Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pluto ternyata punya 'hati', foto ini buktinya!

Pluto ternyata punya 'hati', foto ini buktinya! Pluto. ©NASA

Merdeka.com - Selasa kemarin (14/07), pesawat NASA, New Horizons, berhasil terbang di atas Pluto dengan jarak sangat dekat, sekitar 768.000 kilometer dari permukaan planet kerdil itu. Dari jarak tersebut, New Horizons mendapatkan foto paling detail pertama dari Pluto.

Menariknya, dari foto tersebut nampak bila Pluto memiliki 'hati'. Ya, di bagian kanan bawah, terdapat permukaan berbentuk hati dengan warna yang lebih terang dari bagian lainnya.

Menurut perhitungan NASA, panjang dari 'hati' Pluto mencapai 1.600 kilometer. Sayangnya, hati Pluto itu dikatakan NASA tidak spesial dan tidak mempunyai bagian yang unik dibanding bagian lain permukaan Pluto.

Orang lain juga bertanya?

Warna cerah yang ada di 'hati' Pluto itu disebut hanyalah dataran tandus yang sedang mengalami proses geologi.

Sampai saat ini masih ada sedikit foto-foto yang berhasil diterima NASA dari New Horizons. Hal itu disebabkan oleh lamanya proses pengiriman data dari New Horizons yang kini ada di sekitar Pluto ke Bumi.

Bayangkan, untuk mendapatkan sinyal dari New Horizons, NASA membutuhkan waktu sekitar 4,5 jam. Jika semua berjalan sesuai rencana, NASA membutuhkan waktu sekitar lebih dari satu tahun untuk mengunduh ribuan foto Pluto yang berhasil di ambil oleh New Horizons.

Sumber: NASA

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mengapa Pluto Tidak Dianggap dalam Tata Surya? Ternyata Ini Alasannya
Mengapa Pluto Tidak Dianggap dalam Tata Surya? Ternyata Ini Alasannya

Setelah kehilangan statusnya sebagai planet, Pluto menjadi salah satu objek trans-Neptunian yang menarik perhatian para peneliti. Yuk simak selengkapnya!

Baca Selengkapnya
Pluto Dihapus sebagai Planet di Jajaran Tata Surya, Alasannya Masih Jadi Perdebatan
Pluto Dihapus sebagai Planet di Jajaran Tata Surya, Alasannya Masih Jadi Perdebatan

Ada alasan yang disembunyikan mengapa Pluto dihapus dari jajaran di Tata Surya.

Baca Selengkapnya
Ada Penyebab yang Tak Jelas saat Ilmuwan Memutuskan Pluto Bukan Lagi Sebuah Planet
Ada Penyebab yang Tak Jelas saat Ilmuwan Memutuskan Pluto Bukan Lagi Sebuah Planet

Pluto dianggap tak memiliki syarat sebagai planet besar. Keputusan ini menjadi kontra di kalangan ilmuwan.

Baca Selengkapnya
Planet Ini Mirip Venus, Kaya Air tapi Tak Layak Huni
Planet Ini Mirip Venus, Kaya Air tapi Tak Layak Huni

Planet ini punya suhu yang panas mencapai 430 derajat celcius.

Baca Selengkapnya
Deretan Planet yang Mustahil Bisa Dihuni Umat Manusia, Banyak Fenomena Alam Terjadi di Luar Nalar
Deretan Planet yang Mustahil Bisa Dihuni Umat Manusia, Banyak Fenomena Alam Terjadi di Luar Nalar

Berikut daftar planet yang "haram" dihuni umat manusia.

Baca Selengkapnya
Deretan Foto AI Imajinasikan Kecantikan Wanita dari Berbagai Planet, Bumi Tetap Juaranya
Deretan Foto AI Imajinasikan Kecantikan Wanita dari Berbagai Planet, Bumi Tetap Juaranya

Akun Reddit @GtaBestPlayer mencoba menggambarkan rupa-rupa perempuan dari beragam planet.

Baca Selengkapnya
Planet yang Baru Ditemukan Ini Begitu Mempesona Ilmuwan, Begini Alasannya
Planet yang Baru Ditemukan Ini Begitu Mempesona Ilmuwan, Begini Alasannya

Planet baru ini sekaligus membuat teka-teki sejumlah ilmuwan dunia.

Baca Selengkapnya
Begini Reaksi Putin Saat Google AI Sebut Foto Pendaratan AS di Bulan Palsu, Sedangkan Foto China Asli
Begini Reaksi Putin Saat Google AI Sebut Foto Pendaratan AS di Bulan Palsu, Sedangkan Foto China Asli

Begini Reaksi Putin Saat Google AI Sebut Foto Pendaratan AS di Bulan Palsu, Sedangkan Foto China Asli

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Geologi Dibuat Heran Ada Batuan Granit Berukuran Sangat Besar di Bulan
Ilmuwan Geologi Dibuat Heran Ada Batuan Granit Berukuran Sangat Besar di Bulan

Proses terjadinya batuan itu masih menjadi misteri para ilmuwan.

Baca Selengkapnya
Di Luar Tata Surya, Ada Planet yang Diselimuti Samudera, Manusia Bisa Tinggal di Sana?
Di Luar Tata Surya, Ada Planet yang Diselimuti Samudera, Manusia Bisa Tinggal di Sana?

Planet itu berjarak 73 tahun cahaya dari Bumi, memiliki radius yang dua kali lebih besar dari Bumi, dan massa yang 4,78 kali lebih besar dari massa Bumi.

Baca Selengkapnya
NASA Temukan 4 Objek Unik Penghuni Luar Angkasa, dari Planet Pengembara hingga Berlian
NASA Temukan 4 Objek Unik Penghuni Luar Angkasa, dari Planet Pengembara hingga Berlian

Berikut daftar objek unik luar angkasa yang dirilis oleh Badan Penerbangan dan Antariksa Amerika Serikat (NASA)

Baca Selengkapnya
Planet yang Letaknya Paling Jauh dari Matahari Berjuluk Dewa Laut Romawi
Planet yang Letaknya Paling Jauh dari Matahari Berjuluk Dewa Laut Romawi

Tata Surya merupakan sebuah sistem yang memukau dengan keelokan alam semesta yang luar biasa. Terpusat pada Matahari, tata surya terdiri dari 8 planet.

Baca Selengkapnya