pernah bertanya mengapa produk Apple selalu menggunakan nama dengan awalan huruf 'i'? Sebut saja iPad, iMac, iPod, iPhone, serta iTunes. Lantas, apakah maksud dari huruf 'i' tersebut?

Menurut sebuah penjelasan yang dikutip dari Quora (8/9), huruf 'i' yang terdapat pada produk-produk Apple sebenarnya diawali oleh iMac. iMac sendiri adalah hasil persilangan antara internet dan Macintosh, sehingga jadilah iMac.

Hal itu pertama kali dicetuskan saat pengumuman pertama iMac pada tahun 1998. Saat itu, Apple masih di bawah kepemimpinan Steve Jobs. Jobs juga mengungkapkan bahwa huruf 'i' juga memiliki makna lain, yaitu individu. Artinya, mengacu pada sifat pribadi dari komputer, yaitu menginstruksikan, jua bertujuan untuk pendidikan, informasi, serta inspirasi.

Lahirnya iMac menjadi cikal bakal produk Apple dengan nama awalan 'i' yang selanjutnya digunakan untuk iPhone, iPad, iPod, iWatch, dan lain sebagainya.

Perusahaan yang berbasis di Cupertino ini sampai-sampai membuat geger dunia IT lantaran mengambil langkah untuk mengamankan domain-domain yang memiliki nama mirip seperti iTunes. Sebanyak 16 domain berhasil diamankan demi mengantisipasi salah ejaan para pengguna internet yang dapat merugikan pihaknya.

Di antaranya adalah irtunes.com, itiunes.com, itrunes.com, itubnes.com, itumnes.com, itunbes.com, ituneas.com, ituneds.com, itunesa.com, itunesl.com, itunres.com, itunwes.com, ituynes.com, iutunes.com, iytunes.com, oitunes.com.

Hingga kini, seluruh produk yang memiliki nama dengan awalan huruf 'i' akan identik dengan produk Apple.

Dikutip dari berbagai sumber (Qura, Wikipedia, Watchingapple, Treworld, Apple Insider, dan Forums.Macrumors)

Baca Juga:

Karyawan-karyawan di YouTube rela bekerja tanpa gaji

Ide awal pembuatan YouTube terispirasi dari payudara

Dari sebuah garasi, YouTube berkantor di atas restoran Pizza

Kantor pertama YouTube adalah sebuah garasi

CEO Nokia sudah terbiasa dengan jabatan 'Bos'

Sejarah singkat YouTube, situs video sharing terbesar (mdk/ega)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sebelum Merajai Pasar Ponsel Pintar, Produk Apple Sempat Tak Laku di Pasaran
Sebelum Merajai Pasar Ponsel Pintar, Produk Apple Sempat Tak Laku di Pasaran

Produk iPhone pertama yang dirilis pada 2007 silam tidak disambut baik oleh pasar.

Baca Selengkapnya
Barang-barang Bersejarah Perjalanan Apple Ini Dilelang, Paling Murah Harga Rp 2,1 Miliar
Barang-barang Bersejarah Perjalanan Apple Ini Dilelang, Paling Murah Harga Rp 2,1 Miliar

Wajar jika paling murah harganya miliaran. Banyak peristiwa penting dalam perjalanan perusahaan bernilai ini.

Baca Selengkapnya
Deretan Komponen Ini yang Bikin iPhone Harganya Mahal
Deretan Komponen Ini yang Bikin iPhone Harganya Mahal

iPhone identik dengan harga mahal. Nah, berikut adalah komponen yang menyumbang mahalnya harga HP Apple ini,

Baca Selengkapnya
Jejak Harga Komputer Apple Generasi Pertama saat Dilelang, Paling Tinggi Ditawar Rp 14 Miliar
Jejak Harga Komputer Apple Generasi Pertama saat Dilelang, Paling Tinggi Ditawar Rp 14 Miliar

Berikut adalah harga Apple I ketika sempat beberapa kali dilelang.

Baca Selengkapnya
Sebelum Membeli, Ketahui Dulu Apa Saja Isi di Box iPhone 16 Biar Tak Kaget
Sebelum Membeli, Ketahui Dulu Apa Saja Isi di Box iPhone 16 Biar Tak Kaget

Apple memperkenalkan iPhone 16 dengan desain minimalis dalam kotak yang berisi perangkat, kabel USB-C, dan stiker Apple, tanpa charger atau aksesori tambahan.

Baca Selengkapnya
Kominfo: Apple Bukan Anak Emas!
Kominfo: Apple Bukan Anak Emas!

Investasi yang dilakukan Apple di Indonesia, berbeda dengan merek lain.

Baca Selengkapnya
Microsoft Down di Puluhan Negara, Sindiran Telak Steve Jobs Pendiri Apple Viral Lagi
Microsoft Down di Puluhan Negara, Sindiran Telak Steve Jobs Pendiri Apple Viral Lagi

Begini isi sindiran mendiang pendiri Apple, Steve Jobs yang kembali viral.

Baca Selengkapnya
Sadar Gak, Tidak Pernah Ada Penjahat Pakai iPhone di Film Film, Ini Lho Sebabnya
Sadar Gak, Tidak Pernah Ada Penjahat Pakai iPhone di Film Film, Ini Lho Sebabnya

Tokoh protagonis yang sering terlihat menggunakan iPhone dalam sinetron atau film sebenarnya bukan suatu kebetulan. Berikut alasannya.

Baca Selengkapnya
Contoh Huruf Kapital yang Baik dan Benar, Perlu Dipahami
Contoh Huruf Kapital yang Baik dan Benar, Perlu Dipahami

Huruf kapital adalah bentuk huruf abjad (seperti A, B, C) yang biasa digunakan pada kata pertama dalam sebuah kalimat.

Baca Selengkapnya