Selain ZTE, Firefox OS juga diminati vendor mobile Spanyol
Merdeka.com - Nampaknya, Firefox OS mulai mulai diminati vendor mobile. Sebuah perusahaan smartphone asal Spanyol ingin menggunakan OS besutan Mozilla tersebut dalam produk mobile-nya.
Sebuah perusahaan mobile asal Spanyol bernama Geeksphone berencana menggunakan Firefox OS di dalam produk smartphone mereka yang dinamakan Peak+.
Dengan menggunakan Firefox OS dalam Peak+, maka Geeksphone berencana menyasar pengguna perangkat mobile mid-end. Sebelumnya, produk smartphone dari Geeksphone hanya memiliki RAM sebesar 512MB saja, dan kini mereka telah memproduksi perangkat baru dengan RAM sebesar 1GB agar support dengan Firefox OS (v1.1).
-
Apa itu Mozilla Firefox? Mozilla Firefox adalah salah satu peramban web populer yang dikembangkan oleh Mozilla Corporation.
-
Mengapa Firefox populer? Mozilla Firefox menjadi terkenal karena kecepatan, keamanan, dan komitmen terhadap privasi pengguna. Fitur-fitur seperti tabbed browsing dan kemampuan kustomisasi yang luas menarik pengguna, dan peramban ini dengan cepat mendapatkan pangsa pasar yang signifikan.
-
Kapan Mozilla Firefox diluncurkan? Firefox pertama kali diluncurkan pada tanggal 9 November 2004.
-
Bagaimana Mozilla Firefox dikembangkan? Mozilla Firefox dikembangkan sebagai perangkat lunak sumber terbuka, yang berarti kode sumbernya tersedia untuk publik. Ini memungkinkan kontribusi dari komunitas pengembang global, yang terus berkontribusi pada pengembangan dan perbaikan peramban.
-
Apa yang ZTE dan Moratelindo buat? ZTE Corporation (0763.HK/000063.SZ), sebuah perusahaan penyedia solusi teknologi informasi dan komunikasi terkemuka di dunia, dan Moratelindo, salah satu perusahaan terbuka penyedia infrastruktur dan jaringan telekomunikasi terbesar di Indonesia, mengumumkan kerjasama strategis untuk komersialisasi Set-Top Box (STB) B866V2FA yang didukung oleh Android TV™.
-
Kenapa Moratelindo kolaborasi dengan ZTE? Menyikapi tuntutan pasar, pada tahun 2023, perusahaan ini berkolaborasi dengan ZTE untuk memperkenalkan solusi STB.
Dikutip dari Gigaom (25/07), Peak+ dilengkapi dengan prosesor Dual-Core 1.2GHz Qualcomm, kamera belakang 8MP, kamera depan 2MP, support dengan jaringan UMTS/HSPA serta memiliki internal storage sebesar 4GB.
Dengan deklarasi dari Geeksphone yang ingin gunakan Firefox OS dalam produknya tersebut menjadi penantang bagi perangkat besutan ZTE yang sudah memulai debutnya dengan menggunakan Firefox OS (v1.0). (mdk/das)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berikut adalah merek-merek HP China yang akan dirilis Oktober 2024. Ada yang ditunggu-tunggu?
Baca SelengkapnyaLynk & Co Phone Pro akan mengusung Flyme Auto OS, sistem operasi yang dikembangkan oleh Meizu
Baca SelengkapnyaSamsung merasa 'dipermainkan' HP layar lipat buatan China. Mereka ingin menciptakan inovasi baru yang mampu mengunggulinya.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah HP-hp yang punya performa dari sisi kecepatan.
Baca SelengkapnyaDFSK-SERES mendulang hasil positif di GIIAS 2024 meski direcoki brand-brand asal Tiongkok lainnya. Yuk simak!
Baca SelengkapnyaHuawei Mate XT, ponsel lipat tiga pertama di dunia, hadir dengan desain inovatif, pilihan warna, dan konfigurasi penyimpanan yang beragam.
Baca SelengkapnyaAnomali telah terjadi. Di Amerika Serikat, justru bukan pasar utama iPhone. Mengapa?
Baca SelengkapnyaDikutip dari laman CIRP – Apple Report dan GizChina, Kamis (7/3), banyak pemilik Android yang membeli iPhone yang bukan keluaran terbaru.
Baca SelengkapnyaTren yang sedang berkembang daripada beli iPhone baru mending bekas.
Baca SelengkapnyaAplikasi MyTelkomsel mendeklarasikan diri sebagai super app pada Juli 2024. Lantas, bagaimana perkembangannya saat ini?
Baca Selengkapnya