Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ratusan data pengguna bocor, Spotify bantah kena hack

Ratusan data pengguna bocor, Spotify bantah kena hack Spotify. ©2016 Techworm

Merdeka.com - Tanggal 23 April lalu, beberapa media internasional melaporkan dugaan peretasan yang terjadi pada layanan streaming musik Spotify. Akan tetapi, Spotify lewat pernyataan resminya membantah hal itu.

Minggu lalu, tepatnya di situs berbagi teks 'Pastebin' ditemukan data personal pengguna yang diyakini dari Spotify. Data yang jumlahnya ratusan itu terdiri dari alamat email, password, jenis akun (apakah premium atau free), negara registrasi akun, dan tanggal pembaruhan akun. Seperti yang dilansir oleh Techworm, data ini milik pengguna global, tidak tertuju khusus satu negara tertentu.

Di sisi lain, Spotify membantah adanya aksi peretasan terhadap situsnya. Namun pihaknya masih mencari tahu apabila semua data itu adalah asli.

Orang lain juga bertanya?

"Spotify tidak teretas dan catatan pengguna kami aman. Kami telah memonitor Pastebin dan situs lain secara teratur. Ketika kami menemukan data Spotify, kami pertama akan memastikan bila data itu benar, dan bila benar, kami akan memberitahu pengguna untuk segera mengganti password mereka," ujar Spotify.

Terlepas dari bantahan Spotify itu, ternyata ada beberapa laporan dari pengguna yang merasa akun mereka kena hack. Ada beberapa yang mengaku tiba-tiba akun mereka menyimpan lagu yang tidak pernah didengarkan, lainnya mengaku tiba-tiba dipaksa logout karena ada yang mengganti akun email untuk Spotify. Ironisnya, para korban ini menyatakan bila Spotify lambat dalam memberitahu adanya peretasan.

Perlu diketahui bila bocoran data pengguna ini kemungkinan tidak hanya berasal dari Spotify saja, tetapi layanan musik lain. Untuk kasus Spotify sendiri, ada kemungkinan bocoran data itu didapat dari aksi peretasan Spotify yang terjadi jauh sebelum kasus minggu lalu tersebut.

(mdk/bbo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kirim ke Bareskrim dan KPU, Begini Hasil Investigasi BSSN soal Kebocoran Data Pemilih
Kirim ke Bareskrim dan KPU, Begini Hasil Investigasi BSSN soal Kebocoran Data Pemilih

Kirim ke Bareskrim dan KPU, Begini Hasil Investigasi BSSN soal Kebocoran Data Pemilih

Baca Selengkapnya
Telkom Bicara Soal 36 Juta Data Pelanggan IndiHome Dibobol Bjorka
Telkom Bicara Soal 36 Juta Data Pelanggan IndiHome Dibobol Bjorka

Telkom kembali buka suara soal dugaan kebocoran data 36 juta pelanggan yang dilakukan Bjorka.

Baca Selengkapnya
Penjelasan BPJS Ketenagakerjaan soal Viral Kebocoran Data oleh Hacker
Penjelasan BPJS Ketenagakerjaan soal Viral Kebocoran Data oleh Hacker

BPJS Ketenagakerjaan membantah tejadi kebocoran data seperti beredar lewat akun media sosial X @FalconFeedsio.

Baca Selengkapnya
Data Sensitif KAI Diduga Bocor Ulah Hacker, Ini Kata Ahli Keamanan Siber
Data Sensitif KAI Diduga Bocor Ulah Hacker, Ini Kata Ahli Keamanan Siber

PT. Kereta Api Indonesia (PT. KAI) diduga menjadi korban kebocoran data yang pertama kali di tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Menko Polhukam soal Dugaan Data NPWP Bocor: Sebagian Tidak Sesuai dengan Data Pemiliknya
Menko Polhukam soal Dugaan Data NPWP Bocor: Sebagian Tidak Sesuai dengan Data Pemiliknya

Menko Polhukam Hadi Tjahjanto mengaku sudah menganalisis data NPWP yang diduga bocor.

Baca Selengkapnya
34 Juta Data Paspor Orang Indonesia Diduga Bocor dan Dijual seharga Rp 150 Juta
34 Juta Data Paspor Orang Indonesia Diduga Bocor dan Dijual seharga Rp 150 Juta

Kominfo dan BSSN dituding lalai terkait hal ini. Berikut selengkapnya

Baca Selengkapnya
Siber Polri Temukan Dugaan Kebocoran Data KPU
Siber Polri Temukan Dugaan Kebocoran Data KPU

Dittipidsiber tengah melakukan penyelidikan lebih jauh sembari berkoordinasi dengan pihak lain

Baca Selengkapnya
Dugaan 34 juta Data Paspor Bocor, Kominfo Belum Bisa Simpulkan Apa-apa
Dugaan 34 juta Data Paspor Bocor, Kominfo Belum Bisa Simpulkan Apa-apa

Kementerian Kominfo dan BSSN masih berusaha melakukan investigasi.

Baca Selengkapnya
Serangan Siber Kembali Terjadi, Giliran Data BPJS Ketenagakerjaan Diduga Diretas
Serangan Siber Kembali Terjadi, Giliran Data BPJS Ketenagakerjaan Diduga Diretas

Data BPJS Ketenagakerjaan diduga diretas dan diumumkan di forum internet.

Baca Selengkapnya
Kominfo Buka Suara Tanggapi Heboh Data NPWP Jokowi, Kaesang & Gibran Bocor
Kominfo Buka Suara Tanggapi Heboh Data NPWP Jokowi, Kaesang & Gibran Bocor

Ia mengingatkan ancaman pidana penjara paling lama 5 tahun dan/atau pidana denda paling banyak Rp5 miliar

Baca Selengkapnya
Pernah Bikin Heboh, Hacker Bjorka hingga Kini masih Misterius
Pernah Bikin Heboh, Hacker Bjorka hingga Kini masih Misterius

Jika ditilik dari akun X @bjorkanism, Bjorka berasal dari Polandia di Kota Warsawa.

Baca Selengkapnya
Data PNS Badan Kepegawaian Negara Bocor, Ada yang Tawar Rp160 Juta
Data PNS Badan Kepegawaian Negara Bocor, Ada yang Tawar Rp160 Juta

Kebocoran data di Indonesia terus terjadi. Data yang bocor kemudian dijual di pasar tertentu dengan biata tinggi.

Baca Selengkapnya