Rahasia Samsung Indonesia merajai bisnis smartphone premium
Merdeka.com - Di Indonesia, Samsung masih merajai pasar smartphone tanah air. Penguasaan Samsung di pasar Indonesia, memang sudah terjadi lama.
Mereka mampu menggenggam posisi market leader erat-erat selama bertahun-tahun.
Rahasianya adalah inovasi. Salah satu contoh inovasi terbarunya yakni smartphone flagship Galaxy Note 8.
-
Bagaimana BlackBerry merajai pasar smartphone? Menawarkan keunggulan papan ketik fisik nan kuat dan push e-mail, tak butuh waktu lama, BB merajai pasar smartphone dunia bersama Nokia.
-
Mengapa Samsung memasuki industri teknologi? Lee mendapatkan titik balik terbesar dalam hidupnya yang terjadi di tahun 1970-an, ketika Samsung memasuki industri teknologi dengan didirikannya Samsung Electronics.
-
Kapan Apple mengalahkan Samsung? Apple disebut-sebut telah mendominasi pengiriman ponsel pintar di seluruh dunia pada tahun 2023.
-
Siapa pendiri Samsung? Lee Byung-chul, pendiri Samsung, lahir pada 12 Februari 1910, di tengah masa sulit ketika Korea berada di bawah kekuasaan kolonial Jepang.
-
Bagaimana Toyota dominasi pasar otomotif Indonesia? Selain model Kijang, Toyota mampu mendominasi pasar Indonesia berkat model populer lainnya, seperti Avanza, Veloz, Rush, Agya, Calya, Yaris, hingga Fortuner.
-
Kenapa Google Pixel 8 Pro bersaing dengan Samsung dan Apple? Salah satu pemain utama di kelas ponsel Android adalah seri Google Pixel. Google, sebagai perusahaan yang juga merupakan pengembang utama sistem operasi Android, memiliki seri ponsel Pixel yang dikenal memiliki optimasi kamera dengan yang sangat baik. Oleh karena itu, ponsel terbaru dan tertinggi Pixel, Pixel 8 Pro, juga bersaing ketat dengan Samsung dan Apple dalam pasar ponsel pintar dengan kamera terbaik, setidaknya di Amerika Serikat. Berikut merupakan spesifikasi kameranya: Kamera utama (wide) : 50 MP (f/1,7); Kamera ultra-wide : 48 MP (f/2,0, FoV 126°); Kamera telefoto: 48 MP (f/2,8) 5x zoom optik; Kamera depan : 10,5 MP (f/2,2)
Menurut IT and Mobile Vice President, PT Samsung Electronics Indonesia, So Djien Gie, inovasilah yang menyebabkan Samsung masih menjadi nomor wahid di Indonesia. Dia pun menyontohkan inovasi yang kerap muncul dalam seri Note Samsung.
“Note merupakan perangkat yang paling interakitf daripada yang lain. Note dirancang, berdasarkan kebutuhan pengguna. Pengguna kami ingin melakukan hal yang lebih besar. Kamera canggih dan S pen contohnya. Galaxy note series ditujukan bagi mereka yang membutuhkan kebutuhan besar,” ungkap dia saat acara peluncuran Samsung Galaxy Note 8 di Jakarta, Senin (25/9).
Mengutip data dari GfK bulan Juli 2017, Samsung memang tak hanya 'raja' dalam menguasai pasar smartphone secara umum. Namun, menjadi market leader pasar premium pun mampu dipegangnya.
Data yang disebutkan So itu, melaporkan bahwa 70 persen pangsa pasar smartphone premium adalah Samsung. Di sisi lain, untuk pasar smartphone premium secara umum ada sekitar 15 persen.
“Inovasi teknologi kami dan dukungan masyarakat telah menjadikan Samsung market leader dari tahun ke tahun. Untuk pangsa pasar premium mencapai 70 persen,” katanya.
(mdk/idc)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Hasil ini merupakan kajian dari lembaga riset teknologi Counterpoint yang dilakukan pada Q3 2023
Baca SelengkapnyaAda peningkatan selera orang Indonesia saat mau mengganti HP.
Baca SelengkapnyaJumlah pengiriman smartphone mengalami kenaikan, bila dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu (Q3 2023), hingga 4 persen.
Baca SelengkapnyaSamsung kembali berada di posisi pertama, mengalahkan Apple dalam hal penjualan smartphone di dunia.
Baca SelengkapnyaIndustri telekomunikasi dan game di Indonesia tengah mengalami perkembangan yang luar biasa di Asia.
Baca SelengkapnyaIni merupakan riset dari lembaga Counterpoint Research yang memotret penjualan seri flagship Samsung.
Baca SelengkapnyaBerikut daftar HP yang paling disukai manusia di seluruh dunia.
Baca SelengkapnyaGSMA baru-baru ini menyoroti kemajuan pesat Indonesia dalam teknologi seluler
Baca SelengkapnyaBerikut adalah merek-merek HP di dunia yang jadi jawara.
Baca SelengkapnyaDPR usulkan agar iPhone dkk diblokir, lantaran Apple minta syarat agar mereka mau berinvestasi.
Baca SelengkapnyaGalaxy Ring merupakan perangkat wearable terkecil yang diluncurkan oleh Samsung.
Baca SelengkapnyaPresiden pun mengaku prihatin bahwa Indonesia saat ini masih menjadi pengguna dari sektor perangkat teknologi dan informasi, belum bisa menjadi pemain pasar.
Baca Selengkapnya