Samsung Galaxy Fold 2 Disebut Gunakan Teknologi Kamera Bawah Layar
Merdeka.com - Samsung merupakan salah satu pionir industri smartphone lipat. Samsung pun kini telah bersiap untuk merilis generasi kedua dari smartphone lipat ini, yakni Galaxy Fold 2.
Masih belum terlalu banyak hal yang dikonfirmasi dari adanya smartphone ini. Namun rumor terbaru menyebut bahwa perangkat ini akan dilengkapi dengan fitur revolusioner yakni kamera depan bawah layar.
Fitur ini sendiri adalah teknologi yang sudah lama digarap oleh raksasa korea tersebut. Jika rumor ini benar, tentu Galaxy Fold 2 akan jadi smartphone pertama Samsung dengan teknologi yang bakal menghilangkan notch tanpa harus ada popup kamera ini.
-
Kapan Samsung meluncurkan Galaxy Z Fold pertama? Diluncurkan pertama kali pada tahun 2019, Galaxy Fold menjadi smartphone revolusioner pertama yang memberikan pengalaman menggunakan smartphone dengan layar lebih besar saat dibuka dan tetap ringkas saat dilipat.
-
Bagaimana Galaxy Z Fold 6 meningkatkan kamera? Kinerja kamera Galaxy Fold 6 juga ditingkatkan berkat penerapan ProVisual Engine yang ditenagai AI dan sebelumnya ada di Galaxy AI.
-
Apa keunggulan Samsung Galaxy Z Fold5? Galaxy Z Fold5 menjadi perangkat Galaxy Z Fold series yang paling ringan dan tipis hingga saat ini. Dibandingkan dengan pendahulunya, ketebalan maksimum Galaxy Z Fold5 saat dilipat hanya 13,4 millimeter. Perangkat lipat ini juga memiliki bobot 253 gram atau 10 gram lebih ringan, membuat perangkat ini menjadi lebih ringkas, portable, dan stabil saat dilipat.
-
Apa yang berbeda dari Galaxy Z Fold SE? Galaxy Z Fold Special Edition (SE) yang baru saja diluncurkan Samsung di Korea dilaporkan hadir dengan desain hampir tanpa lipatan.
-
Dimana Galaxy Z Fold SE diluncurkan? Perangkat ini pertama kali tersedia di Korea, dan Samsung kemungkinan akan meluncurkannya di China setelahnya.
-
Bagaimana Samsung mengembangkan tablet lipat? Percobaan tablet dan laptop lipat ini dijelaskan oleh Roh akan menjadi produk keluaran yang ringkas. Karena dengan hadirnya teknologi perangkat lipat, terutama pada tablet akan lebih melindungi informasi yang ada di dalamnya karena pengguna akan merasa perangkat lipat yang dimilikinya dapat menjadi tempat yang aman dan tepat untuk menyimpan informasi.
Samsung sebenarnya bukan yang pertama untuk menjadi pionir kamera dalam layar.
Pasalnya, meski sama-sama melaporkan bahwa pihaknya mengembangkan teknologi ini, Xiaomi dan Oppo adalah yang pertama memamerkannya. Sementara Samsung belum.
Meski demikian, baik Xiaomi dan Oppo, keduanya belum meluncurkan perangkat dengan teknologi ini. Justru, Samsung-lah yang dirumorkan membawa teknologi ini terlebih dahulu ke sebuah perangkat.
Menurut Anda?
(mdk/idc)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Samsung meluncurkan Galaxy Z Fold SE dengan desain layar hampir tanpa lipatan, mengatasi masalah yang telah lama dihadapi oleh pengguna ponsel lipat.
Baca SelengkapnyaDua fitur AI ini disebut jadi teknologi yang paling disukai orang Indonesia. Apa saja?
Baca SelengkapnyaSamsung telah memperkenalkan dan mengembangkan teknologi engsel yang canggih, unik, dan revolusioner di setiap peluncuran seri Galaxy Fold.
Baca SelengkapnyaSamsung Galaxy Z Fold Special Edition akan mulai pre-order pada 18 Oktober dengan peluncuran resmi 25 Oktober 2024.
Baca SelengkapnyaBerikut daftar harga HP layar lipat terbaru per November 2023.
Baca SelengkapnyaDua HP layar lipat besutan Samsung akhirnya dirilis. Perangkat lipat yang diklaim tiada tanding.
Baca SelengkapnyaSamsung Indonesia baru saja merilis duo flagship yang ditunggu-tunggu di tahun ini yakni Galaxy Z Fold5 & Flip5.
Baca SelengkapnyaBerikut spek Samsung Galaxy Z Fold 6 yang baru dirilis di Paris.
Baca SelengkapnyaSamsung masih merahasiakan kode 'Q7M' pada serial HP layar lipat terbarunya.
Baca SelengkapnyaSetelah HP layar lipatnya sukses di pasaran, Samsung berencana mengembangkan Tablet layar lipat.
Baca SelengkapnyaKonsep ponsel lipat pertama kali dikembangkan oleh Samsung sejak mereka pertama kali memamerkan prototipe pada tahun 2011.
Baca SelengkapnyaSamsung dikabarkan sedang mempersiapkan ponsel tri-fold yang dapat dilipat dua kali. Produk ini diharapkan rilis tahun depan, bersaing dengan Huawei Mate XT.
Baca Selengkapnya