Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Muda, sukses, dan kaya! Ini 5 pria idaman wanita di dunia teknologi

Muda, sukses, dan kaya! Ini 5 pria idaman wanita di dunia teknologi 5 Pendiri start-up sukses di usia belia. © YouTube

Merdeka.com - Siapa yang tidak kenal Mark Zuckerberg? Sosok pendiri Facebook itu sangat terkenal karena berhasil sukses di usia belia. Mark sudah meraih titel biliuner di usia 27 tahun. Dan tahun ini di usia 31 tahun, pria ini mempunyai kekayaan hingga USD 9 miliar!

Ternyata, bukan hanya Mark saja pria di dunia teknologi yang menggapai keberhasilan saat masih berusia di bawah 30 tahun. 9 Pria ini buktinya!

Mubarak Muyika, 20 tahun

Orang lain juga bertanya?

Pria asal Kenya ini adalah CEO dari Zagace, start-up yang khusus membuat software bisnis terkemuka di Kenya. Kesuksesan Mubarak bermula saat dia berumur 16!

Saat itu Mubarak mendirikan perusahaan hosting web bernama Hypecentury Technologies. Perusahaan itu berhasil terjual dengan harga miliaran rupiah. Tentu itu harga yang kecil bila melihat kekayaan Mubarak yang saat ini terus berlipat ganda.

Berkat kesuksesannya itu, Mubarak bahkan pernah menolak beasiswa dari Universitas Hardvard, Amerika!

Patrick dan John Collison, 26 tahun

Dua bersaudara ini kerap disebut sebagai Mark Zuckerberg-nya Irlandia. Berkat start-up mereka yang bergerak di bidang transaksi online, Stripe.

Saat ini, Stripe berhasil bekerjasama dengan layanan pembayaran digital ApplePay. Hal itu membuat Stripe kini bernilai Rp 67,5 triliun!

Michael Litt, 28 tahun

Nah, kesuksesan pria satu ini bermula dari tugas akhirnya di Universitas Waterloo tahun 2010 lalu. Proyek TA Michael saat itu adalah start-up video-marketing bernama Vidyard. Tak disangka, pertumbuhan Vidyard sangat cepat dan membuatnya masuk program inkubator 'Y Combinator'.

Setelah itu, Michael berhasil membuat Vidyard menjadi salah satu start-up top di Kanada dan mengumpulkan dana investasi hingga Rp 350 miliar lebih.

Siu Rui Quek, 28 tahun

Pria satu ini rela keluar dari universitas demi menjadi pendiri Carousell, aplikasi mobile yang membantu pengguna smartphone memposting benda-benda yang ingin mereka jual.

Meski di awal Siu Rui dan dua pendiri Carousell lain tidak mengerti cara pembuatan aplikasi, mereka terus berusaha, meski harus putus kuliah.

Pengorbanan itu terbayar karena Carousell berhasil menjadi aplikasi Lifestyle nomor satu di Singapura sejak januari tahun 2013 silam. Kini, Carousell berhasil mendapatkan investasi hingga hampir Rp 100 miliar dari banyak lembaga internasional.

Pavel Durov, 30 tahun

Jika bertanya siapa Mark Zuckerberg-nya Rusia, orang-orang akan menjawab Pavel Durov. Pria berumur 30 tahun ini sukses membuat VK, menjadi jejaring sosial nomor satu di Rusia. Bahkan, dia juga membuat aplikasi chatting bernama Telegram.

Ironisnya, Pavel terpaksa meninggalkan Rusia akibat desakan dari pemerintah yang diklaim ingin mengambil alih perusahaannya.

Sumber: Re/Code, Business Insider, YouTube

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
18 Pemuda Sukses Usia di Bawah 30 Tahun, Bisnis yang Dijalankan Parfum hingga Hampers
18 Pemuda Sukses Usia di Bawah 30 Tahun, Bisnis yang Dijalankan Parfum hingga Hampers

18 Anak muda ini dianggap sudah berhasil memperoleh kesuksesan pada usia di bawah 30 tahun.

Baca Selengkapnya
Ini Dia 10 Wanita Paling Kaya di Dunia Hasil Usaha Mereka Sendiri, Bukan Warisan
Ini Dia 10 Wanita Paling Kaya di Dunia Hasil Usaha Mereka Sendiri, Bukan Warisan

Pada tahu 2004 dia mendirikan bisnis ini karena kesulitan berbelanja pakaian sambil merawat bayinya.

Baca Selengkapnya
Lima Cara Cerdas untuk Jadi Jutawan, Cek di Sini
Lima Cara Cerdas untuk Jadi Jutawan, Cek di Sini

Setiap orang memiliki kesempatan yang sama untuk menjadi seorang jutawan.

Baca Selengkapnya
Ini 7 Alasan Mengapa Banyak Perempuan Suka dengan Pria yang Lebih Tua
Ini 7 Alasan Mengapa Banyak Perempuan Suka dengan Pria yang Lebih Tua

Berikut ini ada 7 alasan lebih lengkap mengapa perempuan lebih menyukai pria yang lebih tua.

Baca Selengkapnya
Empat Konglomerat yang Sukses Menghasilkan Harta Kekayaan Tanpa Warisan
Empat Konglomerat yang Sukses Menghasilkan Harta Kekayaan Tanpa Warisan

Forbes mencatat, hanya ada 26 dari 760 orang di dunia, yang memiliki kekayaan melimpah dari nol dengan kerja keras sendiri.

Baca Selengkapnya
Berasal dari Keluarga Sederhana, 5 Sahabat Kini Sama-Sama Sukses Angkat Derajat Ortu, Dulu Bisa Kuliah karena Beasiswa
Berasal dari Keluarga Sederhana, 5 Sahabat Kini Sama-Sama Sukses Angkat Derajat Ortu, Dulu Bisa Kuliah karena Beasiswa

Kisah lima sahabat yang kini sama-sama sukses berhasil angkat derajat orangtua, walau dulu bisa kuliah karena beasiswa.

Baca Selengkapnya
Kisah Sukses Miliuner Termuda di Dunia, Punya Perusahaan Teknologi Senilai Rp35 Triliun
Kisah Sukses Miliuner Termuda di Dunia, Punya Perusahaan Teknologi Senilai Rp35 Triliun

Russell diperkirakan berhasil mengumpulkan kekayaan bersih sebesar USD 1,6 miliar atau setara Rp23,9 triliun.

Baca Selengkapnya
Cantik dan Sukses, Ini Deretan Artis yang Jadi Komisaris Perusahaan Ternama
Cantik dan Sukses, Ini Deretan Artis yang Jadi Komisaris Perusahaan Ternama

Tak hanya sukses berkarier di dunia hiburan saja, para artis cantik ini juga sukses menjadi komisaris di perusahaan ternama.

Baca Selengkapnya
5 Profesi yang Diidamkan Perempuan Indonesia sebagai Calon Suami Berdasar Google Search
5 Profesi yang Diidamkan Perempuan Indonesia sebagai Calon Suami Berdasar Google Search

Berdasarkan volume pencarian dengan keyword "cara mendapatkan suami" di Google, berikut ini profesi-profesi yang paling banyak diidamkan orang Indonesia.

Baca Selengkapnya
Gibran dan Masa Depan Indonesia di Tangan Millenial
Gibran dan Masa Depan Indonesia di Tangan Millenial

Millenial dianggap menjadi penentu masa depan Indonesia

Baca Selengkapnya
Tiga Tokoh Indonesia Ini Dulunya Miskin Sampai Tak Punya Sepatu Sekolah, Kini Kaya Raya
Tiga Tokoh Indonesia Ini Dulunya Miskin Sampai Tak Punya Sepatu Sekolah, Kini Kaya Raya

Meski terlahir dari keluarga biasa jika terus berusaha dan bekerja keras, tentu akan menghasilkan sesuatu yang bernilai.

Baca Selengkapnya
Ternyata Gen Z Punya Keahilan Tersembunyi yang Dibutuhkan Perusahaan.
Ternyata Gen Z Punya Keahilan Tersembunyi yang Dibutuhkan Perusahaan.

Empat keahlian yang dimiliki generasi Z ini justru diyakini menguntungkan perusahaan.

Baca Selengkapnya