Serangga paling romantis? Kumbang ini punya sendi berbentuk hati
Merdeka.com - Tepat menjelang Hari Kasih Sayang atau Valentine, ilmuwan dari Natural History Museum mengumumkan penemuan spesies kumbang spesial. Kumbang ini mempunyai bagian kaki yang mirip simbol Valentine.
Ilmuwan menemukan kumbang yang masuk keluarga Ivierhipidius ini di Belize, negara kecil di pesisir Amerika Tengah yang berbatasan dengan Meksiko, dan beberapa negara di Amerika Selatan. Keluarga kumbang ini unik karena mempunyai sendi penghubung antara kaki dan perut yang berbentuk hati.
Namun, ilmuwan belum mengetahui secara jelas fungsi dari sendi berbentuk unik ini. Sendi ini ternyata ditemukan di empat spesies kumbang Ivierhipidius, yakni Ivierhipidius paradoxus (tersebar di Honduras dan Belize), Ivierhipidius monneorum (Brasil), Ivierhipidius Youngi (Ekuador), dan Ivierhipidius cechorum (Argentina). Semua spesies kumbang bersendi hati yang ditemukan adalah pejantan.
-
Bagaimana hewan liar bisa menyebabkan penyakit? Sejumlah penyakit bisa ditularkan dari hewan ke manusia. Beberapa penyakit menular ini termasuk: Flu burung, Salmonella, Tuberkulosis, Campak, Virus herpes B.
-
Apa yang dilakukan pembohong patologis? Pathological liar atau pembohong patologis adalah seseorang yang cenderung berbohong secara terus-menerus, kompulsif, dan tanpa alasan yang jelas.
-
Kenapa Hari Satwa Liar Nasional dirayakan? Tujuan pertama dibentuknya peringatan ini untuk meningkatkan kesadaran masyarakat bahwa satwa liar memiliki peranan penting bagi kehidupan.
-
Dimana kucing liar itu ditemukan? Pada Sabtu (29/7), warga Sampangan, Kota Semarang dihebohkan dengan kemunculan seekor kucing liar yang mengeluarkan air liur.
-
Kenapa hewan liar bahaya untuk dipelihara? Hewan liar biasa ditangkap atau dipisahkan dari induknya untuk dijadikan hewan peliharaan. Hewan liar dengan naluri liar sering tidak memiliki temperamen yang baik sebagai hewan peliharaan.
-
Bagaimana Hari Satwa Liar Nasional dirayakan? Tujuan pertama dibentuknya peringatan ini untuk meningkatkan kesadaran masyarakat bahwa satwa liar memiliki peranan penting bagi kehidupan.
Ironisnya, kumbang Ivierhipidius jantan tidak mempunyai mulut normal yang dapat digunakan untuk makan secara normal. Sehingga hidup dari kumbang jantan ini didedikasikan untuk mencari pasangan dan kawin. Selepas itu, kemungkinan besar kumbang ini akan mati.
(mdk/bbo)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kabarnya lagu Bangbung Hideung kerap dimaknai sebagai lagu mistis dan dapat membuat pendengarnya kesurupan.
Baca SelengkapnyaTak hanya manusia, hewan juga diberikan rasa setia oleh Sang Pencipta. Kesetiaan hewan-hewan ini hanya butuh satu pasangan hidup saja. Apa saja hewan tersebut?
Baca Selengkapnya