Samsung telah pegang kunci 'jeroan' iPhone 7
Merdeka.com - Meskipun berseteru di dunia smartphone, hal ini tak meruntuhkan hubungan Samsung dan Apple dalam hal bisnis. Dikabarkan, keduanya telah bersepakat untuk menggarap sebuah prosessor bagi iPhone terbaru.
Seperti yang dilansir oleh iMore (15/7), hal ini diketahui dari sebuah harian berbahasa Korea, Korea Economic Daily. Dituliskan, Samsung telah sepakat untuk memproduksi seri prosessor systems-on-a-chip (SoC) untuk Apple hingga 2015 mendatang.
"Menurut sumber industri tersebut pada 14 Juli, Samsung Electronics telah menandatangani persetujuan dengan Apple untuk menyediakan AP generasi selanjutnya yang telah mereka buat hingga 2015. AP sendiri akan diproduksi menggunakan teknologi 14 nano FinFET dan sedianya digunakan untuk iPhone 7 yang rilis 2015," tulis harian tersebut.
-
Kapan Apple mengalahkan Samsung? Apple disebut-sebut telah mendominasi pengiriman ponsel pintar di seluruh dunia pada tahun 2023.
-
Bagaimana Samsung mempengaruhi penjualan iPhone bekas? Mengutip TechSpot, Senin (29/1), Samsung mungkin mengalahkan Apple dalam hal pengiriman ponsel pintar global, namun iPhone mendominasi pasar rekondisinya.
-
Apa yang akan diluncurkan Apple di bulan Oktober? Apple akan mengadakan acara lagi pada bulan Oktober 2024. Di acara tersebut, MacBook Pro terbaru dengan chip M4, iPad baru, dan aksesori lainnya diperkirakan akan menjadi fokus utama.
-
Kapan Apple akan meluncurkan produk baru? Setelah memperkenalkan seri iPhone 16, Apple bersiap mengadakan acara besar lainnya bulan ini yang akan berfokus pada pembaruan lini produk iPad dan Mac.
-
Bagaimana iPhone lipat Apple rusak? Fixed Focus Digital menyebutkan bahwa layar yang dapat dilipat mengalami kerusakan setelah beberapa hari pengujian ketat yang dilakukan oleh Apple.
-
Produk Apple apa yang mungkin dihentikan? Dengan dirilisnya perangkat baru yang lebih kuat ini, MacBook Pro saat ini yang dilengkapi dengan chip M3 mungkin akan dihentikan. Namun, Apple belum mengonfirmasi hal ini.
Dengan adanya prosessor yang lebih kecil ini sendiri berarti nantinya iPhone 7 akan lebih hemat baterai. Hal ini dikarenakan penggunaan daya yang diminta oleh prosessor ini akan lebih kecil dari yang biasanya diminta oleh prosessor biasa.
Sementara itu, mengenai iPhone 7 diperkirakan hanyalah istilah saja. Hal ini digunakan untuk menggambarkan bahwa masih ada smartphone high end buatan Apple pada 2015 mendatang.
Adanya berita ini sendiri memang mengejutkan. Seperti diketahui, Apple memang dikabarkan mulai menjauhi Samsung. (mdk/nvl)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sebuah laporan menyatakan bahwa iPhone yang dimiliki oleh dua staf kampanye presiden AS telah berhasil diretas oleh peretas yang berasal dari Tiongkok.
Baca SelengkapnyaSaat kita menggunakan internet di rumah, sering kali kita menemukan momen di mana kita perlu memeriksa kata sandi WiFi di ponsel.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah daftar HP Samsung Galaxy yang kebagian pembaruan Android 15.
Baca SelengkapnyaButuh ponsel aman dengan harga terjangkau? Samsung Galaxy A06 jawabannya!
Baca SelengkapnyaBerikut adalah komponen yang disebut-sebut bakal disupport Samsung untuk Apple.
Baca SelengkapnyaApple akhirnya memperbaiki kerentanan yang ada di fitur VoiceOver pada iOS 18.
Baca SelengkapnyaApple juga dikenal kerap membenamkan fitur-fitur rahasia yang bikin perangkatnya, termasuk iPhone makin terbukti kecanggihannya.
Baca SelengkapnyaSamsung kembali berada di posisi pertama, mengalahkan Apple dalam hal penjualan smartphone di dunia.
Baca SelengkapnyaBerikut kecanggihan cincin pintar Galaxy Ring milik Samsung.
Baca SelengkapnyaCek password wifi di HP kini lebih mudah dan praktis. Begini caranya.
Baca SelengkapnyaProduk iPhone pertama yang dirilis pada 2007 silam tidak disambut baik oleh pasar.
Baca SelengkapnyaSebuah iPhone 14 Pro Max mengalami ledakan saat diisi daya di dalam apartemen.
Baca Selengkapnya