Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Setelah blokir Instagram, China serang Yahoo?

Setelah blokir Instagram, China serang Yahoo? Yahoo. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Akibat demonstrasi besar-besaran warga Hongkong yang menuntut demokrasi langsung dari pemerintah China, pemerintah Negeri Tirai Bambu tersebut mulai memperketat internet di negara mereka. Setelah Senin kemarin (29/09) memblokir Instagram, kini pemerintah China mulai menyerang Yahoo.

Beberapa pengamat internet menyatakan apabila pemerintah China ketahuan menyerang Yahoo dengan membajak akses pengguna di negara mereka. Metode serangan 'man-in-the-middle' yang diterapkan oleh China diketahui dapat membuat jalur akses Yahoo yang biasanya dilindungi oleh enkripsi bisa ditembus.

Celakanya, setelah itu pemerintah China melakukan penyensoran terhadap topik-topik pencarian warganya, terutama yang berkaitan dengan demonstrasi warga Hongkong yang sering disebut 'Umbrella Revolution'. Oleh sebab itu, tautan-tautan yang berhubungan dengan demonstrasi Hongkong yang ada di Yahoo tidak akan bisa dibuka dari wilayah China daratan.

Orang lain juga bertanya?

Kasus serangan tersebut telah dikonfirmasi oleh anggota GreatFire, sebuah kelompok aktivis anti-sensor China. Bahkan, komplain-komplain terhadap penyensoran beberapa artikel di Yahoo juga dilontarkan oleh pengguna Twitter di China.

Pakar teknologi dari organisasi HAM Access, Michael Carbone, juga mengamini jika serangan skala besar seperti yang tengah menimpa Yahoo hanya bisa dilakukan oleh organisasi besar seperti pemerintah China, Mashable (30/09).

Ternyata bukan pertama kali ini pemerintah China dianggap bertanggung jawab terhadap serangan 'man-in-the-middle'. Di awal tahun ini, pemerintah China diyakini melakukan serangan dengan metode yang sama terhadap situs Google. (mdk/bbo)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Apple Hapus WhatsApp dan Threads di App Store
Apple Hapus WhatsApp dan Threads di App Store

Penghapusan ini dilakukan di China. Pemerintah negara itu meminta Apple "memblokir" dua aplikasi tersebut di App Store-nya.

Baca Selengkapnya
Lobi-Lobi China Berkaitan Ekonomi Digital Memang Nyata, Ini Buktinya
Lobi-Lobi China Berkaitan Ekonomi Digital Memang Nyata, Ini Buktinya

Perusahaan raksasa dunia yang lain bisa melihat ini menjadi celah atau dipandang sebagai buruknya tata kelola birokrasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Indonesia Larang TikTok Shop, Ini Daftar Negara yang Sejak Awal Keras pada TikTok
Indonesia Larang TikTok Shop, Ini Daftar Negara yang Sejak Awal Keras pada TikTok

Negara-negara ini bahkan menolak kehadiran TikTok di wilayahnya. TikTok dianggap mengancam kedaulatan.

Baca Selengkapnya
Instagram dan Facebook 'Down', Netizen Curhat di Twitter
Instagram dan Facebook 'Down', Netizen Curhat di Twitter

Tampilan pesan bertuliskan "Something went wrong" di laman utama disertai dengan tombol "Reload page".

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kemkomdigi Blokir Telegram dengan 6 Ribu Pengikut Terafiliasi Judi Online
VIDEO: Kemkomdigi Blokir Telegram dengan 6 Ribu Pengikut Terafiliasi Judi Online

Kemkomdigi mengatakan telah memblokir saluran Telegram yang terafiliasi dengan judi online. Hal ini disampaikan melalui akun YouTube Kemkomdigi TV

Baca Selengkapnya
Salip Mbah Google, Pemerintah AS Kepanasan dan Ancam Blokir TikTok
Salip Mbah Google, Pemerintah AS Kepanasan dan Ancam Blokir TikTok

Keberhasilan yang diraih TikTok tersebut membuat Pemerintah AS panas.

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ini Alasan China Larang PNS Gunakan iPhone dan Produk Apple
Ternyata, Ini Alasan China Larang PNS Gunakan iPhone dan Produk Apple

iPhone dinilai memiliki aturan privasi ketat yang  menyulitkan petugas anti-korupsi untuk menyelidiki HP para oknum yang ditengarai sebagai koruptor.

Baca Selengkapnya
X Bolehkan Konten Pornografi, Kemenkominfo Kaji Pemblokiran Platform
X Bolehkan Konten Pornografi, Kemenkominfo Kaji Pemblokiran Platform

Kementerian Komunikasi dan Informatika tengah mengkaji untuk memblokir media sosial X yang memperbolehkan unggahan konten pornografi di platform itu.

Baca Selengkapnya
Kasus TikTok Shop, Memahami Pelarangan Media Sosial Merangkap Toko Online
Kasus TikTok Shop, Memahami Pelarangan Media Sosial Merangkap Toko Online

Selama ini, izin platform TikTok di Indonesia hanya aplikasi media sosial, bukan e-commerce

Baca Selengkapnya
Taiwan Tuding China Lumbung Hacker, Biang Kerok Peretasan di Seluruh Dunia
Taiwan Tuding China Lumbung Hacker, Biang Kerok Peretasan di Seluruh Dunia

Menteri Pertahanan Taiwan Wellington Koo mengatakan bahwa China adalah pelaku serangan siber di seluruh dunia.

Baca Selengkapnya
China Larang PNS dan Pejabat Gunakan iPhone, Saham Apple Anjlok
China Larang PNS dan Pejabat Gunakan iPhone, Saham Apple Anjlok

Pembatasan yang dilakukan pemerintah China memang belum diumumkan secara resmi, namun sudah menimbulkan kekhawatiran.

Baca Selengkapnya
China Mengaku Belum Keluarkan Aturan Resmi Melarang Warganya Pakai iPhone
China Mengaku Belum Keluarkan Aturan Resmi Melarang Warganya Pakai iPhone

Sebelumnya China telah melarang para pejabatnya menggunakan iPhone. Alasannya keamanan siber.

Baca Selengkapnya