Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Peta jalan e-commerce diresmikan, iDEA bentuk Pokja

Peta jalan e-commerce diresmikan, iDEA bentuk Pokja e-commerce. © mytotalretail.com

Merdeka.com - Pemerintah telah mengumumkan secara resmi peta jalan e-commerce Indonesia dalam bentuk Paket Kebijakan Ekonomi XIV. Asosiasi E-commerce Indonesia (iDEA) menyambut gembira kebijakan ini.

"Kami betul-betul mengapresiasi langkah pemerintah menempatkan industri e-commerce sebagai prioritas dalam menggerakan perekonomian Indonesia khususnya ekonomi digital," ujar Ketua Umum iDEA, Aulia E. Marinto di Jakarta, Sabtu (12/11).

Sebagai bentuk apresiasi kebijakan itu, iDEA telah membentuk Kelompok Kerja (Pokja) yang khusus menangani masing – masing bidang dan 1 (satu) Komite yang berfungsi sebagai Penyelaras dari setiap masukan yang dihasilkan oleh masing – masing Pokja untuk kemudian di usulkan kepada Kementerian dan Lembaga Pemerintah terkait.

Orang lain juga bertanya?

Pokja terdiri dari Pengurus dan Para anggota idEA yang bersedia untuk berkontribusi dan berpartisipasi aktif dalam menghasilkan masukan – masukan yang komprehensif dan sesuai dengan kebutuhan industri.

"idEA berharap adanya sinergi dan koordinasi yang cepat dan efektif antara Pokja idEA dan Pokja yang dibentuk oleh Kementerian Koordinator Perekonomian sehingga target – target waktu penyelesaian regulasi masing – masing bidang selesai tepat pada waktunya," katanya.

Sebagaimana diketahui, dalam peta jalan e-commerce tersebut terdapat tujuh bidang yang menjadi fokus utama yaitu; Pendanaan, Perpajakan, Perlindungan Konsumen, Pendidikan & SDM, Infrastruktur komunikasi, Logistik dan Keamanan Siber.

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Akhiri Dugaan Monopoli, KPPU Terima Pengajuan Perilaku Shopee
Akhiri Dugaan Monopoli, KPPU Terima Pengajuan Perilaku Shopee

Proposal perubahan perilaku Shopee disetujui oleh Majelis Komisi

Baca Selengkapnya
Polri Buat Direktorat Siber di 8 Polda, Ini Daftarnya
Polri Buat Direktorat Siber di 8 Polda, Ini Daftarnya

Untuk surat persetujuan ini pada 20 November 2023.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bentuk Satgas Percepatan Investasi di IKN, Diketuai Bahlil Lahadalia dengan Wakil AHY
Jokowi Bentuk Satgas Percepatan Investasi di IKN, Diketuai Bahlil Lahadalia dengan Wakil AHY

Pembentukan satgas ini tertuang dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 25 Tahun 2024 tentang Satgas Percepatan Investasi di IKN.

Baca Selengkapnya
Dewan Pers Tetapkan 11 Anggota Komite Perpres Publisher Rights
Dewan Pers Tetapkan 11 Anggota Komite Perpres Publisher Rights

11 Anggota komite yang telah ditetapkan tersebut akan mulai melaksanakan tugas mulai 1 September 2024.

Baca Selengkapnya
Ibu Kota Pindah, Pemerintah Bakal Bentuk Dewan Kawasan untuk Penataan Jakarta dan Sekitarnya
Ibu Kota Pindah, Pemerintah Bakal Bentuk Dewan Kawasan untuk Penataan Jakarta dan Sekitarnya

Dewan Kawasan yang dipimpin wakil presiden akan menyinkronkan pembangunan Jakarta dengan wilayah sekitar.

Baca Selengkapnya
Puan Maharani Sahkan Komposisi Komisi DPR, Berikut Daftar Lengkapnya
Puan Maharani Sahkan Komposisi Komisi DPR, Berikut Daftar Lengkapnya

DPR menyepakati jumlah dan komposisi keanggotaan Fraksi pada Komisi-Komisi dengan jumlah rata-rata, yaitu 44 dan 45 anggota pada masing-masing Komisi.

Baca Selengkapnya
Kemendagri Dorong Pemda Perkuat Kerjasama Kelola Sampah, Perubahan Perilaku Penting Dilakukan
Kemendagri Dorong Pemda Perkuat Kerjasama Kelola Sampah, Perubahan Perilaku Penting Dilakukan

Pembangunan daerah sebagai bagian integral yang tidak terpisahkan atau terpadu dari pembangunan nasional.

Baca Selengkapnya
Kebut Pemberantasan Judi Online, Satgas Khusus Bentukan Jokowi Mulai Bekerja Pekan Depan
Kebut Pemberantasan Judi Online, Satgas Khusus Bentukan Jokowi Mulai Bekerja Pekan Depan

Satgas terpadu diharapkan dapat mempertajam koordinasi kementerian/lembaga dalam memberantas keberadaan judi online.

Baca Selengkapnya
Dalam RUU DKJ Dewan Aglomerasi Dipimpin Wapres, Ini Kata JK
Dalam RUU DKJ Dewan Aglomerasi Dipimpin Wapres, Ini Kata JK

Penyusunan ini sebelumnya dibahas di Badan Legislasi (Baleg) DPR RI.

Baca Selengkapnya
Daftar Jabatan Baru di Kantor Menkomdigi Meutya, Ada Dirjen Pengawasan Ruang Digital
Daftar Jabatan Baru di Kantor Menkomdigi Meutya, Ada Dirjen Pengawasan Ruang Digital

Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) resmi mengubah struktur organisasi mereka.

Baca Selengkapnya
Menko Polhukam Bentuk Desk Pemilu dan Pilkada Diisi 19 Kementerian Lembaga, Ini Tugasnya
Menko Polhukam Bentuk Desk Pemilu dan Pilkada Diisi 19 Kementerian Lembaga, Ini Tugasnya

Hadi mengatakan, ada 19 kementerian dan lembaga yang terlibat dalam desk ini dalam mensukseskan pemilu dan pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Polri Siapkan Direktorat Siber pada 8 Polda, Berikut Daftarnya
Polri Siapkan Direktorat Siber pada 8 Polda, Berikut Daftarnya

Mabes Polri tengah menyiapkan pembentukan Direktorat Siber. Direktorat baru ini akan ditempatkan pada delapan Polda.

Baca Selengkapnya