Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Puntung rokok pun bisa diubah jadi baterai super

Puntung rokok pun bisa diubah jadi baterai super Ilustrasi rokok. ©shutterstock.com/luckypic

Merdeka.com - Nampaknya rokok tidak selamanya membawa pengaruh buruk bagi lingkungan. Penelitian terbaru menunjukkan bila puntung rokok bisa diolah kembali menjadi bahan baterai masa depan.

Tak bisa dipungkiri bila sampah sisa rokok yang dibuang sembarangan berkontribusi terhadap kerusakan lingkungan. Untuk mengatasi hal tersebut, sebuah tim peneliti asal Korea Selatan berniat mendaur ulang sampah filter rokok menjadi material yang dapat dimanfaatkan di alat-alat elektronik.

Filter rokok sisa akan diproses ulang menjadi lapisan pelindung dari elektroda yang terdapat pada 'supercapasitor' atau kapasitor super. Komponen tersebut diklaim mampu menyimpan energi listrik dalam jumlah besar dan diprediksi menggantikan baterai di masa depan

Penelitian tersebut menemukan bahan serat yang digunakan untuk membuat filter pada rokok dapat diubah menjadi material sejenis karbon khusus lewat proses yang disebut 'pyrolysis'. Lapisan karbon yang dihasilkan memiliki pori-pori yang lebih kecil sehingga dapat meningkatkan kemampuan menyimpan energi supercapasitor.

Para peneliti bahkan menyatakan bila lapisan pelindung dari bekas puntung rokok menyaingi kualitas lapisan serupa yang terbuat dari karbon biasa yang banyak digunakan saat ini, Daily Mail (06/08).

Profesor Jongheop Yi selaku wakil pimpinan tim penelitian, mengungkapkan cara baru yang lebih ramah lingkungan ini kelak dapat diterapkan dalam produksi komputer, kendaraan listrik, hingga kincir angin yang digunakan untuk menyimpan listrik dalam jumlah masif.

Jika hasil penelitian ini bisa diterapkan dalam skala besar, dampak negatif yang dihasilkan oleh rokok bisa berkurang drastis. Hingga saat ini saja diperkirakan terdapat puntung rokok dengan berat total mencapai 766.571 ton. Jumlah ini menyamai berat dari 380 bianglala raksasa asal London, London Eye.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Unsur dari Bahan Kuno Ini Ternyata Bisa Simpan Energi untuk Menyalakan Lampu
Unsur dari Bahan Kuno Ini Ternyata Bisa Simpan Energi untuk Menyalakan Lampu

Ilmuwan pun tak menyadari apa yang dilakukannya ini berhasil.

Baca Selengkapnya
Limbah Uang Kertas Ternyata Bisa Digunakan Jadi Campuran Batu Bara untuk Hasilkan Energi Listrik
Limbah Uang Kertas Ternyata Bisa Digunakan Jadi Campuran Batu Bara untuk Hasilkan Energi Listrik

Pemanfaatan LRUK merupakan wujud kolaborasi antara PLN Indonesia Power Unit Bisnis Pembangkitan (UBP) Singkawang bersama Bank Indonesia Provinsi Kalbar.

Baca Selengkapnya
China Bikin Baterai Nuklir Seukuran Koin, Bisa Tahan Sampai 50 Tahun
China Bikin Baterai Nuklir Seukuran Koin, Bisa Tahan Sampai 50 Tahun

Baterai ini diciptakan perusahaan start up, Betavolt.

Baca Selengkapnya
Inovasi Jadi Solusi Kurangi Dampak Bahaya Tembakau
Inovasi Jadi Solusi Kurangi Dampak Bahaya Tembakau

Pemanfaatan produk tembakau alternatif juga dapat menjadi salah satu strategi untuk menurunkan prevalensi merokok.

Baca Selengkapnya
Inovasi Baru, Limbah Tandan Sawit Digunakan Jadi Bahan Bakar PLTU Pengganti Batu Bara
Inovasi Baru, Limbah Tandan Sawit Digunakan Jadi Bahan Bakar PLTU Pengganti Batu Bara

Pemanfaatan tandan kosong kelapa sawit untuk biomassa berpotensi besar, karena sumbernya melimpah.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan China Kembangkan Baterai Canggih, Cara Ngecasnya Unik
Ilmuwan China Kembangkan Baterai Canggih, Cara Ngecasnya Unik

Ilmuwan China mengembangkan baterai ringan yang bisa diisi ulang untuk eksplorasi Mars.

Baca Selengkapnya
Sederet PR Pemerintah Jika Ingin Indonesia Kuasai Pasar Baterai Kendaraan Listrik di Dunia
Sederet PR Pemerintah Jika Ingin Indonesia Kuasai Pasar Baterai Kendaraan Listrik di Dunia

Permintaan baterai lithium ion diperkirakan akan meningkat lantaran meroketnya kebutuhan akan kendaraan listrik dan penyimpanan energi.

Baca Selengkapnya
Top, Kakek Lulusan SD Asal Blitar Ciptakan Bahan Bakar dari Limbah Sampah Plastik
Top, Kakek Lulusan SD Asal Blitar Ciptakan Bahan Bakar dari Limbah Sampah Plastik

Bahan bakar yang dihasilkan oleh Muryani dari limbah plastik itu dinamakan BBM Plast.

Baca Selengkapnya
Baterai Mobil Listrik ini Hanya Perlu Sekali “Ngecas”, Bisa Tempuh Jarak 1.000 Km
Baterai Mobil Listrik ini Hanya Perlu Sekali “Ngecas”, Bisa Tempuh Jarak 1.000 Km

Ilmuwan ini berhasil membuat terobosan baterai sekali ngecas bisa 1000 km.

Baca Selengkapnya
Pertamina Patra Niaga Siap Pasok Bahan Baku untuk Pengembangan Industri Baterai di Indonesia
Pertamina Patra Niaga Siap Pasok Bahan Baku untuk Pengembangan Industri Baterai di Indonesia

Pertamina Patra Niaga akan memenuhi kebutuhan Green Petroleum Coke PT Indonesia BTR New Energi Material yang mencapai 100.000 Metrik Ton (MT) per tahun.

Baca Selengkapnya
Kejar Bauran EBT, PLTU di Jawa Tengah Campur Bahan Bakar Batu Bara dengan Biomassa
Kejar Bauran EBT, PLTU di Jawa Tengah Campur Bahan Bakar Batu Bara dengan Biomassa

PLTU Adipala terus berinovasi menjadi PLTU, yang lebih ramah lingkungan dengan memanfaatkan biomassa sebagai bahan bakarnya.

Baca Selengkapnya
Uang Rupiah Lusuh Jadi Bahan Bakar PLTU Bolok Kupang
Uang Rupiah Lusuh Jadi Bahan Bakar PLTU Bolok Kupang

Uang Rupiah tidak layak edar itu dibakar bersama batu bara di PLTU Bolok.

Baca Selengkapnya