Tips beri petunjuk arah secara akurat lewat Google Maps
Merdeka.com - Memberi petunjuk arah atau rute lokasi kini memang bisa dilakukan dengan mudah dengan Google Maps. Namun tahukah Anda bagaimana cara memberikan petunjuk area secara akurat dan detail dengan mudah hingga tak membuat rekan Anda tersesat?
Jika sebelumnya Anda hanya bisa memberikan lokasi saat ini pada rekan sebagai penunjuk rute di Google Maps, namun berkat update terbaru dari Google, maka aplikasi ini kini bisa membagikan langkah-demi-langkah petunjuk dari satu tempat ke tempat lain.
Bagaimana caranya? Anda cukup menempatkan titik awal dan akhir dalam aplikasi Google Maps, pilih moda transportasi dan rute, kemudian jangan langsung menekan tombol navigasi melainkan tekan tombol menu (pojok kanan atas) lalu pilih opsi share directions.
-
Bagaimana Google Maps meningkatkan navigasi untuk pengemudi? Pembaruan mencakup detail jalur yang lebih baik, representasi bangunan yang lebih realistis, dan penambahan jalur HOV (High-Occupancy Vehicle). Peningkatan ini membantu pengemudi menavigasi rute yang rumit dengan lebih akurat dan aman.
-
Bagaimana cara melatih navigasi di Google Maps? Cara Melatih Kemampuan Navigasi Google Maps
-
Dimana Google Maps meluncurkan fitur Navigasi Berkendara yang lebih jelas? Fitur baru pada navigasi maps ini akan dapat digunakan di 12 negara, termasuk AS, Kanada, Perancis, dan Jerman.
-
Apa yang ditemukan di Google Maps? Ada beberapa hal yang aneh dan barangkali menakjubkan yang dapat ditemukan di Google Street View. Ada sebuah video yang membuat banyak orang benar-benar terkesima saat karena mengira telah menemukan kerangka ular raksasa.
-
Bagaimana Google Maps menggunakan AI untuk meningkatkan pencarian lokasi? Contohnya ketika pengguna mencari informasi suatu tempat maka akan memunculkan analisis gambar serta lebih banyak informasi dan rute ke lokasi.
-
Bagaimana Google memperbarui Google Street View? Mengutip Android Police, Selasa, (24/10), Google harus membuat tim khusus untuk melakukan perjalanan secara manual seperti berjalan kaki, naik perahu, atau bahkan mobil untuk menangkap citra dengan kamera khusus.
Tekan tombol Share Directions dan Anda dapat membagikan detail langkah demi langkah rute ke aplikasi lainnya seperti aplikasi chatting, email, hingga sms.
Nantinya informasi yang akan didapat antara lain seperti penunjuk titik awal dan akhir yang Anda pilih, waktu tempuh dan jarak, diikuti oleh langkah-langkah dan link pendek goo.gl ke Google Maps. Mau mencoba?
(mdk/dzm)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tips lengkap agar Google Maps tak mengarahkan Anda ke jalan sempit dan bagaimana membaca peta dengan benar agar tak tersesat saat berkendara.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah lima fitur baru terbaik yang nantinya dapat digunakan.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah beberapa tips yang dapat membantu agar tidak terjebak di gang sempit saat menggunakan Google Maps
Baca SelengkapnyaBerikut tiga tips ampuh yang bisa bikin perjalananmu bebas hambatan dan lebih menyenangkan!
Baca SelengkapnyaTemukan aplikasi GPS terbaik selain Google Maps untuk perjalanan yang lebih nyaman dan efisien.
Baca SelengkapnyaBerikut daftar fitur baru Google Maps yang pakai AI. Ini keunggulannya.
Baca SelengkapnyaPekerjaan yang sulit untuk dilakukan bila akan melakukan update fitur StreetView bagi Google.
Baca SelengkapnyaSimak cara agar tidak kehabisan saldo e-toll dalam perjalanan mudik lebaran 2024.
Baca SelengkapnyaBerkat deretan aplikasi penunjang mudik lebaran, keresahan dan kekhawatiran yang sering kali menyertai perjalanan tersebut dapat diatasi dengan lebih mudah.
Baca Selengkapnya