Microsoft sedang menguji Windows Phone 8.1?
Merdeka.com - Baru-baru ini, seorang pengembang di China bernama Tom Myles, menemukan sesuatu yang menarik, yaitu Windows Phone 8.1 di ponselnya. Hal ini semakin mengisyaratkan bahwa kemunculan OS terbaru dari Microsoft akan segera hadir.
Seperti yang dilansir Phone Arena (22/8), Myles mengatakan bahwa hal tersebut menandakan bahwa Microsoft saat ini tengah melakukan pengujian terhadap versi tertinggi Windows Phone.
Diharapkan, Windows Phone akan hadir dengan perbaikan kinerja pada multitasking dan rotasi kunci layar. Nampaknya, Microsoft mendorong keluarnya update GDR3 sebelum adanya Windows Phone 8.1. Dengan begitu, tidak akan ada kendala untuk penggunaan OS terbaru tersebut saat terpasang di sebuah perangkat.
-
Apa yang HMD Global lakukan dengan merek Nokia? HMD Global kini lebih memusatkan perhatian pada merek miliknya sendiri, Human Mobile Devices.
-
Apa yang dilakukan Microsoft di Indonesia? Investasi ini menjadi tonggak pencapaian baru bagi lanskap digital Indonesia. Selaras dengan visi nasional Indonesia di bidang kecakapan digital, kami bertujuan memberdayakan masyarakat Indonesia dengan infrastruktur dan keterampilan yang dibutuhkan di era AI.
-
Kapan uji coba iPhone 15 dilakukan? Dilansir dari 9to5mac, Selasa (8/10), situs dari Jerman, Macwelt, meminta pengguna Facebook untuk membagikan tangkapan layar yang menunjukkan kondisi baterai mereka serta apakah mereka mengisi hingga 80 persen atau 100 persen.
-
Dimana teknologi ini diuji coba? Dalam penelitian mereka menyebutkan bahwa sinyal WiFi dapat mengintip ruangan-ruangan melalui dinding. Ketika ruangan tersebut menangkap sinyal WiFi lalu akan muncul huruf alfabet berbentuk 3D. Namun, teknologi ini masih dalam tahap uji coba untuk bisa sampai mengintip ke dalam isi rumah-rumah pribadi masyarakat.
-
Mengapa Huawei genjot kolaborasi? Sebuah bisnis raksasa tidak akan tumbuh dan berkembang dengan baik tanpa adanya kolaborasi. Hal inilah yang terus dipegang teguh Huawei dalam mengelola bisnisnya sebagai perusahaan teknologi multinasional.
-
Dimana Microsoft berinvestasi? Salah satu bagian dari inisiatif tersebut adalah rencana untuk mendirikan wilayah datacenter pertama perusahaan di Indonesia.
Kabar yang beredar bulan lalu, Microsoft telah melakukan pengujian Windows Phone 8.1 pada perangkat Nokia P4301, Lumia 920, dan HTC Windows Phone 8X.
Baca juga:
Windows Phone 8 mendarat di Smartfren
Huawei Ascend W2 telah resmi dipasarkan di China
Ini spesifikasi resmi Ascend W2, Windows Phone terbaru Huawei
Di AS, Blackberry OS masih lebih baik ketimbang Windows Phone
Terkait YouTube di WP, Microsoft tak pantas salahkan Google (mdk/ega)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Microsoft diam-diam punya konsep HP layar lipat 360 derajat. Apakah inovasi itu akan dirilis?
Baca SelengkapnyaDeretan HP Android ini sudah tidak bisa lagi menggunakan WhatsApp mulai Oktober mendatang
Baca SelengkapnyaBerikut deretan HP yang punya desain bagus. Cek selengkapnya
Baca SelengkapnyaDi zamannya Nokia jenis ini begitu populer. Teknologi terdepan yang dihadirkan Nokia cocok saat itu.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah daftar HP Samsung Galaxy yang kebagian pembaruan Android 15.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah HP-hp yang punya performa dari sisi kecepatan.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah merek-merek HP China yang akan dirilis Oktober 2024. Ada yang ditunggu-tunggu?
Baca SelengkapnyaNamun spesifikasi HP tiga layar lipat ini masih misterius.
Baca SelengkapnyaBerikut HP-HP yang masih ditunggu dirilis. Apa saja ya?
Baca SelengkapnyaMerek-merek ini akan menghiasi pasar HP, termasuk di Indonesia?
Baca SelengkapnyaBerikut adalah daftar smartphone yang tidak dapat mengakses WhatsApp pada tahun 2024.
Baca SelengkapnyaSamsung masih merahasiakan kode 'Q7M' pada serial HP layar lipat terbarunya.
Baca Selengkapnya