Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tampilan baru, OLX sebut ada peningkatan pengguna 15 persen

Tampilan baru, OLX sebut ada peningkatan pengguna 15 persen All New OLX. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Awal tahun 2017 menjadi angin segar bagi platform iklan baris online, OLX Indonesia. Pasalnya, sejak OLX meluncurkan tampilan baru, Februari 2017, jumlah pengguna OLX diklaim terus meningkat. Saat ini terdapat 23 juta pengguna aktif setiap bulannya, dengan peningkatan sebesar 15 persen jika dibandingkan dengan tahun lalu. Peningkatan ini didominasi oleh pengguna yang mengakses OLX melalui aplikasi Android dengan jumlah mencapai 1,1 juta pengguna setiap hari.

“Keputusan yang kami buat untuk mengubah tampilan OLX memberikan dampak positif pada kenaikan jumlah pengguna OLX,” ujar Chief Operation Officer (COO) OLX Indonesia, Doan Lingga dalam keterangan resminya belum lama ini.

“Apalagi, di antara pengguna baru tersebut, kami melihat adanya kenaikan jumlah pengguna perempuan dan anak muda, seperti yang kami inginkan,” tambahnya.

Orang lain juga bertanya?

Doan pun memaparkan barang-barang yang paling diburu pengguna di tahun 2017. Barang-barang tersebut yaitu motor Honda, smartphone Samsung, dan iPhone. Ketiga barang tersebut merupakan idola pengguna OLX.

Lebih jauh, Doan menyebutkan, kata kunci Honda muncul sebanyak 5,5 juta kali sepanjang 27 Mei – 13 Juni 2017. Sementara, Samsung muncul sebanyak 3,5 juta kali dan iPhone sebanyak 3 juta kali, pada periode yang sama. Pencapaian positif tersebut didukung pula dengan semakin populernya barang bekas sebagai alternatif pilihan oleh masyarakat.

Pada bulan Ramadan tahun ini saja misalnya, geliat aktivitas jual-beli di OLX sudah mulai terlihat pada H-30 sebelum Lebaran, yaitu sejak awal Bulan Ramadan. Hal ini terlihat sangat jelas pada Kategori Fashion dan Mobil. Sementara itu, pada Kategori Elektronik dan Gadget, geliat yang sama umumnya terlihat pada H-15 Lebaran.

Transaksi selama Ramadan ini, diprediksi akan melambat pada hari kelima jelang Lebaran. Namun demikian, data OLX mencatat bahwa khusus Kategori Lowongan dan Jasa, transaksi akan kembali meningkat dengan cepat, lima hari setelah Lebaran. Hal ini terjadi karena banyak orang yang mencari pekerjaan di sektor informal, seperti sopir, pembantu rumah tangga, atau pegawai toko.

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jumlah Pengusaha UMKM di Bali Melonjak dari 13.000 Jadi 443.000
Jumlah Pengusaha UMKM di Bali Melonjak dari 13.000 Jadi 443.000

Berdasarkan survei dari MetrixLab pada tahun 2024, sinergi Tokopedia dan ShopTokopedia juga menarik lebih banyak pengguna loyal.

Baca Selengkapnya
Bukan Toyota Avanza, Ini Mobil Yang Paling Banyak Dicari di OLX Sepanjang 2023
Bukan Toyota Avanza, Ini Mobil Yang Paling Banyak Dicari di OLX Sepanjang 2023

Platform OLX selama 2023 dikunjungi hampir 2,6 juta pengunjung. Sementara total pencarian: 1 juta kali.

Baca Selengkapnya
Jumlah Investor Kripto Indonesia Bertambah 1,8 Juta Orang dalam Setahun
Jumlah Investor Kripto Indonesia Bertambah 1,8 Juta Orang dalam Setahun

Aplikasi Pintu sendiri hingga Maret 2024 telah diunduh oleh 7 juta pengguna dan memiliki anggota komunitas di berbagai platform yang mencapai 1 juta anggota.

Baca Selengkapnya
Transaksi Lelang Negara Meroket 3 Kali Lipat Capai Rp35 T, Ini Strateginya
Transaksi Lelang Negara Meroket 3 Kali Lipat Capai Rp35 T, Ini Strateginya

Digitalisasi menjadi salah satu faktor yang meningkatkan transaksi lelang.

Baca Selengkapnya
OJK: Investor Pasar Modal Didominasi Generasi Milenial dan Gen Z
OJK: Investor Pasar Modal Didominasi Generasi Milenial dan Gen Z

Perkembangan jumlah investor ritel cukup pesat karena OJK mendorong transformasi digital di seluruh aspek,

Baca Selengkapnya
Ada Peningkatan 17 Persen Trafik Internet Indosat sepanjang Lebaran
Ada Peningkatan 17 Persen Trafik Internet Indosat sepanjang Lebaran

Lonjakan trafik yang telah diprediksi ini dikontribusikan oleh peningkatan penggunaan media sosial, aplikasi pesan singkat, hingga aplikasi mobile gaming.

Baca Selengkapnya
Jumlah Investor Pasar Modal Sentuh Angka 5,3 Juta, 80 Persennya Usia di Bawah 40 Tahun
Jumlah Investor Pasar Modal Sentuh Angka 5,3 Juta, 80 Persennya Usia di Bawah 40 Tahun

Stockbit berkomitmen untuk terus mendukung upaya Bursa Efek Indonesia dalam meningkatkan jumlah investor pasar modal.

Baca Selengkapnya
UMKM & Brand Lokal Pilih Shopee Live, Berhasil Capai Pertumbuhan Signifikan di 2024
UMKM & Brand Lokal Pilih Shopee Live, Berhasil Capai Pertumbuhan Signifikan di 2024

Shopee mencatatkan peningkatan penjualan produk UMKM dan brand lokal lebih dari 13 kali lipat, melalui Shopee Live.

Baca Selengkapnya
Penerima Beasiswa LPDP Melonjak Tajam, dari Biasanya 3.300 Orang Kini Tembus 15.000 Orang per Tahun
Penerima Beasiswa LPDP Melonjak Tajam, dari Biasanya 3.300 Orang Kini Tembus 15.000 Orang per Tahun

Terjadi peningkatan hampir 5 kali lipat dibandingkan sebelum pandemi untuk penerima beasiswa LPDP S2 dan S3 saja.

Baca Selengkapnya
Skincare Ternyata Jadi Komoditas Paling Banyak Dibeli Masyarakat Jelang Lebaran
Skincare Ternyata Jadi Komoditas Paling Banyak Dibeli Masyarakat Jelang Lebaran

bagi konsumen Indonesia, belanja menjelang Idulfitri merupakan puncak musim belanja.

Baca Selengkapnya
TikTok-Tokopedia Catat Transaksi Produk Lokal Naik 19 Kali Lipat saat Harbolnas 12.12
TikTok-Tokopedia Catat Transaksi Produk Lokal Naik 19 Kali Lipat saat Harbolnas 12.12

Tokopedia mencatat adanya kenaikan transaksi sejumlah brand lokal kecantikan dan perawatan tubuh.

Baca Selengkapnya
Trafik Internet XL saat Lebaran Didominasi Layanan Streaming dan Belanja Online
Trafik Internet XL saat Lebaran Didominasi Layanan Streaming dan Belanja Online

Peningkatan trafik penggunaan data di sepanjang masa libur Ramadan dan Lebaran, antara 4 April 2024 - 14 April 2024

Baca Selengkapnya