Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mudahkan pelanggan, Telkomsel resmikan GraPARI di Mall Istana BEC

Mudahkan pelanggan, Telkomsel resmikan GraPARI di Mall Istana BEC GraPARI Telkomsel. ©2015 Merdeka.com/ Astri Agustina

Merdeka.com - Telkomsel kembali meresmikan GraPARI terbarunya di sebuah mall di Kota Bandung, Selasa (17/11).

GraPARI Mall Istana BEC yang terletak di lantai LG Blok AA2 dan AA3 ini melengkapi 33 GraPARI yang ada di regional Jawa Barat dan 413 GraPARI lainnya yang ada diseluruh Indonesia.

GraPARI Mall Istana BEC ini beroperasi sesuai jam operasional mal mulai pukul 10.00 hingga 21.00 WIB, termasuk pada akhir pekan yakni Sabtu dan Minggu.

Orang lain juga bertanya?

Direktur sales Telkomsel Mas'ud Khamid mengatakan, titik pelayanan pelanggan GraPARI Mall Istana BEC ini akan dilengkapi area digital entertainment seperti layanan MyGraPARI, eKado, dan eCoupon.

"Telkomsel merasa perlu menghadirkan titik layanan pelanggan yang mudah diakses di titik keramaian seperti pusat perbelanjaan atau mal," ujar Mas'ud saat peresmian GraPARI di Mall Istana BEC, Selasa (17/11).

Kehadiran GraPARI di mall ini karena Telkomsel dalam menghadirkan ragam layanannya selalu terinspirasi dari gaya hidup pelanggan.

"Untuk itu, dengan melihat gaya hidup masyarakat perkotaan seperti di Kota Bandung ini dan potensi pusat hiburan serta belanja yang cukup tinggi, untuk itu GraPARI Telkomsel hadir di Mall Istana BEC yang menjadi salah satu solusi untuk memenuhi kebutuhan tersebut," jelasnya.

(mdk/frh)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Aplikasi My Telkomsel Kini Jadi Super App, Ragam Layanan ini yang Ditawarkan
Aplikasi My Telkomsel Kini Jadi Super App, Ragam Layanan ini yang Ditawarkan

Ada banyak layanan yang ditawarkan aplikasi MyTelkomsel Super App saat ini.

Baca Selengkapnya
Kolaborasi BRI dan Telkomsel Hadirkan Ekosistem Finansial dan Digital Bagi Pekerjanya
Kolaborasi BRI dan Telkomsel Hadirkan Ekosistem Finansial dan Digital Bagi Pekerjanya

BRI berja sama dengan Telkomsel menghadirkan fasilitas dan layanan.

Baca Selengkapnya
Sepanjang Mei 2024, Erajaya Digital Buka 32 Gerai Baru
Sepanjang Mei 2024, Erajaya Digital Buka 32 Gerai Baru

Erajaya Digital meresmikan 32 gerai baru sepanjang bulan Mei 2024 di berbagai kota di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Resmi Dibuka, GAFOY Kini Hadir di Summarecon Mall Kelapa Gading
Resmi Dibuka, GAFOY Kini Hadir di Summarecon Mall Kelapa Gading

President Director Summarecon Adrianto P. Adhi mengatakan, kehadiran GAFOY akan memberikan kontribusi bisnis recurring income bagi Sumarecon.

Baca Selengkapnya
Paket Data 'Spesial UntukMo' di Super App BRImo, Kolabs Ciamik BRI & Telkomsel
Paket Data 'Spesial UntukMo' di Super App BRImo, Kolabs Ciamik BRI & Telkomsel

Peluncuran layanan tambahan tersebut sejalan dengan komitmen BRI untuk terus menawarkan layanan digital yang unggul

Baca Selengkapnya
Percepat Transformasi Digital, Anak Perusahaan Telkom Jalin Kerjasama dengan Perusahaan Singapura
Percepat Transformasi Digital, Anak Perusahaan Telkom Jalin Kerjasama dengan Perusahaan Singapura

Circles mengumumkan kemitraan strategis dengan Telkomsel, penyedia layanan telekomunikasi digital terdepan di Indonesia dan Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya
Galeri Gemilang: Pusat Belanja Khas UMKM di Kabupaten Trenggalek
Galeri Gemilang: Pusat Belanja Khas UMKM di Kabupaten Trenggalek

Kabupaten Trenggalek memiliki pusat perbelanjaan produk khas usaha mikro kecil menengah (UMKM).

Baca Selengkapnya
Telkomsel Jalin Kerja sama dengan Google, Ini yang Mereka Lakukan
Telkomsel Jalin Kerja sama dengan Google, Ini yang Mereka Lakukan

Kerja sama ini bertujuan meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan dan menyajikan solusi pesan singkat yang lebih canggih.

Baca Selengkapnya
Dirilis Juli 2024, Begini Nasib MyTelkomsel setelah Jadi Super App
Dirilis Juli 2024, Begini Nasib MyTelkomsel setelah Jadi Super App

Aplikasi MyTelkomsel mendeklarasikan diri sebagai super app pada Juli 2024. Lantas, bagaimana perkembangannya saat ini?

Baca Selengkapnya
Lippo Karawaci Gandeng FiberStar dan CBN Ciptakan Kota Digital Cerdas
Lippo Karawaci Gandeng FiberStar dan CBN Ciptakan Kota Digital Cerdas

Salim Group melalui PT Mega Akses Persada (FiberStar) mendukung penciptaan kota digital cerdas di Tanah Air.

Baca Selengkapnya