Rumor spesifikasi OnePlus 3 muncul, ada RAM 6GB dan Snapdragon 820
Merdeka.com - OnePlus 2 dikenal sebagai smartphone kelas flagship dengan harga miring yang keluar tahun lalu. Kini situs GFXBench berhasil mendapatkan informasi smartphone baru yang diduga sebagai OnePlus 3.
Kode dari smartphone itu adalah Rain A3000, Rain 3003, dan Rain Rain A3000. Versi Rain Rain 3000 diperkirakan adalah varian 'Pro' dari OnePlus 3. Terlepas dari itu, ketiganya diketahui membawa prosesor terbaru Qualcomm, Snapdragon 820.
Rain Rain A3000 mempunyai memori RAM besar sampai 6GB, sementara Rain A3000 dan A3003 dibekali dengan RAM 4GB. Semua varian OnePlus 3 memiliki memori internal 64GB dan kartu grafis Adreno 530.
-
Kapan OnePlus 10T diluncurkan? Setidaknya, terdapat dua smartphone yang mengadopsi kecepatan charging hingga 150 W, yaitu realme GT Neo 3 150W dan OnePlus 10T. Kedua ponsel ini sama-sama diluncurkan pertama kali di tahun 2022.
-
Smartphone apa saja yang akan diluncurkan pada November 2023? Merek-merek ini akan menghiasi pasar HP, termasuk di Indonesia? Bulan November tampaknya akan menjadi bulan yang ramai di pasar HP. Telah banyak kabar, baik yang dikonfirmasi maupun masih simpang siur, mengenai brand-brand HP yang diduga akan meluncurkan produk barunya pada November ini.
-
Kapan Samsung Galaxy A35 5G diumumkan? 'Dengan kamera belakang dengan lensa utama 50MP, lensa ultra-wide 8MP, lensa makro 5MP, dan selfie camera 13MP, disertai kemampuan nightography yang mumpuni, Galaxy A35 5G jadi pilihan tepat untuk membagikan berbagai pengalaman camping-mu yang paling berkesan saat liburan.' kata Ricky Bunardi, MX Product Marketing Senior Manager, Samsung Electronics Indonesia dalam keterangannya, Selasa (11/6).
-
Kapan iPhone SE4 akan diluncurkan? Diperkirakan, iPhone SE 4 akan memulai produksi massal pada bulan Desember 2024 dan resmi diluncurkan sekitar bulan Maret 2025.
-
Kapan Redmi Note 13 Series diluncurkan? Xiaomi telah mengumumkan peluncuran Redmi Note 13 Series di Indonesia pada Rabu, 28 Februari.
-
Kapan Android 15 akan dirilis? Informasi terbaru mengindikasikan bahwa Android 15 akan dirilis dalam waktu kurang dari sebulan, dengan perangkat Pixel menjadi yang pertama mendapatkan pembaruan ini.
Beralih ke sisi luar, OnePlus 3 masih menggunakan layar 5,5 inci Full HD atau sama dengan OnePlus 2. Untuk OnePlus 3 versi Rain A3000, layarnya hanya berbentang 5 inci. Sehingga tidak sedikit yang menyebut Rain A3000 sebagai penerus OnePlus X, bukannya OnePlus 3.
Dari data GFXBench, OnePlus 3 hadir dengan kamera utama 16MP dan kemera depan 8MP. Kamera utama smartphone ini dapat merekam video 4K dan lampu kilat LED. Sementara kamera depannya hanya bisa merekam video berkualitas Full HD.
Meski belum ada pengumuman langsung dari OnePlus, flagship terbaru mereka diprediksi situs China 'ifeng' bakal diperkenalkan ke publik tanggal 29 Mei dan baru dipasarkan tanggal 6 Juni.
Sumber: Phone Arena
(mdk/bbo)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berikut HP-HP yang masih ditunggu dirilis. Apa saja ya?
Baca SelengkapnyaBerikut adalah bocoran lengkap semua tentang iPhone 15.
Baca SelengkapnyaSamsung Galaxy S25 diperkirakan akan dilengkapi dengan RAM sebesar 12GB.
Baca SelengkapnyaHari ini Realme GT 6 bakal dirilis, simak spek lengkapnya.
Baca SelengkapnyaSamsung Galaxy A16 5G hadir dengan kejutan. Sebab, Samsung memastikan perangkat ini akan mendapatkan update Android hingga 6 kali.
Baca SelengkapnyaBerikut spek lengkap dan harga Xiaomi Redmi Note 13 Series di Indonesia.
Baca SelengkapnyaSmartphone baru pertama yang dikeluarkan Xiaomi adalah Redmi Note 13 Pro+ 5G edisi Xiaomi Fan Festival (XFF).
Baca SelengkapnyaNggak kalah dari Series Pro, ini ragam fitur canggih yang dipunya oleh Redmi Note 13 dan Redmi Note 13 5G.
Baca SelengkapnyaGoogle Pixel 9a akan tersedia dalam empat warna baru dan desain lebih ramping.
Baca SelengkapnyaXiaomi 15 dilengkapi dengan chipset Snapdragon 8 Elite yang sangat kuat, baterai 5.400mAh.
Baca SelengkapnyaSebuah pemberitaan menyebutnya seperti itu. Apa alasannya?
Baca SelengkapnyaAda peningkatan selera orang Indonesia saat mau mengganti HP.
Baca Selengkapnya